LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
15 Ribu Orang Diprediksi Bakap Kepung KPUD Tangerang, Ternyata Ini Alasannya
Sumber :
  • ANTARA

15 Ribu Orang Diprediksi Bakal Kepung KPUD Tangerang, Ternyata Ini Alasannya

Belasan ribu orang diprediksi bakal mengepung KPUD Tangerang, Kamis (29/8/2024), guna mengantar pasangan calon (paslon) bupati dan wakil bupati Maesyal Rasyid-Intan Nurul Hikmah.

Kamis, 29 Agustus 2024 - 00:31 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Belasan ribu orang diprediksi bakal mengepung KPUD Tangerang, Kamis (29/8/2024), guna mengantar pasangan calon (paslon) bupati dan wakil bupati Maesyal Rasyid-Intan Nurul Hikmah.

"Jadi yang hadir itu besok, Kamis (29/8/2024) sekitar 15 ribu orang untuk ikut deklarasi dan mengantarkan ke KPU," kata Ketua Tim Kampanye Maesyal-Intan, Astayudin di Tangerang, Rabu (28/8/2024).

Dia menyebutkan, dari belasan ribu massa pendukung ini terlebih dahulu akan hadir dalam deklarasi paslon Maesyal-Intan, yang rencananya bakal diselenggarakan di Kawasan Citra Raya, Cikupa, Kabupaten Tangerang pada pukul 08.00 WIB.

Selain massa pendukung, pada acara bertajuk deklarasi dan pengantaran pendaftaran peserta Pilkada ke KPU tersebut juga akan dihadiri sejumlah massa dari partai politik pendukung seperti dari Gerindra, PKS, PKB, PAN, NasDem, Golkar, Gelora, Perindo dan Hanura.

Baca Juga :

"Nanti Partai koalisi juga hadir untuk mengawal ke KPU bersama koalisi Tangerang Semakin Gemilang," katanya menambahkan.

Dia menyampaikan, untuk konsep pendaftaran ke KPU pihaknya melakukan konvoi dengan menggunakan kendaraan roda empat dan odong-odong.

"Konvoi sendiri setelah deklarasi di Citra Raya, sekitar pukul 11.00 WIB. Kemudian nanti berjalan menuju KPU menggunakan mobil sampai pukul 12.45 WIB," ungkap dia.

Sementara itu, Ketua Divisi Teknis Penyelenggaraan Pemilu KPU Kabupaten Tangerang, Sandi Akbar Kelana mengaku bahwa pihaknya saat ini sudah menerima dua surat pemberitahuan kehadiran dari dua paslon pendaftar peserta Pilkada.

"Iya, besok di hari ke tiga pendaftaran akan ada dua paslon yang datang ke KPU. Diantaranya yakni paslon Mad Romli-Irvansyah dan Maesyal-Intan," katanya.

Dia menyebut, dengan adanya konfirmasi kehadiran terhadap dua paslon peserta Pilkada ini pihaknya bakal melakukan pembatasan jumlah massa pendukung yang mengantar ke KPU Kabupaten Tangerang.

"Untuk pembatasan massa keseluruhan kita tidak melarang, hanya saja nanti pas pengantaran ke dalam kantor para paslon akan dibatasi hanya maksimal 50 orang," katanya menambahkan.

Hal tersebut dilakukan, kata Sandi, sebagai langkah antisipasi terjadinya kegiatan-kegiatan yang tidak diinginkan, yang akan mengganggu terhadap proses pendaftaran.

"Kami juga sudah meminta kepada parpol pendukung masing-masing paslon agar memberitahukan terlebih dahulu ke Polres setempat jika ada mengerahkan massa," ungkapnya.

Dia menambahkan, hasil konfirmasi kehadiran, terdapat dua pasangan calon (paslon) bupati dan wakil bupati Tangerang akan datang ke KPU pada hari ketiga masa pendaftaran Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024.

Pasangan bakal calon kepala daerah Mad Romli-Irvansyah bakal mendaftar ke KPU sekitar pukul 09.00 WIB. Kemudian, disusul oleh pasangan calon Maesyal Rasyid-Intan Nurul Hikmah yang sudah terkonfirmasi melakukan pendaftaran peserta Pilkada sekitar pukul 13.00 WIB.

Sandi menuturkan sebelumnya pada hari pertama pembukaan pendaftaran calon kepala daerah itu, KPU Kabupaten Tangerang telah menerima satu paslon pendaftar yakni Zulkarnain-Lerru dari jalur perseorangan.(ant/lgn)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Harus Punya Duit Segini kalau Ingin Jadi Nasabah Prioritas Bank BRI, BNI, Mandiri, BTN dan BCA, Ini Layanan Spesial yang Bisa Didapat

Harus Punya Duit Segini kalau Ingin Jadi Nasabah Prioritas Bank BRI, BNI, Mandiri, BTN dan BCA, Ini Layanan Spesial yang Bisa Didapat

Untuk dapat menikmati layanan nasabah prioritas di bank besar seperti BRI, BNI, Mandiri, BTN dan BCA, nasabah harus memiliki nominal saldo minimal tertentu.
Truk Molen Tersangkut di Kolong Jembatan Matraman, Susah Lepas, Lihat Fotonya

Truk Molen Tersangkut di Kolong Jembatan Matraman, Susah Lepas, Lihat Fotonya

Sebuah truk molen tersangkut di kolong jembatan perlintasan rel kereta, Jalan Matraman Raya, Jakarta Timur pada Sabtu (14/9) dini hari.
Kalah dari Tuan Rumah, Jakarta Bhayangkara Presisi Tampil di Perebutan Juara 3 AVC Men's Club Championship

Kalah dari Tuan Rumah, Jakarta Bhayangkara Presisi Tampil di Perebutan Juara 3 AVC Men's Club Championship

Bermain di babak semifinal, Jakarta Bhayangkara Presisi kalah tipis atas Foolad Sirjan Iranian pada Sabtu (14/2024) dini hari WIB. 
Masih Bulan Depan tapi Pelatih Bahrain Sudah Ketakutan, Katanya Timnas Indonesia Asuhan Shin Tae-yong Itu...

