LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Gedung Perkantoran di Jakarta yang Tertutup Kabut Polusi di Jakarta, Rabu (23/8/2023)
Sumber :
  • tim tvOnenews/Julio Trisaputra

Guna Kurangi Polusi Udara, Pelaku Industri Mulai Hentikan Penggunaan PLTU dan Beralih ke listrik

Pelaku industri di wilayah Tangerang, Banten, mulai menghentikan penggunaan PLTU milik sendiri dan beralih ke listrik PLN untuk mengurangi polusi udara.

Sabtu, 26 Agustus 2023 - 22:32 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Pelaku industri di wilayah Tangerang, Banten, mulai menghentikan penggunaan Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) milik sendiri dan beralih ke listrik PLN untuk mengurangi polusi udara.

Electric Instrument Manager PT Polychem Indonesia Taufan Prihadi menyatakan, pihaknya sudah beralih menggunakan listrik PT PLN (Persero) setelah sebelumnya membangkitkan listrik mandiri dari PLTU sebesar 2x15 MW.

Listrik tersebut dipakai untuk membuat bahan baku polyester, yaitu etilen glikol.

"Untuk mengurangi polusi udara, kami mempensiunkan PLTU yang sebelumnya dikelola mandiri untuk menekan emisi," katanya melalui keterangan tertulis di Jakarta, Sabtu (26/8/2023)

Selain tidak lagi mengonsumsi batu bara untuk membangkitkan listrik, lanjutnya, perusahaan jauh lebih hemat dari sisi operasional, karena pengeluaran biaya listrik hampir Rp10 miliar per bulan jika masih menggunakan pembangkit mandiri.

“Sekarang pakai listrik dari PLN juga lebih hemat dari sisi pengeluaran. Ongkos listriknya lebih murah dan bebas biaya perawatan. Dulu saat PLTU kami beroperasi, konsumsi batu bara kurang lebih mencapai 740 ton per hari,” katanya.

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Legislator: Program Perbaikan Layanan PAM Jaya Perlu Mendapat Dukungan

Legislator: Program Perbaikan Layanan PAM Jaya Perlu Mendapat Dukungan

Anggota Komisi B DPRD DKI Jakarta, Nur Afni Sajim mengatakan program PAM Jaya untuk memperbaiki layanan air bersih bagi masyarakat Jakarta perlu terus didorong hingga memenuhi target air bersih  perpipaan 100 persen.
KAI Daop 1 Jakarta Operasikan 7 KA Tambahan di Libur Isra Mikraj-Imlek

KAI Daop 1 Jakarta Operasikan 7 KA Tambahan di Libur Isra Mikraj-Imlek

PT KAI Daop 1 Jakarta operasikan tujuh kereta api tambahan yang melayani berbagai tujuan di Pulau Jawa guna mengantisipasi peningkatan jumlah penumpang di masa libur Isra Mikraj-Imlek 2025.
Pelatih Australia Pertanyakan Kualitas Patrick Kluivert sebagai Pelatih Timnas Indonesia: Dia Belum Memiliki…

Pelatih Australia Pertanyakan Kualitas Patrick Kluivert sebagai Pelatih Timnas Indonesia: Dia Belum Memiliki…

Sebagai mantan pemain Crystal Palace, Pelatih Australia Tony Popovic punya kenangan saat bertanding melawan Patrick Kluivert. Menurutnya Kluivert adalah sosok -
Senin, Mayoritas Kota Besar Indonesia Diguyur Hujan Ringan Hingga Berpetir

Senin, Mayoritas Kota Besar Indonesia Diguyur Hujan Ringan Hingga Berpetir

Hujan ringan hingga hujan lebat dan disertai petir diprakirakan oleh Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) akan mengguyur mayoritas kota besar di Indonesia pada hari ini.
Shin Tae-yong Sebut Nama Erick Thohir pada Ucapan Perpisahan sebelum Pulang ke Korea: Para Pemain Timnas Indonesia Harus…

Shin Tae-yong Sebut Nama Erick Thohir pada Ucapan Perpisahan sebelum Pulang ke Korea: Para Pemain Timnas Indonesia Harus…

Kepulangan mantan Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong ke Korea Selatan diiringi ratusan suporter Timnas Indonesia, pada Minggu (26/1/2025) malam WIB. Shin -
Klasemen Liga Italia 2024-2025 Kelar Laga Lazio vs Fiorentina: Napoli Masih Teratas, Inter Milan Mendekat di Posisi Kedua

Klasemen Liga Italia 2024-2025 Kelar Laga Lazio vs Fiorentina: Napoli Masih Teratas, Inter Milan Mendekat di Posisi Kedua

Memasuki pekan ke-22 Liga Italia 2024-2025, Napoli masih di posisi teratas pada klasemen sementara dengan 53 poin diikuti Inter Milan yang mengoleksi 50 angka.
Trending
Mantan Pelatih Kiper Timnas Pastikan Shin Tae-yong Tetap Kembali ke Indonesia: Beliau Akan Kembali, Soalnya...

