LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Melki Lakalena
Sumber :
  • Fraksi golkar

LKPI: Melki Laka Lena-Johni Asadoma Ungguli Survei Pemilihan Cagub-Cawagub NTT 2024

Lembaga Kajian Pemilu Indonesia (LKPI) meluncurkan hasil survei terbaru mengenai peta kekuatan elektoral tiga pasangan calon gubernur dan wakil gubernur untuk Pilkada Nusa Tenggara Timur (NTT) 2024.  Survei ini dilakukan dengan tujuan memberikan gambaran terkini terkait dinamika dukungan masyarakat terhadap calon-calon pemimpin daerah di NTT. 

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 12:50 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Lembaga Kajian Pemilu Indonesia (LKPI) meluncurkan hasil survei terbaru mengenai peta kekuatan elektoral tiga pasangan calon gubernur dan wakil gubernur untuk Pilkada Nusa Tenggara Timur (NTT) 2024.  Survei ini dilakukan dengan tujuan memberikan gambaran terkini terkait dinamika dukungan masyarakat terhadap calon-calon pemimpin daerah di NTT. 

"Hasil survei yang dilakukan melalui simulasi pertanyaan terbuka secara langsung kepada responden menunjukkan bahwa, jika Pilkada NTT dilaksanakan hari ini, pasangan nomor urut 2, Melki Laka Lena - Johni Asadoma memperoleh suara sebesar 38,7%," kata Ditektur Eksekutif LKPI Togu Lubis dalam keterangannya, Sabtu (12/10/2024).

Lebih lanjut, Togu menyatakan, di posisi kedua, pasangan nomor urut 1, Fransiskus Lema - Jane Natalia Suryanto, dipilih oleh 31,6% responden, pasangan nomor urut 3, Simon Petrus Kamlasi - Adrianus Garu hanya memperoleh 16,1%, dan sebanyak 13,6% responden tidak tahu atau tidak memberikan jawaban. 

Selanjutnya, dalam simulasi dengan pertanyaan tertutup menggunakan kuisioner, responden diminta memilih salah satu dari ketiga pasangan calon dengan pertanyaan: "Jika Pilkada NTT digelar hari ini, siapa yang akan Anda pilih di antara pasangan nomor urut 1, Fransiskus Lema - Jane Natalia Suryanto; pasangan nomor urut 2, Melki Laka Lena - Johni Asadoma; atau pasangan nomor urut 3, Simon Petrus Kamlasi - Adrianus Garu?"

Baca Juga :

Hasil tabulasi menunjukkan bahwa pasangan nomor urut 2, Melki Laka Lena - Johni Asadoma, memperoleh dukungan 42,7%, sementara pasangan nomor urut 1, Fransiskus Lema - Jane Natalia Suryanto, dipilih oleh 32,3% responden. Kemudian, pasangan nomor urut 3, Simon Petrus Kamlasi - Adrianus Garu meraih 17,6%, dan 7,4% responden tidak memberikan jawaban. 

Survei ini, lanjut Togu, juga mengevaluasi tingkat kemantapan pilihan responden terhadap ketiga pasangan calon hingga hari pencoblosan. Hasil survei menunjukkan bahwa 89,4% responden yang memilih pasangan Melki Laka Lena - Johni Asadoma merasa mantap dengan pilihannya. sementara 10,6% belum mantap.

"Untuk pasangan Fransiskus Lema - Jane Natalia Suryanto, 77,3% responden merasa mantap, sementara 22,7% masih belum mantap," kata Togu.

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Kevin Diks Pernah Buka-bukaan soal Kriteria Pacar Idaman, Tak Disangka Ia Tergila-gila dengan Wanita 'Bertubuh Aduhai', Terucap Sosok...

Kevin Diks Pernah Buka-bukaan soal Kriteria Pacar Idaman, Tak Disangka Ia Tergila-gila dengan Wanita 'Bertubuh Aduhai', Terucap Sosok...

Kevin Diks pernah buka-bukaan soal kriteria pacar idaman, Bek FC Copenhagen itu rupanya sangat tergila-gila dengan wanita bertubuh seksi yakni sosok penyanyi...
BREAKING NEWS: Speedboat Rombongan Cagub Maluku Utara Benny Laos Meledak dan Terbakar, 5 Orang Meninggal Dunia

BREAKING NEWS: Speedboat Rombongan Cagub Maluku Utara Benny Laos Meledak dan Terbakar, 5 Orang Meninggal Dunia

Speedboat rombongan calon Gubernur Maluku Utara, Benny Laos tiba-tiba meledak dan kebakaran di Pelabuhan Bobong, Pulau Taliabu, Maluku Utara, Sabtu (12/10/2024)
Wahh Meskipun Nasrani tapi Pemain Timnas Indonesia Sandy Walsh Punya Kebiasaan Unik kayak Umat Muslim, Sebut Waktu di Indonesia Lebih Singkat

Wahh Meskipun Nasrani tapi Pemain Timnas Indonesia Sandy Walsh Punya Kebiasaan Unik kayak Umat Muslim, Sebut Waktu di Indonesia Lebih Singkat

