LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Presiden Joko Widodo Selaku Inspektur Upacara HUT Ke-78 TNI Naik Tank Amfibi BMP-3F Milik Marinir TNI Angkatan Laut di Silang Monumen Nasional (Monas), Gambir, Jakarta Pusat, Kamis (5/10/2023).
Sumber :
  • tim tvOnenews/Muhammad Bagas

Bukan Mobil Komando, Presiden Jokowi dan Panglima TNI Cek Pasukan Pakai Tank Marinir

Presiden Jokowi selaku Inspektur Upacara HUT Ke-78 TNI naik tank amfibi BMP-3F milik Marinir TNI Angkatan Laut di Silang Monas, Jakarta Pusat, Kamis (5/10/2023)

Kamis, 5 Oktober 2023 - 12:20 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Presiden Joko Widodo (Jokowi) selaku Inspektur Upacara HUT Ke-78 TNI naik tank amfibi BMP-3F milik Marinir TNI Angkatan Laut di silang Monumen Nasional (Monas), Gambir, Jakarta Pusat, Kamis (5/10/2023).

Didampingi Panglima TNI Laksamana Yudo Margono dan Komandan Upacara adalah Mayjen TNI Choirul Anam (Pangdiv-3/Kostrad), Jokowi mengecek pasukan kesiapsiagaan pasukan.

Jokowi pun tampak tegak menatap satu persatu kesatuan dari TNI Angkatan Darat, Angkatan Laut, dan Angkatan Udara yang ada di Monas.

Tidak seperti biasanya, dimana kepala negara mengecek pasukan dengan mobil jip terbuka, namun ini menggunakan tank.

Usai mengecek pasukan, Jokowi melanjutkan upacara.

Baca Juga :

Adapun, Komandan Upacara adalah Mayjen TNI Choirul Anam, yang sehari-hari menjabat Pangdiv-3/Kostrad.

Sementara pengucap Sapta Marga dari tiga Matra TNI yaitu Kolonel Inf Sigid Hengki Purwanto (Danbrigif Mek 16/WY), didampingi Kolonel Laut (P) Sandy Kurniawan (Danlanal Palembang), Kolonel Pas Dili Setiawan (Asren Kopasgat).

Sedangkan perwakilan penerima tanda kehormatan antara lain Mayjen TNI Legowo WR Jatmiko (Pangdam XIII/MDK), Mayjen TNI (Mar) Markos (Aspotmar Kasal) dan Marsda TNI Andi Kustor  (Pangkoopsud II).

Rangkaian upacara sendiri akan diisi oleh Parade dan Defile HUT ke-78 TNI Tahun 2023 dengan mengerahkan 4.630 personel pasukan dan 130 Alutsista.

Adapun temanya yaitu “TNI Patriot NKRI Pengawal Demokrasi Untuk Indonesia Maju

Sejumlah pejabat pemerintahan pun turut hadir diantaranya Menteri Pertahanan Prabowo Subianto, Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo, Ketua KPK Firli Bahuri, dan Kepala Kantor Staf Presiden (KSP) Jenderal (Purn) Moeldoko.

Serta mentan Presiden dan Wakil Presiden yang pernah menjabat dari masa ke masa.(rpi)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Menag Kunjungi Arab Saudi untuk Persiapkan Haji 2025, Fokus pada Layanan Berkualitas dan Terjangkau

Menag Kunjungi Arab Saudi untuk Persiapkan Haji 2025, Fokus pada Layanan Berkualitas dan Terjangkau

Menteri Agama (Menag) Nasaruddin Umar berangkat ke Arab Saudi untuk melaksanakan tugas yang diberikan oleh Presiden Prabowo Subianto, yakni memastikan
Marselino Ferdinan Beri Kejutan di Piala FA, Media Vietnam Sampai Takjub Gegara Pemain Timnas Indonesia Bisa Lakukan Ini

Marselino Ferdinan Beri Kejutan di Piala FA, Media Vietnam Sampai Takjub Gegara Pemain Timnas Indonesia Bisa Lakukan Ini

Pemain Timnas Indonesia Marselino Ferdinan memberi kejutan di putaran ketiga Piala FA setelah kali pertama membela Oxford United. Media Vietnam bilang...
KKP Ultimatum Bongkar Pagar Laut Ilegal, Manajemen PIK 2 Tegaskan Tak Terlibat

KKP Ultimatum Bongkar Pagar Laut Ilegal, Manajemen PIK 2 Tegaskan Tak Terlibat

Manajemen kawasan pengembang Pantai Indah Kapuk (PIK) 2 menegaskan tidak terlibat dalam pembangunan pagar laut berbahan bambu yang berada di perairan pesisir
Disebut Bikin Kajian Janggal di Persidangan Kasus Timah, Warga Babel Bereaksi Keras Sudutkan Ahli Kehutanan

