Luca Marini berfoto bersama tim Mooney VR46 setelah merebut pole MotoGP Indonesia di Sirkuit Internasional Mandalika, Lombok Tengah, NTB, Sabtu (14/10/2023)..
Sumber :
  • ANTARA/HO/VR46 Racing Team

Luca Marini Usung Tekad Kuat Pertahankan Posisi Terdepan di Pertamina Grand Prix of Indonesia 2023

Sabtu, 14 Oktober 2023 - 14:16 WIB

"Dalam balapan jangka panjang, saya tidak tahu hambatan seperti apa yang akan saya hadapi. Tapi, saya akan berusaha," kata Marini.

Memiliki nasib yang berbeda, rekan satu timnya yakni Marco Bezzecchi yang juga sama-sama kembali dari cedera, harus puas finis di posisi kesembilan pada sesi kualifikasi ini, dan memulai balapan Sprint dan utama dari baris ketiga.

"Saya merasa nyaman di lintasan, tapi saya malah sempat jatuh di Q2. Saat ini, mari kembali ke data, kita perlu mengambil langkah kecil untuk Sprint nanti," ujar Bezzecchi. (ant/mir)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:02
03:01
02:57
02:35
05:18
01:38
Viral