Megawati Hangestri membawa Red Sparks menang atas IBK Altos..
Sumber :
  • KOVO

Reaksi Terkagum-kagum Warga Korea ke Megawati Hangestri, Tak Hanya Skill tapi Megatron juga Dipuji Sikapnya: Mohon Tinggal Satu Musim Lagi

Rabu, 1 Januari 2025 - 08:11 WIB

Megawati Hangestri berhasil kembali mengukir sejarah di Red Sparks, dengan membawa tim berjuluk Red Force itu meraih rekor 8 kemenangan beruntun untuk pertama kalinya dalam 15 tahun sejak musim 2008-2009.

Reaksi kagum warga Korea ke Megawati Hangestri

Musim kedua Megawati Hengestri dijalani dengan berbagai rintangan, dimulai perombakan pemain yang dilakukan oleh sang pelatih, Ko Hee-jin.

Musim lalu, Ko Hee-jin memiliki Megawati Hangestr, Giovanna Milana dan Lee So-young.

Tetapi, Giovanna Milana tak diperpanjang kontrak bersama Red Sparks, seiring kepindahan Lee So-young ke IBK Altos.

Tak berhenti di situ, Red Sparks memutuskan kembali menggunakan jasa Megawati dengen memperpanjang kontraknya di musim ini.

Ko Hee-jin pun membentuk senjata mematikan baru di Red Sparks, kini ada trio MVP (Megawati Hangestri, Vanja Bukilich dan Pyo Seung-ju).

Berita Terkait :
1 2
3
4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:06
08:05
07:07
03:14
01:47
09:10
Viral