Pasangan ganda putra Indonesia Mohamad Ahsan/Hendra Setiawan..
Sumber :
  • ANTARA/HO-PBSI

Jadwal Indonesia Masters 2025: Hari Ini 16 Wakil Tuan Rumah Main, Ada Ahsan/Hendra Unjuk Gigi

Selasa, 21 Januari 2025 - 08:29 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Jadwal Indonesia Masters 2025 hari pertama, di mana ada 16 wakil tuan rumah yang akan unjuk gigi termasuk Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan yang bakal menunjukkan tajinya.

Setelah lama dinanti, akhirnya sejumlah pebulu tangkis unjuk gigi di ajang Indonesia Masters 2025 yang digelar di Istora Senayan, Jakarta pada 21-26 Januari 2025.

Pada hari pertama sendiri ada sejumlah pemain yang akan menunjukkan tajinya dari babak kualifikasi hingga babak 32 besar di turnamen BWF Super 500 ini.

Sebanyak enam wakil turun di babak kualifikasi, dan 10 sisanya memulai perjuangannya di babak pertama.

Salah satunya ialah ada tunggal putra Indonesia yakni Alwi Farhan yang akan berhadapan dengan wakil Korea Selatan yakni Jeon Hyeok Jin.

Kemudian di babak pertama ada pasangan Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan yang akan tampil melawan ganda putra Chinese Taipei yakni Chiang Chien-Wei/Wu Hsuan-Yi.

Berita Terkait :
1
2 3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:31
05:35
11:08
01:50
00:52
14:17
Viral