Profil Brad Binder..
Sumber :
  • Twitter/Brad Binder

Profil Brad Binder, Pebalap MotoGP Viral Gegara Winglet Motornya Copot Sebelah

Rabu, 18 Mei 2022 - 17:44 WIB

Nama Brad Binder viral di media sosial setelah winglet motor yang dikendarainya copot sebelah saat balapan di MotoGP Prancis 2022 akhir pekan kemarin.

Peristiwa menegangkan itu terjadi usai motor KTM RC16 yang ditunggangi Brad Binder mengalami kontak dengan motor Zarco.

Benturan yang terjadi dalam balapan itu mengakibatkan winglet sebelah kiri motor Brad Binder terlepas.

Akibatnya Binder melaju dengan winglet yang copot sebelah. Namun ia tetap melanjutkan sisa balapan dengan satu winglet yang terpasang.

Selama sisa balapan itu Binder terbilang sosok yang nekat. Pasalnya peran winglet sangat penting di motor MotoGP.

Binder mengungkapkan dengan kehilangan satu wingletnya itu seolah seperti mengambil belanja yang salah di supermarket.

Sementara winglet sendiri mempunyai fungsi sebagai erodinamika motor MotoGP yang bisa melaju sampai lebih dari 300 km/jam.

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:40
01:00
01:59
02:27
01:42
01:36
Viral