Kasat Reskrim Polrestabes Medan, Kompol Dr. Muhammad Firdaus ketika dikonfirmasi tvonenews.com, Mengatakan, tersangka sudah ditangkap. Namun, ia belum mau merinci secara detail terkait motif ataupun proses penangkapan terhadap RS.
Informasi yang berhasil didapatkan, Rabu (1/12/2021) malam. RS (28) ditangkap petugas di rumah tempat dia bekerja sebagai fotographer di Jl. Brigjen Katamso, Kelurahan Sei Mati, Kecamatan Medan Maimun, Selasa (30/11/2021) sekira pukul 19.30 WIB.
Dari tersangka, petugas mengamankan barang bukti Al-Quran yang dinistakan pelaku dan ponsel miliknya yang digunakan untuk merekam video tersebut. (bahana/ade)
Load more