"Tetap tekun berlatih dan terus menciptakan inovasi untuk membuat menu baru yang lebih kreatif," tutupnya.
Ketua Panitia Acara lomba memasak serba ikan, Fatimah Hasyim, mengatakan peserta terdiri dari 10 kecamatan yang meliputi unsur TIM Pengerak PKK Kecamatan se-Kabupaten Halteng.
Sedangkan dewan juri pada kegiatan Lomba Masak serba Ikan terdiri dari chef profesional dan ahli gizi.
Sebagai informasi untuk juara 1 lomba memasak serba ikan yakni, Kecamatan Weda Selatan, juara 2 Kecamatan Patani Barat, juara 3 Kecamatan Patani Utara. (chm)
Load more