Mantan Pelatih Kiper Timnas Pastikan Shin Tae-yong Tetap Kembali ke Indonesia: Beliau Akan Kembali, Soalnya...

Yoo Jae-hoon memastikan bahwa Shin Tae-yong akan tetap kembali ke Indonesia karena masih memiliki sejumlah urusan termasuk soal akademi sepakbolanya di Jakarta
Dikawal Fans Garuda, Shin Tae-yong Pulang ke Korea Selatan Bawa Oleh-Oleh dari Indonesia

Dikawal Fans Garuda, Shin Tae-yong Pulang ke Korea Selatan Bawa Oleh-Oleh dari Indonesia

"Tadi terakhir kita (rombongan Shin Tae-yong) ketemu Pak Menpora sebelum berangkat ke Bandara dan ada oleh-oleh dari kaya batik Indonesia," ujar Yoo Jae-hoon
Tak Tahan Lagi Bendung Air Mata, Shin Tae-yong Akhirnya Jujur soal Alasan Menangis Selama di Timnas Indonesia: Masyarakatnya...

Tak Tahan Lagi Bendung Air Mata, Shin Tae-yong Akhirnya Jujur soal Alasan Menangis Selama di Timnas Indonesia: Masyarakatnya...

Air mata Shin Tae-yong pecah sebelum meninggalkan Indonesia pada Minggu (26/1/2025) malam WIB, namun itu bukan sekali saja sang pelatih asal Korea itu menangis.
Firasat Shin Tae-yong Jadi Kenyataan? Dua Bulan Sebelum Diganti Patrick Kluivert, Ia Bilang Kalau Melatih Timnas Indonesia Itu...

Firasat Shin Tae-yong Jadi Kenyataan? Dua Bulan Sebelum Diganti Patrick Kluivert, Ia Bilang Kalau Melatih Timnas Indonesia Itu...

Beberapa bulan sebelum digantikan Patrick Kluivert, ternyata Shin Tae-yong sudah punya firasat kalau tugasnya sebagai pelatih Timnas Indonesia tak bertahan lama
Publik Denmark Tak Habis Pikir, Bisa-bisanya Kevin Diks yang Harganya Puluhan Miliar Malah Dilepas Gratis ke Klub Jerman, Padahal...

Publik Denmark Tak Habis Pikir, Bisa-bisanya Kevin Diks yang Harganya Puluhan Miliar Malah Dilepas Gratis ke Klub Jerman, Padahal...

Seharusnya bisa dapat puluhan miliar, warga Denmark heran bisa-bisanya FC Copenhagen lepas pemain Timnas Indonesia Kevin Diks secara gratis ke Monchengladbach.
Mulai Gabung Musim Depan, Direktur Olahraga Borussia Monchengladbach Ungkap Alasan Rekrut Bek Timnas Indonesia Kevin Diks

Mulai Gabung Musim Depan, Direktur Olahraga Borussia Monchengladbach Ungkap Alasan Rekrut Bek Timnas Indonesia Kevin Diks

Borussia Monchengladbach mendatangkan Kevin Diks dari FC Copenhagen dengan status bebas transfer alias gratisan pada bursa transfer musim panas 2025 nanti.
Tak Kuasa Menahan Kesedihan STY sampaikan Pesan Perpisahan Ini, Sosok Pelatih Semangat Belajar Budaya dan Agama Islam

Tak Kuasa Menahan Kesedihan STY sampaikan Pesan Perpisahan Ini, Sosok Pelatih Semangat Belajar Budaya dan Agama Islam

Pelatih STY dalam keterangannya yang diterjemahkan oleh Asistennya Jeje cukup menyentuh hati. Tak Kuasa menahan kesedihan dan bahagianya ia melihat antusiasme
Selengkapnya
Viral