Leandro Lo tewas mengenaskan hanya beberapa hari sebelum tarung..
Sumber :
  • @leandrolojj

Tragis, Juara Dunia MMA Asal Brasil Tewas Tertembak di Sebuah Pesta

Selasa, 9 Agustus 2022 - 10:17 WIB

Usai kejadian, Leandro Lo langsung dilarikan ke rumah sakit. Leandro yang juga seorang atlet gulat kemudian ia didiagnosis meninggal dunia karena kerusakan di bagian otak.

Pelaku berhasil melarikan diri dan dinyatakan buron. Pihak kepolisian mengatakan telah mengidentifikasi pelaku.

Tewas Saat Menjelang Pertandingan

Leandro meraih gelar juara dunia pertamanya pada 2012, saat menjuarai kelas lightweight. Pada tahun yang sama, ia juga meraih gelar juara lightheavyweight.

"Gelar pertama adalah perasaan menjadi juara dunia dan yang terakhir ini adalah perasaan masih menjadi juara dunia, dua perasaan terbaik dalam hidup saya," kata Leandro Lo dalam sebuah posting di media sosialnya.

Sebenarnya Leandro Lo akan bertanding dalam kejuaraan Brazilian Jiu-Jitsu di Amerika Serikat pada 12 Agustus 2022. (wnb/raw)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:16
43:11
04:17
01:49
02:45
04:20
Viral