LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Ketua Bawaslu Republik Indonesia, Rahmat Bagja
Sumber :
  • tim tvOnenews/Julio Trisaputra

Bawaslu Bolehkan Peserta Pemilu 2024 Pasang Baliho, Tapi Ada Syaratnya

Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) RI mengeluarkan aturan tidak tertulis bagi peserta Pemilu 2024 terkait pemasangan baliho.

Jumat, 21 Juli 2023 - 18:35 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) RI mengeluarkan aturan tidak tertulis bagi peserta Pemilu 2024 terkait pemasangan baliho.

Ketua Bawaslu RI Rahmat Bagja mengungkapkan para peserta Pemilu 2024 diperbolehkan untuk memasang spanduk atau baliho untuk sosialisasi.

“Spanduk baliho silakan,” kata Bagja dalam keterangannya dikutip Jumat (21/7/2023).

Meski demikian, dia menyebut spanduk baliho itu tidak boleh berisi ajakan untuk memilih. Sebab masa kampanye Pemilu 2024 baru dimulai pada 28 November 2023 sampai 10 Februari 2024.

“Namun, ini belum masa kampanye tidak boleh mengajak. ‘Pilihlah saya’, itu tidak membolehkan itu batasannya," ujar Bagja.

Baca Juga :

Lebih lanjut, dia juga mengimbau agar peserta pemilu maupun masyarakat tidak menjelek-jelekkan calon lain. Imbauan ini berlaku baik sebelum pemilihan maupun saat pemilihan berlangsung.

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Jadwal Shalat Jakarta dan Sekitarnya Hari ini, Kamis 12 September 2024

Jadwal Shalat Jakarta dan Sekitarnya Hari ini, Kamis 12 September 2024

Jadwal shalat hari ini, Kamis, 12 September 2024 DKI Jakarta dan sekitarnya dari waktu imsak, Subuh, matahari terbit, Dhuha, Dzuhur, Ashar, Maghrib, dan Isya.
Viral Guru Banting Murid di Cianjur, Pj Gubernur Bey Machmudin Klaim Ada Sanksi Tak Boleh Mengajar

Viral Guru Banting Murid di Cianjur, Pj Gubernur Bey Machmudin Klaim Ada Sanksi Tak Boleh Mengajar

Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Barat (Jabar) Bey Triadi Machmudin mengungkap perkembangan kasus guru di Cianjur, yang diduga memukul hingga membanting muridnya.
Soal Transisi Pemerintahan, Wapres Ma'ruf Amin Singgung Gibran Bekas Wali Kota, Begini Katanya

Soal Transisi Pemerintahan, Wapres Ma'ruf Amin Singgung Gibran Bekas Wali Kota, Begini Katanya

Wakil Presiden (Wapres) Ma'ruf Amin menanggapi transisi pemerintahan selanjutnya yang akan digantikan Gibran Rakabuming Raka.
Shalat Hajat atau Tahajud, Mana yang Didahulukan? Begini Rincian Urutan dan Aturan Tepatnya Kata Ustaz Abdul Somad

Shalat Hajat atau Tahajud, Mana yang Didahulukan? Begini Rincian Urutan dan Aturan Tepatnya Kata Ustaz Abdul Somad

Ustaz Abdul Somad membahas soal urutan waktu pelaksanaan shalat hajat dan tahajud yang paling tepat agar meraih keutamaannya serta aturan yang dipenuhi bersama.
Gempa Magnitudo 6,3 di Keerom Papua Malam Ini, BMKG Beri Peringatan kepada Masyarakat Sekitar

Gempa Magnitudo 6,3 di Keerom Papua Malam Ini, BMKG Beri Peringatan kepada Masyarakat Sekitar

Gempa magnitudo 6,3 mengguncang Kabupaten Keerom, Provinsi Papua, pada Rabu (11/9/2024), sekitar pukul 23.46 WIB atau Kamis sekitar 01.46 WIT.
Hasil Survei LSI Denny JA di Pilkada Purwakarta Terungkap, Elektabilitas Saeful Bahri 'Om Zein' Melesat Gegara Dedi Mulyadi

Hasil Survei LSI Denny JA di Pilkada Purwakarta Terungkap, Elektabilitas Saeful Bahri 'Om Zein' Melesat Gegara Dedi Mulyadi

Lingkaran Survei Indonesia (LSI) Network Denny JA mengungkap hasil survei terbaru di Pilkada Purwakarta 2024, yang mulai menarik perhatian.
Trending
Sempat Viral Duduk di Tribun Biasa, Cristian Gonzales Blak-blakan Singgung Pemain Timnas Indonesia Sekarang itu..

