LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Data penanganan sebaran isu hoaks Covid-19.
Sumber :
  • tim tvOne - kominfo

Sebanyak 767 Pelaporan Hoaks Covid-19 Diajukan ke Penegak Hukum

Data ini merupakan akumulasi temuan sejak 23 Januari 2020 dalam penanganan sebaran isu hoaks Covid-19 yang dirilis Minggu (31/10/2021).

Minggu, 31 Oktober 2021 - 12:25 WIB

Jakarta - Kementerian Komunikasi dan Informatikan menyatakan hingga Minggu 31 Oktober 2021, terdapat 1.968 temuan isu hoaks Covid-19. Data ini merupakan akumulasi temuan sejak 23 Januari 2020 dalam penanganan sebaran isu hoaks Covid-19 yang dirilis Minggu (31/10/2021).

Melalui data yang dirilis di laman resmi Kominfo, disebutkan selain temuan itu, terdapat pula pengajuan untuk 'take down' informasi hoaks yakni 5.040 sebaran, dan yang ditindaklanjuti sebanyak 4.914 pengajuan. 

Sedangkan yang dilanjutkan dengan proses penegakan hukum terdapat 767 pelaporan.

(Data Penanganan Sebaran Isu Hoaks Covid-19, sumber: Kominfo)

Baca Juga :

Sementara itu, berdasarkan data pengajuan 'takedown' sebaran hoaks Covid-19 di media sosial, dirinci sebagai berikut;

1. total pengajuan 'takedown' media sosial Facebook sebanyak 4.343, kemudian sudah 'takedown'sebanyak 4.914, dan sedang ditindaklanjuti sebanyak 91.

2. total pengajuan 'takedown' media sosial Instagram sebanyak 47 kemudian sudah 'takedown' sebanyak 38, dan sedang ditindaklanjuti sebanyak 9.

3. total pengajuan 'takedown' media sosial twitter sebanyak 570 kemudian sudah 'takedown' sebanyak 559, dan sedang ditindaklanjuti sebanyak 11.

4. total pengajuan 'takedown' media sosial youtube sebanyak 55 kemudian sudah 'takedown' sebanyak 54, dan sedang ditindaklanjuti sebanyak 1.

5. total pengajuan 'takedown' media sosial tiktok sebanyak 25 kemudian sudah 'takedown' sebanyak 11, dan sedang ditindaklanjuti sebanyak 14.

Hoaks Vaksin

Sementara itu, mengenai persebaran konten hoaks Vaksin Covid-19, pihak Kominfo menemukan sebanyak 372 kasus. 

(Data Penanganan Persebaran Kontens Hoaks Vaksin Covid-19. Sumber: Kominfo)

Penyebaran konten hoaks itu ada di sejumlah media sosial Facebook, Instagram, Twitter, Youtube dan TikTok, dengan perincian sebagai berikut:

1. Facebook, terdapat 2.151 sebaran, dan telah 'takedown' sebanyak 2.151

2. Instagram, terdapat 18 sebaran, dan telah 'takedown' sebanyak 18

3. Twitter, terdapat 108 sebaran, dan telah 'takedown' sebanyak 108
 
4. Youtube, terdapat 43 sebaran, dan telah 'takedown' sebanyak 43

5. TikTok terdapat 21 sebaran, dan telah 'takedown' sebanyak 21 (ito)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Pemimpin dan Aktivis Berbagai Penjuru Dunia Berkumpul di Kura Kura Bali, Komitmen Wujudkan Visi Indonesia Emas 2045

Pemimpin dan Aktivis Berbagai Penjuru Dunia Berkumpul di Kura Kura Bali, Komitmen Wujudkan Visi Indonesia Emas 2045

Ratusan pemimpin, pemikir, dan aktivis dari berbagai penjuru dunia kumpul di Three Mountains, Kura Kura Bali dalam Forum Merajut Masa Depan Indonesia Emas 2045.
Lanjutkan TFG Polda Lampung - Polda Bali, Korlantas Gelar Tactical Floor Game Pastikan Kesiapan Operasi Lilin 2024, Kakorlantas Imbau Masyarakat Waspadai Titik Rawan

Lanjutkan TFG Polda Lampung - Polda Bali, Korlantas Gelar Tactical Floor Game Pastikan Kesiapan Operasi Lilin 2024, Kakorlantas Imbau Masyarakat Waspadai Titik Rawan

Korps Lalu Lintas (Korlantas) Polri menggelar Tactical Floor Game (TFG) untuk memastikan kesiapan pelaksanaan Operasi Lilin 2024.
Menperin Agus Gumiwang Sebut Tiga Raksaksa Otomotif Siap Bangun Pabrik Mobil Listrik di Indonesia

Menperin Agus Gumiwang Sebut Tiga Raksaksa Otomotif Siap Bangun Pabrik Mobil Listrik di Indonesia

Menperin Agus Gumiwang Kartasasmita, mengungkap ada tiga perusahaan raksasa otomotif dunia yakni Citroen, AION, dan BYD yang siap membangun pabrik mobil listrik
FIFA Umumkan Wasit Laga Timnas Indonesia Vs Filipina, Coach Nova Arianto Sudah Tak Asing

FIFA Umumkan Wasit Laga Timnas Indonesia Vs Filipina, Coach Nova Arianto Sudah Tak Asing

Timnas Indonesia akan menjalani laga terakhir dengan menjamu Filipina di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (21/12/2024). 
George Sugama Halim Anak Bos Tukang Roti di Jakarta Timur jadi Tersangka!