Sandy Walsh yang berposisi sebagai bek di Timnas Indonesia ini, ternyata beragama Kristen. Namun, ia mengakui dirinya selalu mengerjakan ibadah puasa. Simak...
Azizah Salsha Geram 'Serang' Rachel Vennya di Media Sosial, Netizen Berikan Pesan Menohok untuk Istri Pratama Arhan

Azizah Salsha Geram 'Serang' Rachel Vennya di Media Sosial, Netizen Berikan Pesan Menohok untuk Istri Pratama Arhan

Istri pesepak bola Pratama Arhan, Azizah Salsha geram kepada Rachel Vennya yang diduga terus-terusan singgung soal perselingkuhan dirinya malah diserang netizen
Pramono Anung Yakin Jakarta Fund Dapat Tambah Pemasukan Daerah

Pramono Anung Yakin Jakarta Fund Dapat Tambah Pemasukan Daerah

Calon gubernur Jakarta Pramono Anung terus menyuarakan terobosannya dalam rangka menambah pendapatan Kota Jakarta seandainya terpilih menjadi gubernur pada pilkada Jakarta 2024.
Bahrain Abaikan Fakta Dibantu Wasit Demi Hasil Imbang dari Timnas Indonesia

Bahrain Abaikan Fakta Dibantu Wasit Demi Hasil Imbang dari Timnas Indonesia

Sempat tertinggal 1-2 dalam 90 menit waktu normal, Bahrain menyamakan kedudukan 2-2 pada menit akhir pertandingan yang berlangsung di Stadion Nasional Bahrain.
Trending
Belum Terkalahkan Dikualifikasi Piala Dunia 2026, Ranking FIFA Terbaru Bukti Beda Kelas Timnas Indonesia dengan Malaysia

Belum Terkalahkan Dikualifikasi Piala Dunia 2026, Ranking FIFA Terbaru Bukti Beda Kelas Timnas Indonesia dengan Malaysia

Timnas Indonesia berada diperingkat ke-5 Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia dengan berhasil mengumpulkan 3 poin dari tiga laga yang dilakoninya.
Omongan Indra Sjafri Enam Tahun Lalu Soal Timnas Indonesia Sama Sekali Tak Meleset, Dulu Bilang Kalau Skuad Garuda Sudah Setara dengan Jepang, Kini...

Omongan Indra Sjafri Enam Tahun Lalu Soal Timnas Indonesia Sama Sekali Tak Meleset, Dulu Bilang Kalau Skuad Garuda Sudah Setara dengan Jepang, Kini...

Enam tahun lalu Indra Sjafri pernah mengatakan kalau Timnas Indonesia sebentar lagi punya level yang setara dengan Jepang. Kini, omongan itu mendekati kenyataan
Timnas Indonesia Ramai Diberitakan Media Singapura Usai Bermain Imbang Lawan Bahrain, Ungkap Alami...

Timnas Indonesia Ramai Diberitakan Media Singapura Usai Bermain Imbang Lawan Bahrain, Ungkap Alami...

Timnas Indonesia terpaksa harus berbagi poin saat melawan Bahrain dalam lanjutan laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada Kamis (10/10/2024) kemarin.
Pesan Bijak Cristian Gonzales untuk Timnas Indonesia, Meski 'Dicurangi' Bahrain, Pertandingan Lawan China Bisa Menang kalau... 

Pesan Bijak Cristian Gonzales untuk Timnas Indonesia, Meski 'Dicurangi' Bahrain, Pertandingan Lawan China Bisa Menang kalau... 

Cristian Gonzales memberikan pesan bijak untuk Timnas Indonesia usai mendapatkan hasil seri dari pertandingan lawan Bahrain. Sebut saat lawan China harus...
Kabar Terbaru Kasus Kematian Vina Cirebon, Iptu Rudiana Geram Pencemaran Nama Baik Berujung Laporan ke Polda Metro Jaya

Kabar Terbaru Kasus Kematian Vina Cirebon, Iptu Rudiana Geram Pencemaran Nama Baik Berujung Laporan ke Polda Metro Jaya

Kasus kematian Vina dan Eky di Cirebon masih terus berlanjut usai sejumlah terpidana mengajukan sidang peninjauan kembali (PK).
Presiden FIFA, Gianni Infatino Anggap Gol Bahrain ke Gawang Timnas Indonesia Tidak Sah? PSSI Bahkan Sampai Kirim...

Presiden FIFA, Gianni Infatino Anggap Gol Bahrain ke Gawang Timnas Indonesia Tidak Sah? PSSI Bahkan Sampai Kirim...

Gol dari Bahrain dianggap tidak sah oleh Presiden FIFA karena ada kecurangan dalam pertandingan tersebut? Namun sejauh ini tidak ada pernyataan resmi dari FIFA
Saat Semua Orang Masih Bahas Skuad STY yang Dikerjai Wasit, Media Belanda Tiba-tiba Sebut Kalau 2 Striker Eropa Segera Merapat ke Timnas Indonesia

Saat Semua Orang Masih Bahas Skuad STY yang Dikerjai Wasit, Media Belanda Tiba-tiba Sebut Kalau 2 Striker Eropa Segera Merapat ke Timnas Indonesia

Tiba-tiba saja media asal Belanda mengeklaim kalau Timnas Indonesia besutan Shin Tae-yong bakal segera meresmikan dua pemain Eropa yang berposisi di lini serang
Selengkapnya