Sempat Viral Duduk di Tribun Biasa, Cristian Gonzales Blak-blakan Singgung Pemain Timnas Indonesia Sekarang itu..

Melihat aksi pemain Timnas Indonesia berhasil menahan imbang Australia, lantas bagaimana tanggapan Cristian Gonzales alias El Loco? Simak artikel selengkapnya.
Israel Bunuh Aktivis AS-Turki Berbuntut Panjang, Rusia Bereaksi Keras Kutuk Peristiwa Sadis

Israel Bunuh Aktivis AS-Turki Berbuntut Panjang, Rusia Bereaksi Keras Kutuk Peristiwa Sadis

Juru bicara Kementerian Luar Negeri Rusia Maria Zakharova menilai ulah pasukan Israel sangat tragis membunuh aktivis berkewarganegaraan Amerika Serikat (AS)-Turki, Aysenur Ezgi Eygi di Tepi Barat.
Shalat Hajat atau Tahajud, Mana yang Didahulukan? Begini Rincian Urutan dan Aturan Tepatnya Kata Ustaz Abdul Somad

Shalat Hajat atau Tahajud, Mana yang Didahulukan? Begini Rincian Urutan dan Aturan Tepatnya Kata Ustaz Abdul Somad

Ustaz Abdul Somad membahas soal urutan waktu pelaksanaan shalat hajat dan tahajud yang paling tepat agar meraih keutamaannya serta aturan yang dipenuhi bersama.
Soal Transisi Pemerintahan, Wapres Ma'ruf Amin Singgung Gibran Bekas Wali Kota, Begini Katanya

Soal Transisi Pemerintahan, Wapres Ma'ruf Amin Singgung Gibran Bekas Wali Kota, Begini Katanya

Wakil Presiden (Wapres) Ma'ruf Amin menanggapi transisi pemerintahan selanjutnya yang akan digantikan Gibran Rakabuming Raka.
Menteri AHY: Tantangan ke Depan, Bagaimana Ekonomi Indonesia Maju tapi Lingkungannya Tidak Dikorbankan

Menteri AHY: Tantangan ke Depan, Bagaimana Ekonomi Indonesia Maju tapi Lingkungannya Tidak Dikorbankan

Menteri ATR/BPN, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menjadi pembicara kunci dalam seminar internasional bertema Sustainable Development Goals (SDGs), Rabu (11/9).
Doa Ini Bikin Bebas dari Jeratan Utang dan Kefakiran, Ustaz Adi Hidayat: Baca Tiap Mau Tidur dan Hadap Kanan

Doa Ini Bikin Bebas dari Jeratan Utang dan Kefakiran, Ustaz Adi Hidayat: Baca Tiap Mau Tidur dan Hadap Kanan

Dalam ceramahnya, Ustaz Adi Hidayat menyarankan setiap Muslim untuk mengamalkan doa yang dibaca saat malam menjelang tidur. Keutamaanya bebaskan dari utang.
Berurai Air Mata, Ibu Nia Kurnia Sari Ceritakan Niat Baik Sang Anak Larang Orang Tuanya Jualan, Ingatkan Pesan Ustaz Adi Hidayat Ada 5 Ancaman Pelaku Pembunuhan...

Berurai Air Mata, Ibu Nia Kurnia Sari Ceritakan Niat Baik Sang Anak Larang Orang Tuanya Jualan, Ingatkan Pesan Ustaz Adi Hidayat Ada 5 Ancaman Pelaku Pembunuhan...

Nia Kurnia Sari merupakan gadis asal Korong Padang Pariaman, yang ditemukan tewas mengenaskan dengan keadaan tanpa busana pada Minggu, 8 September 2024. Ustaz..
Selengkapnya