Foto Megawati Hangestri.
Sumber :
  • KOVO

Kagum Dengan Aksi Megatron, Banyak Warga Korea Minta KOVO Sebaiknya Cepat Lakukan Hal ini ke Megawati Hangestri

Senin, 6 Januari 2025 - 15:22 WIB

tvOnenews.com - Bintang voli Indonesia, Megawati Hangestri, kembali menunjukan kualitas terbaiknya pada musim kedua bermain dengan Red Sparks di V league 2024/2025.

Pada musim ini Megawati Hangestri kembali menunjukan peran pentingnya untuk Red Sparks.

Megawati Hangestri kembali menjadi salah satu pemain andalan untuk Red Sparks di V league musim ini.

Megawati Hangestri dan Vanja Bukilic (sumber: Instagram.com/red_sparks)

Bersama dengan Vanja Bukilic, Mega menjelma menjadi dut pemain asing paling produktif di V league musim ini.

Bagaimana tidak, duet Mega dan Bukilic kini bertengger di papan atas daftar top skor V league 2024/2025.

Pemain yang dijuluki Megatron itu duduk dengan manis di peringkat ketiga daftar top skor sementara dengan torehan 404 poin.

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:35
09:35
07:07
01:44
03:10
02:39
Viral