Islam Makhachev raja kelas ringan UFC.
Sumber :
  • ANTARA/HO-MMA Fighting/Chris Unger/Zuffa LLC/aa.

Islam Makhachev Berpeluang Ukir Sejarah Saat Baku Hantam Lawan Arman Tsarukyan di UFC 311 Akhir Pekan Ini

Rabu, 15 Januari 2025 - 11:04 WIB

Mantan petarung yang memiliki rekor kemenangan knockout 13 kali Matt Brown mengatakan, jika Makhachev mengalahkan Arman maka ia masuk dalam perbincangan sebagai juara kelas ringan terbaik sepanjang masa.

Tentu saja, kata dia, Khabib Nurmagomedov juga meninggalkan MMA dengan rekor sempurna 29-0, sehingga ia dianggap sebagai atlet kelas ringan terhebat yang pernah berkompetisi di MMA.

Namun, jika Makhachev mampu melampaui rekor pertahanan gelar Khabib, maka untuk menyatakan petarung asal Dagestan, Rusia, itu merupakan atlet terhebat masih bisa diperdebatkan.

"Ini adalah hal yang sangat subjektif, terutama di mana mereka berada saat ini," ujarnya.

Brown pun membedakan dengan gelar atlet terbaik sepanjang masa untuk juara kelas berat UFC Jon Jones yang sampai pada titik di mana tidak ada banyak perdebatan.

Satu-satunya perdebatan, kata dia adalah tentang steroid. Itu adalah satu-satunya argumen tentang apakah Jones adalah yang terhebat sepanjang masa atau tidak.

"Jika anda melihat rekor dia (Jon Jones), dia adalah yang terhebat sepanjang masa. Titik. Itu hanya sebuah fakta," ujarnya.

Berita Terkait :
1
2
3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:05
04:58
02:45
02:08
05:28
03:12
Viral