LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Ilustrasi.
Sumber :
  • freepik.com

Camkan, Kebebasan Berpendapat dan Berekspresi di Media Sosial Bukan Tanpa Batasan

Media sosial dikenal sebagai wadah berkomunikasi dan tempat berekspresi oleh para penggunanya. Meski begitu, kebebasan berpendapat dan berekspresi di media sosial bukan berarti tanpa batasan. 

Jumat, 18 Oktober 2024 - 16:21 WIB

tvOnenews.com - Media sosial dikenal sebagai wadah berkomunikasi dan tempat berekspresi oleh para penggunanya. Meski begitu, kebebasan berpendapat dan berekspresi di media sosial bukan berarti tanpa batasan

”Kebebasan ekspresi di media sosial tidak boleh mengganggu kebebasan orang lain dan butuh etika digial,” ujar Kepala Dinas Pengendalian Penduduk, Keluarga Berancana, Pemberdayaan Perempuan, dan Perlindungan Anak (P2KBP3A) Kabupaten Manggarai Timur Jefrin Haryanto dalam diskusi literasi digital di Lapangan SMAK St. Ignasius Loyola, Manggarai Barat, NTT, Jumat (18/10).

Dalam diskusi untuk segmen pendidikan yang dibuka oleh Sekretaris Daerah Kabupaten Manggarai Barat Fransiskus Sales Sodo itu, Jefrin mengatakan, etika digital diperlukan dalam berekspresi di media sosial karena komunikasi digital memiliki karakteristik komunikasi global yang melintasi batas-batas geografis dan batas-batas budaya. 

”Sementara, setiap batas geografis dan budaya juga memiliki batasan etika yang berbeda. Setiap negara, bahkan daerah, memiliki etika sendiri. Begitu pula setiap generasi memiliki etika sendiri,” jelas Jefrin Haryanto dalam diskusi luring (offline) yang dipandu moderator Martin Sambang.

Baca Juga :

Etika digital dibutuhkan dalam berekspresi di media sosial. Dengan etika digital, seseorang melakukan sesuatu penuh kesadaran, tanggung jawab, kejujuran, dan mampu berbuat bijak yang akan mendatangkan kebaikan bagi diri sendiri dan lingkungan sekitar.

”Kesadaran dalam bersikap, artinya seorang individu tahu betul apa yang ia lakukan, serta memiliki tujuan yang jelas dalam melakukannya. Sedangkan tanggung jawab dalam bersikap di sosial media datang bersamaan dengan sikap kesadaran, karena kalau seorang individu tahu dengan jelas apa yang ia lakukan, ia pasti tahu juga konsekuensi yang harus ia terima,” jelas Jefrin Haryanto.

Hal yang terakhir, sambung Jefrin, adalah kebajikan dalam bersikap. ”Yakni, bertindak dengan bijak untuk mendatangkan manfaat, kebaikan, dan menghargai kemanusiaan orang lain,” pungkasnya di hadapan para pelajar sekolah menengah dan madrasah yang hadir sebagai peserta diskusi.

Halaman Selanjutnya :
img-logo
img-logo

Bantu kami untuk memperbaiki tampilan tvonenews dengan mengisi survey berikut

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Aliran Menyimpang Fansyuri Rahman Buat Warga Kalsel Heboh, Kemenag: Sejalan dengan Keputusan MUI

Aliran Menyimpang Fansyuri Rahman Buat Warga Kalsel Heboh, Kemenag: Sejalan dengan Keputusan MUI

Belakangan ini warga Kalsel dihebohkan dengan aliran menyimpang Fansyuri Rahman. Sontak hal itu membuat Kepala Kanwil Kemenag Kalsel angkat suara.
Heru Budi Tak Khawatir Teguh Setyabudi Jadi Pj Gubernur Jakarta: Beliau Berpengalaman

Heru Budi Tak Khawatir Teguh Setyabudi Jadi Pj Gubernur Jakarta: Beliau Berpengalaman

Kepala Sekretariat Presiden (Kasetpres) Heru Budi Hartono yakin Teguh Setyabudi mampu menggantikan dirinya sebagai Penjabat atau Pj Gubernur Jakarta.
Akibat Umbar Aib Paula Verhoeven, Denny Darko Terawang Baim Wong Itu Akan…

Akibat Umbar Aib Paula Verhoeven, Denny Darko Terawang Baim Wong Itu Akan…

Baim Wong disorot setelah mengumbar masalah rumah tangganya dengan Paula Verhoeven. Denny Darko terawang langkah ini justru bisa menjadi boomerang bagi dirinya.
Belum Debut, FA Inggris Sudah Dikritik Manajer Southampton Usai Tunjuk Thomas Tuchel: Masih Banyak Pelatih Lokal yang Layak

Belum Debut, FA Inggris Sudah Dikritik Manajer Southampton Usai Tunjuk Thomas Tuchel: Masih Banyak Pelatih Lokal yang Layak

