LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Bupati Halikinnor, berdiri memberikan motivasi kepada anak-anak yang mengikuti kegiatan Sunatan Massal Gratis, yang digelar oleh Pemkab Kotim, Senin (24/6/2024).
Sumber :
  • Istimewa

Libur Sekolah Tiba, Pemkab Kotim Gelar Sunatan Massal Gratis

Dalam rangka memanfaatkan masa liburan sekolah, khususnya bagi kalangan murid sekolah dasar, Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) menggelar acara sunatan massal gratis,

Rabu, 26 Juni 2024 - 21:14 WIB

tvOnenews.com - Dalam rangka memanfaatkan masa liburan sekolah, khususnya bagi kalangan murid sekolah dasar, Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) menggelar acara sunatan massal gratis, yang diikuti ratusan anak laki-laki yang sudah memasuki usia baliq.

Kegiatan ini dilaksanakan pada Senin (24)6/2024), dan dibuka secara langsung oleh Bupati Kotim, Halikinnor. Orang nomor satu di Bumi Habaring Hurung ini, bahkan mempersilahkan aula rumah jabatannya untuk dijadikan tempat pelaksanaan sunatan massal ini.

"Antusiame masyarakat sangat tinggi, dan sunatan massal tanpa dipungut biaya atau gratis. Biaya sunat cukup mahal dan sebagian besar masyarakat tidak ada biaya, tentunya akan menjadi solusi bagi masyarakat yang kurang mampu," ucap Bupati Halikinnor, usai membuka kegiatan bersifat sosial ini.

Ia menyebutkan pendaftar dari Mentawa Baru Ketapang berjumlah 280 orang, kemudian Baamang 202 orang, sedangkan secara total seluruh Kotim yaitu 905 peserta. Kegiatan ini akan digelar hingga 10 Juli 2024, dan lokasinya berbeda-beda di  masing-masing kecamatan.

Baca Juga :

"Sunat bagi anak laki-laki selain sebagai kewajiban dalam agama Islam, sunat sangat penting dari segi kesehatan," sebutnya.

Acara sunat massal ini sebagai komitmen Pemkab Kotim dalam memberikan pelayanan kesehatan yang merata dan berkualitas bagi seluruh masyarakat. 

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
PPIH Embarkasi Solo Sudah Memulangkan 8.620 Jemaah Haji atau 24 Kloter

PPIH Embarkasi Solo Sudah Memulangkan 8.620 Jemaah Haji atau 24 Kloter

Hari ke 7 masa pemulangan jemaah haji, Sabtu,(29/06/2024) pukul 08.30 WIB, PPIH Embarkasi Solo menyebutkan telah memulangkan sebanyak 24 kloter atau sekitar 8.620 jemaah
Viral Tawuran Warga di Bekasi, Ada yang Tewas, Satu Terluka

Viral Tawuran Warga di Bekasi, Ada yang Tewas, Satu Terluka

Tawuran antar warga pecah di Jalan Ratna, Kelurahan Jatikramat, Kecamatan Jatiasih, Kota Bekasi, Kamis (27/6/2024) malam. 
Kemen PPPA Desak Polisi Usut Tuntas Kasus Kematian Santriwati di NTB

Kemen PPPA Desak Polisi Usut Tuntas Kasus Kematian Santriwati di NTB

Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) angkat bicara terkait kematian NI (13), santriwati di Pondok Pesantren (Ponpes) Al-Aziziyah, Lombok Barat, Nusa Tenggara Barat (NTB).
Arca Ganesha dan Komponen Candi Ditemukan Warga Sleman saat Gali Fondasi Rumah

Arca Ganesha dan Komponen Candi Ditemukan Warga Sleman saat Gali Fondasi Rumah

Warga Dusun Sayidan, Kalurahan Sumberadi, Kapanewon Mlati, Kabupaten Sleman menemukan arca Ganesha ketika sedang menggali lubang untuk fondasi rumah. Arca tersebut ditemukan beserta komponen candi.
Bursa Pilkada 2024 Kota Tangerang, Sachrudin Akui Telah Kantongi Nama Pendampingnya

Bursa Pilkada 2024 Kota Tangerang, Sachrudin Akui Telah Kantongi Nama Pendampingnya

