Pemegang sabuk hitam BBJ awasi persiapan fighter OnePride menuju Road to UFC..
Sumber :
  • tvOne

Road to UFC, Pemegang Sabuk Hitam BJJ Gembleng Fighter OnePride

Selasa, 7 Juni 2022 - 16:44 WIB

Dengan arahan Shinya, Sino dan Max, lima fighter OnePride MMA menggunakan sasana Synergy BJJ MMA untuk berlatih selama 90 menit.

"Masih banyak teknik yang bisa mereka gunakan untuk membalikkan keadaan dari posisi di bawah ke atas karena bisa lebih banyak melakukan kuncian jika berada di posisi atas," kata Shinya saat melihat latihan bertahan dan menyerang Gugun dan Jeremia saat melakukan pertarungan di bawah.

"Saya tidak banyak komentar tentang Rama karena dari tadi saya melihat teknik BJJ-nya bagus dan saya belum perlu kasih masukan," puji Shinya Kakita pada Rama Supandhi.

"Body shape Angga Hans udah bagus sekali, terlihat banget dia sudah sangat siap bertarung. Ayo, Go Indonesia!" ujar Shinya Kakita mendoakan agar para juara OnePride MMA bisa memetik kemenangan pada babak pertama Road to UFC. (fil/rfn/raw)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:23
03:56
06:46
02:35
01:58
01:28
Viral