Masih Bulan Depan tapi Pelatih Bahrain Sudah Ketakutan, Katanya Timnas Indonesia Asuhan Shin Tae-yong Itu...

Pelatih Bahrain meningkatkan kewaspadaan terhadap Timnas Indonesia, walau masih satu bulan lagi, Bahrain tak mau remehkan Timnas Indonesia asuhan Shin Tae-yong.
Pelatih Striker Timnas Indonesia Miliki Peran Penting dalam Gol Perdana Ramadhan Sananta di Liga 1 

Pelatih Striker Timnas Indonesia Miliki Peran Penting dalam Gol Perdana Ramadhan Sananta di Liga 1 

Setelah kembali dari Timnas Indonesia, Ramadhan Sananta akhirnya pecah telur dengan mencetak gol perdana di Liga 1 2024/2025.
Hari Ini! BMKG Perkirakan Hujan di Sejumlah Kota Sesar RI, Mana Saja?

Hari Ini! BMKG Perkirakan Hujan di Sejumlah Kota Sesar RI, Mana Saja?

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memperkirakan bahwa sebagian kota besar di RI mengalami hujan, seperti Padang, Medan, Jambi, Denpasar, Tanjung Selor, Palu, Mamuju, dan Jayapura.
Trending
Timnas Indonesia Jadi Sorotan Dunia, Justin Hubner Sindir Media Belanda yang Fomo dan Sering Pansos ke Netizen Tanah Air

Timnas Indonesia Jadi Sorotan Dunia, Justin Hubner Sindir Media Belanda yang Fomo dan Sering Pansos ke Netizen Tanah Air

Justin Hubner memberikan sindiran keras kepada Media Belanda yang dianggap fomo dan sering pansos terhadap Timnas Indonesia yang tengah menjadi sorotan dunia.
Tolak Ajakan Shin Tae-yong Gabung Timnas Indonesia, Bek Jangkung Ini Alami Nasib Apes di Kompetisi Eropa

Tolak Ajakan Shin Tae-yong Gabung Timnas Indonesia, Bek Jangkung Ini Alami Nasib Apes di Kompetisi Eropa

Nasib apes dialami oleh pemain bek jangkung keturunan Tanah Air di kompetisi Eropa usai menolak ajakan Shin Tae-yong untuk gabung dengan Timnas Indonesia.
Media Vietnam Tiba-tiba Curhat, Ngaku Iri Lihat Timnas Indonesia, Heran Kenapa Skuad Shin Tae-yong...

Media Vietnam Tiba-tiba Curhat, Ngaku Iri Lihat Timnas Indonesia, Heran Kenapa Skuad Shin Tae-yong...

Timnas Indonesia asuhan Shin Tae-yong sukses membuat media Vietnam iri. Salah satu media asal Vietnam membandingkan Timnas Indonesia dengan Vietnam saat ini.
Belum Juga Main untuk Timnas Indonesia, Mees Hilgers dan Eliano Reijnders Mendapat Komentar seperti Ini dari Netizen hingga Singgung Soal Kualitas

Belum Juga Main untuk Timnas Indonesia, Mees Hilgers dan Eliano Reijnders Mendapat Komentar seperti Ini dari Netizen hingga Singgung Soal Kualitas

Mees Hilgers dan Eliano Reijnders yang belum debut bersama Timnas Indonesia sudah lanngsung mendapat komentar seperti ini dari netizen Tanah Air di medsos.
Bikin Malu, Politikus Partai NasDem Ungkap Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Miliki Dua Paspor, Kemenkum HAM Turun Gunung Ungkap Hal Ini…

Bikin Malu, Politikus Partai NasDem Ungkap Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Miliki Dua Paspor, Kemenkum HAM Turun Gunung Ungkap Hal Ini…

Maraknya langkah PSSI dalam melakukan kebijakan naturalisasi pemain untuk Timnas Indonesia menuai kritik dari Mantan Duta Besar RI untuk Polandia, Peter Gontha.
Ketua PSSI-nya Thailand Akhirnya Bicara Jujur soal Kualitas Timnas Indonesia: Garuda Tim yang Menakutkan, Bagus Sekali 

Ketua PSSI-nya Thailand Akhirnya Bicara Jujur soal Kualitas Timnas Indonesia: Garuda Tim yang Menakutkan, Bagus Sekali 

Ketua PSSI-nya Thailand alias Federasi Sepakbola Thailand (FAT), Nualphan Lamsam bicara jujur soal kualitas Timnas Indonesia usai melakoni dua laga awal Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Bikin Timnas Indonesia Untung, Ini 3 Alasan Thom Haye Pilih Gabung Almere City dan Batal CLBK dengan NAC Breda

Bikin Timnas Indonesia Untung, Ini 3 Alasan Thom Haye Pilih Gabung Almere City dan Batal CLBK dengan NAC Breda

Ada tiga alasan Thom Haye menolak balikan dengan NAC Breda dan bintang Timnas Indonesia itu lebih memilih untuk bergabung dengan Almere City untuk musim 2024/25
Selengkapnya