"Kita juga dorong bagaimana kader-kader terbaik dari PSMTI bisa berkontribusi untuk pembangunan nasional bisa di lembaga pemerintahan dan berkontribusi di BUMN," tutur Wilianto.
Pertemuan dengan Joko Widodo ini juga dihadiri oleh Sekretaris Umum PSMTI, Suyoto dan Wakil Sekretaris Umum Anthony Leong. Lalu hadir pula Pengurus Utama, ketua Dewan PSMTI Lucas CN ,Ketua Marga, anggota PSMTI SeIndonesia, Ketua Umum PITI, serta Ketua Umum Pengusaha Bela Bangsa dan Ketum Aliansi Tionghoa Indonesia.(chm)
Load more