FA Inggris menunjuk Thomas Tuchel sebagai manajer baru terhitung pada 1 Januari 2025 mendatang. 
Manajer Timnas Indonesia Konfirmasi Kabar Baik untuk Pelatih Shin Tae-yong Jelang Laga Kontra Jepang

Manajer Timnas Indonesia Konfirmasi Kabar Baik untuk Pelatih Shin Tae-yong Jelang Laga Kontra Jepang

Manajer Timnas Indonesia, Sumardji, mengonfirmasi adanya kabar baik untuk pelatih Shin Tae-yong jelang laga kontra Jepang di kualifikasi Piala Dunia 2026.
Usut Kematian Misterius Ibu dan Bayi 2 Bulan di Depok, Suami dan Dua Saksi Diperiksa

Usut Kematian Misterius Ibu dan Bayi 2 Bulan di Depok, Suami dan Dua Saksi Diperiksa

Polisi tengah mengusut kasus tewasnya ibu berinisial EO (25) dan bayinya berinisial AS (2 bulan) di dalam rumah kontrakan wilayah Bojongsari, Kota Depok, Jabar.
Trending
Bahrain Menolak Melawan Timnas Indonesia di SUGBK, Media Vietnam Sebut Anak Asuh Dragan Talajic Penakut

Bahrain Menolak Melawan Timnas Indonesia di SUGBK, Media Vietnam Sebut Anak Asuh Dragan Talajic Penakut

Laga Timnas Indonesia kontra Bahrain pada lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada 22 Maret 2025 di SUGBK menjadi banyak sorotan media asing.
Lupakan Kekalahan atas China, Pelatih Jepang Tiba-tiba Bawa Kabar Gembira bagi Timnas Indonesia Soal Piala Dunia, Dia Bilang...

Lupakan Kekalahan atas China, Pelatih Jepang Tiba-tiba Bawa Kabar Gembira bagi Timnas Indonesia Soal Piala Dunia, Dia Bilang...

Meski dikalahkan China dan bermain imbang di kandang Bahrain, namun pelatih Jepang Hajime Moriyasu berharap jika Timnas Indonesia bisa lolos ke Piala Dunia 2026
Top 3 Bola: FIFA Buat Timnas Indonesia Menang Lawan Bahrain, Kejujuran Media Irak Soal Fans Garuda hingga Respons Berkelas Erick Thohir

Top 3 Bola: FIFA Buat Timnas Indonesia Menang Lawan Bahrain, Kejujuran Media Irak Soal Fans Garuda hingga Respons Berkelas Erick Thohir

Setelah melakoni dua pertandingan tandang Kualifikasi Piala Dunia 2026, Timnas Indonesia akan memainkan dua pertandingan kandang pada bulan November mendatang.
Monster Gol Terbaru Timnas Indonesia Akhirnya Ditemukan, Shin Tae-yong Bisa Panggil ke Skuad Garuda untuk Lawan Jepang dan Bahrain

Monster Gol Terbaru Timnas Indonesia Akhirnya Ditemukan, Shin Tae-yong Bisa Panggil ke Skuad Garuda untuk Lawan Jepang dan Bahrain

Pelatih Timnas Indonesia bisa mempertimbangkan monster gol dari Liga 2 untuk mengisi posisi penyerang jelang laga Kualifikasi Piala Dunia 2026.
FIFA Turun Tangan Hukum Bahrain Jika Menolak Bermain Melawan Timnas Indonesia di Stadion GBK, Begini Regulasinya

FIFA Turun Tangan Hukum Bahrain Jika Menolak Bermain Melawan Timnas Indonesia di Stadion GBK, Begini Regulasinya

Permintaan Federasi Sepak Bola Bahrain (BFA) untuk memindahkan pertandingan melawan Timnas Indonesia dari Jakarta ke luar RI bisa berbuah sanksi dari FIFA.
Lama Menghilang Usai Dihujat Fans Timnas Indonesia, Wasit Ahmed Al-Kaf Akhirnya Muncul dan Langsung Beri Sindiran Menohok, Katanya...

Lama Menghilang Usai Dihujat Fans Timnas Indonesia, Wasit Ahmed Al-Kaf Akhirnya Muncul dan Langsung Beri Sindiran Menohok, Katanya...

Wasit asal Oman Ahmed Al-Kaf tiba-tiba kembali muncul setelah lama menghilang usai laga Bahrain vs Timnas Indonesia. Ia beri pesan sindiran di media sosialnya.
Ternyata Timnas Indonesia Jadi Tolak Ukur Tim Ini untuk Dapat Lolos ke Piala Dunia 2026

Ternyata Timnas Indonesia Jadi Tolak Ukur Tim Ini untuk Dapat Lolos ke Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia menjadi wakil satu-satunya dari Asean yang mampu melangkah hingga babak Kualifikasi Piala Dunia 2026 di zona Asia.
Selengkapnya
Viral