George Sugama Halim Anak Bos Tukang Roti di Jakarta Timur jadi Tersangka!

George Sugama Halim, anak bos tukang roti di Cakung, Jakarta Timur yang aaniaya Dwi, karyawan toko rotinya telah ditetapkan sebagai tersangka. Ini kata polisi.
Wisatawan Keluarga dan Anak-Anak Padati Rangkaian

Wisatawan Keluarga dan Anak-Anak Padati Rangkaian "Magical Science" di Taman Pintar Yogyakarta

Liburan sekolah dan menjelang Natal dan Tahun Baru 2025, kota Yogyakarta kembali menjadi tujuan wisatawan baik domestik maupun manca negara.
Trending
Pujian Berkelas AFC untuk Timnas Indonesia Meski Kalah atas Vietnam di Piala AFF 2024: Garuda Itu Lawan yang...

Pujian Berkelas AFC untuk Timnas Indonesia Meski Kalah atas Vietnam di Piala AFF 2024: Garuda Itu Lawan yang...

Otoritas tertinggi sepak bola Asia atau AFC memberikan pujian berkelas kepada Timnas Indonesia meskipun skuad Shin Tae-yong dikalahkan Vietnam di Piala AFF 2024
Influencer Asal Vietnam Tak Habis Pikir Timnas Indonesia Diremehkan usai Kalah dari Golden Star Warrior, Berani Bilang kalau skuad Garuda…

Influencer Asal Vietnam Tak Habis Pikir Timnas Indonesia Diremehkan usai Kalah dari Golden Star Warrior, Berani Bilang kalau skuad Garuda…

Meski Timnas Indonesia kalah dari Vietnam pada pertandingan Piala AFF 2024, influencer asal Vietnam ini sebut skuad Garuda merupakan tim terbaik di ASEAN.
Timnas Indonesia Dapat 3 Kabar Baik Meski Kalah dari Vietnam di Piala AFF 2024: Garuda Masih Berpeluang Besar Lolos

Timnas Indonesia Dapat 3 Kabar Baik Meski Kalah dari Vietnam di Piala AFF 2024: Garuda Masih Berpeluang Besar Lolos

Meski telan kekalahan dari Vietnam di penyisihan grup Piala AFF 2024, Timnas Indonesia dapat kabar baik yang bisa menjaga asa Garuda ke semifinal tetap terbuka.
Komentar Berkelas Pelatih Vietnam Kim Sang-sik soal Kualitas Timnas Indonesia di Piala AFF 2024: Sulit Bagi Kami Mencetak Gol

Komentar Berkelas Pelatih Vietnam Kim Sang-sik soal Kualitas Timnas Indonesia di Piala AFF 2024: Sulit Bagi Kami Mencetak Gol

Pelatih Vietnam, Kim Sang-sik mengaku telah mengetahui kualitas Timnas Indoensia sebelum laga lanjutan Grup B Piala AFF 2024. Dia bilang Timnas Indonesia...
Perkataannya Terbukti Benar? Indra Sjafri Pernah Bilang Timnas Indonesia Sudah Selevel dengan Negara Langganan Piala Dunia ini: Buktinya...

Perkataannya Terbukti Benar? Indra Sjafri Pernah Bilang Timnas Indonesia Sudah Selevel dengan Negara Langganan Piala Dunia ini: Buktinya...

Pernyataan Indra Sjafri lima tahun lalu mengenai Timnas Indonesia yang levelnya sudah setara dengan negara-negara Asia kini kembali mendapatkan sorotan.
Kini Tak Mau Tutup-tutupi Lagi, Coach Justin Mulai Realistis soal Peluang Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026, Sampai Bilang...

Kini Tak Mau Tutup-tutupi Lagi, Coach Justin Mulai Realistis soal Peluang Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026, Sampai Bilang...

Coach Justin kini mulai lebih realistis saat ditanya tentang peluang Timnas Indonesia lolos ke Piala Dunia, hingga berikan jawaban yang tak terduga, katanya...
Indonesia Bukan Cuma Kalah Perdana di Piala AFF 2024, Pelatih Vietnam Bersimpati kepada Shin Tae-yong, Alasannya Ternyata...

Indonesia Bukan Cuma Kalah Perdana di Piala AFF 2024, Pelatih Vietnam Bersimpati kepada Shin Tae-yong, Alasannya Ternyata...

Pelatih Timnas Vietnam, Kim Sang-sik buka suara seusai skuadnya mampu mengalahkan Timnas Indonesia di bawah arahan Shin Tae-yong di Piala AFF 2024.
Selengkapnya
Viral