Disebut Bikin Kajian Janggal di Persidangan Kasus Timah, Warga Babel Bereaksi Keras Sudutkan Ahli Kehutanan

Sejumlah warga Bangka Belitung (Babel) menilai terdapat kejanggalan dari penghitungan kerugian negara dalam kasus timah oleh ahli kehutanan Bambang Hero Saharjo
Kebakaran Dahsyat di Los Angeles: 16 Korban Tewas, Termasuk Mantan Artis Cilik Rory Callum Sykes

Kebakaran Dahsyat di Los Angeles: 16 Korban Tewas, Termasuk Mantan Artis Cilik Rory Callum Sykes

Los Angeles tengah dilanda bencana besar akibat kebakaran hebat yang telah menelan korban jiwa hingga mencapai 16 orang.
Ucapan Berkelas Pelatih Shin Tae-yong ke Erick Thohir Disorot Media Vietnam Usai Putus Kontrak dengan Timnas Indoensia

Ucapan Berkelas Pelatih Shin Tae-yong ke Erick Thohir Disorot Media Vietnam Usai Putus Kontrak dengan Timnas Indoensia

Media Vietnam turut menyoroti pemutusan kontrak Shin Tae-yong sebagai pelatih Timnas Indonesia setelah berjuang lebih kurang enam tahun bersama skuad Garuda.
Trending
Meski Patrick Kluivert Langsung Disambut Jadi Pelatih Timnas Indonesia, Media Malaysia Laporkan Kelalukan Suporter Garuda

Meski Patrick Kluivert Langsung Disambut Jadi Pelatih Timnas Indonesia, Media Malaysia Laporkan Kelalukan Suporter Garuda

Media Malaysia melaporkan kelakuan suporter Garuda-julukan fans Timnas Indonesia seusai mendengar pemecatan pelatih Shin Tae-yong digantikan Patrick Kluivert.
Ucapan Berkelas Pelatih Shin Tae-yong ke Erick Thohir Disorot Media Vietnam Usai Putus Kontrak dengan Timnas Indoensia

Ucapan Berkelas Pelatih Shin Tae-yong ke Erick Thohir Disorot Media Vietnam Usai Putus Kontrak dengan Timnas Indoensia

Media Vietnam turut menyoroti pemutusan kontrak Shin Tae-yong sebagai pelatih Timnas Indonesia setelah berjuang lebih kurang enam tahun bersama skuad Garuda.
Cak Imin: Pemerintah Siap Bantu Warga yang Kesulitan Bayar Sekolah, Laporkan Segera!

Cak Imin: Pemerintah Siap Bantu Warga yang Kesulitan Bayar Sekolah, Laporkan Segera!

Menteri Koordinator Bidang Pemberdayaan Masyarakat, Abdul Muhaimin Iskandar, mengimbau masyarakat yang mengalami kesulitan membayar biaya sekolah untuk melapor
Agnez Mo Ungkap Pengalaman Mencekam Akibat Kebakaran di Los Angeles, Ajak Penggemar Berdonasi

Agnez Mo Ungkap Pengalaman Mencekam Akibat Kebakaran di Los Angeles, Ajak Penggemar Berdonasi

Agnez Mo baru saja membagikan kabar terkini usai kebakaran besar yang melanda Los Angeles, Amerika Serikat. Lokasi kediamannya itu ternyata hanya berjarak
Kebakaran Dahsyat di Los Angeles: 16 Korban Tewas, Termasuk Mantan Artis Cilik Rory Callum Sykes

Kebakaran Dahsyat di Los Angeles: 16 Korban Tewas, Termasuk Mantan Artis Cilik Rory Callum Sykes

Los Angeles tengah dilanda bencana besar akibat kebakaran hebat yang telah menelan korban jiwa hingga mencapai 16 orang.
KKP Ultimatum Bongkar Pagar Laut Ilegal, Manajemen PIK 2 Tegaskan Tak Terlibat

KKP Ultimatum Bongkar Pagar Laut Ilegal, Manajemen PIK 2 Tegaskan Tak Terlibat

Manajemen kawasan pengembang Pantai Indah Kapuk (PIK) 2 menegaskan tidak terlibat dalam pembangunan pagar laut berbahan bambu yang berada di perairan pesisir
Marselino Ferdinan Beri Kejutan di Piala FA, Media Vietnam Sampai Takjub Gegara Pemain Timnas Indonesia Bisa Lakukan Ini

Marselino Ferdinan Beri Kejutan di Piala FA, Media Vietnam Sampai Takjub Gegara Pemain Timnas Indonesia Bisa Lakukan Ini

Pemain Timnas Indonesia Marselino Ferdinan memberi kejutan di putaran ketiga Piala FA setelah kali pertama membela Oxford United. Media Vietnam bilang...
Selengkapnya
Viral