Bakal calon Wali Kota Tangerang dari Partai Golkar, Sachrudin mengatakan jika dirinya telah mengantongi satu dari sekian nama untuk mendampingi dirinya maju dalam perhelatan Pilkada 2024.
Bawa Poster, Paguyuban Pedagang Pasar di Brebes Deklarasi Dukung Irjen Pol Ahmad Luthfi di Pilgub Jateng

Bawa Poster, Paguyuban Pedagang Pasar di Brebes Deklarasi Dukung Irjen Pol Ahmad Luthfi di Pilgub Jateng

Paguyuban pedagang Pasar Induk Kota Brebes, Jawa Tengah, menggelar deklarasi mendukung Kapolda Jateng Irjen Pol. Ahmad Luthfi, maju sebagai calon Gubernur Jawa Tengah dalam Pilkada serentak 2024. 
Trending
Timnas Indonesia Full Senyum! PSSI Beri 3 Kabar Baik Jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026 Putaran Ketiga, Skuad Garuda Jaga Asa Lolos

Timnas Indonesia Full Senyum! PSSI Beri 3 Kabar Baik Jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026 Putaran Ketiga, Skuad Garuda Jaga Asa Lolos

Jelang tampil di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026, skuad Timnas Indonesia dapat kabar baik dari PSSI yang bisa membuat asa Garuda lolos kian terbuka.
Bawa Bendera Merah Putih, Anak Kesayangan Shin Tae-yong Ikut Bangga Sang Ayah Perpanjang Kontrak Bersama Timnas Indonesia

Bawa Bendera Merah Putih, Anak Kesayangan Shin Tae-yong Ikut Bangga Sang Ayah Perpanjang Kontrak Bersama Timnas Indonesia

Kabar perpanjangan kontrak Shin Tae-yong bersama Timnas Indonesia mendapat sorotan berbagai pihak termasuk putra sang pelatih, Shin Jae Won yang ikut bahagia.
Bukan Australia atau Arab Saudi, Jepang Sebut Timnas Indonesia yang Bakal Jadi Lawan Terberat di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Bukan Australia atau Arab Saudi, Jepang Sebut Timnas Indonesia yang Bakal Jadi Lawan Terberat di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Tim nasional Jepang kini memandang Timnas Indonesia sebagai lawan terberat mereka di Kualifikasi Piala Dunia meski berada segrup dengan Australia dan Arab Saudi
Pria Tewas Gantung Diri di Flyover Cimindi Diduga Sempat Curhat soal Kisah Hidupnya di Google Drive, Sering Dibully dan Tidak Punya Teman Cerita

Pria Tewas Gantung Diri di Flyover Cimindi Diduga Sempat Curhat soal Kisah Hidupnya di Google Drive, Sering Dibully dan Tidak Punya Teman Cerita

Pria yang tewas gantung diri di Flyover Cimindi diketahui sempat curhat soal kisah hidupnya di Google Drive. Link Google Drive itu dia sematkan di bio Instagram pribadinya.
Polres Bandara Soetta Ringkus 5 Pegawai Lion Air yang Curi Barang Milik Penumpang, Nilai Kerugian Ditaksir Puluhan Juta Rupiah

Polres Bandara Soetta Ringkus 5 Pegawai Lion Air yang Curi Barang Milik Penumpang, Nilai Kerugian Ditaksir Puluhan Juta Rupiah

Polres Bandara Soekarno-Hatta (Soetta) meringkus sejumlah pegawai maskapai Lion Air yang kedapatan melakukan aksi pencurian.
4 Amunisi Tambahan dari 'Timnas Pusat' yang Bisa Dinaturalisasi Timnas Indonesia Jelang Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

4 Amunisi Tambahan dari 'Timnas Pusat' yang Bisa Dinaturalisasi Timnas Indonesia Jelang Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia bisa mendapatkan empat amunisi tambahan dari 'Timnas Pusat jelang menghadapi putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada September.
PSSI Perpanjang Kontrak Shin Tae-yong Sampai 2027, Ini Nasib Nova Arianto Bersama Timnas Indonesia

PSSI Perpanjang Kontrak Shin Tae-yong Sampai 2027, Ini Nasib Nova Arianto Bersama Timnas Indonesia

Namun nasib pelatih Nova Arianto menjadi tanda tanya karena kini Nova memegang jabatan sebagai pelatih Timnas Indonesia U-17. 
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Kabar Utama
21:00 - 22:00
Indonesia Dalam Peristiwa
22:00 - 23:00
One Pride Mixed Martial Arts
00:00 - 02:00
Bundesliga Seru
Selengkapnya