Megawati Hangestri bersama para pemain Red Sparks.
Sumber :
  • Instagram.com/red_sparks

Media Korea Selatan Sebut Megawati Hangestri Bukan Pemain Kunci Red Sparks di V-League 2024/25, Tapi Nasibnya Bergantung Pada Sosok Ini

Senin, 14 Oktober 2024 - 13:37 WIB

Yakni hadirnya Vanja Bukilic yang didatangkan dari Expressway Hi-Pass, serta Pyo Seung-ju sebagai pemain kompensasi dari IBK Altos.

Meski demikian, media Korea Selatan yakni OhMyNews tetap saja meragukan kekuatan dan kedalaman skuad Red Sparks di Liga Voli Korea Selatan atau V-League 2024/25.

Red Force sebelumnya memiliki tiga pemain andalannya yakni Megawati Hangestri, Giovanna Milana dan Lee So-young. Namun kepindahan kedua pemain membuat Ko Hee-jin putar otak.

Akhirnya Red Sparks memiliki trio baru, di mana Megawati Hangestri bekerja sama dengan Vanja Bukilic dan Pyo Seung-ju.

Meski ketiganya mampu tampil apik dan menjadi ujung tombak tim selama tampil di turnamen pramusim KOVO Cup 2024 awal September kemarin, akan tetapi tetap saja banyak yang meragukan kerja sama ketiganya.

Banyak yang menganggap bahwa Megawati Hangestri akan menjadi pemain kunci Red Sparks untuk V-League 2024/24 musim ini.

Walau demikian, OhMyNews selaku media Korea Selatan menganggap bahwa nasib Red Sparks akan tergantung pada Vanja Bukilic.

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
15:56
05:39
02:50
13:00
05:37
01:05
Viral