LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Pameran seni menampilkan lukisan hingga sketsa tentang rumah impian masa depan ternyata mampu mencuri perhatian pengunjung di Liema Kitchen n Venue, Cangkringan Sleman, Yogyakarta.
Sumber :
  • Istimewa

Solo Art Exhibition a Plan: a, Cara Alifia Khansa Adilla Memaknai Rumah Secara Sederhana yang Berkelindan dalam Rasa

Pameran seni menampilkan lukisan hingga sketsa tentang rumah impian masa depan ternyata mampu mencuri perhatian pengunjung di Liema Kitchen n Venue, Cangkringan Sleman, Yogyakarta, Sabtu (16/11).

Minggu, 17 November 2024 - 22:41 WIB

tvOnenews.com - Pameran seni menampilkan lukisan hingga sketsa tentang rumah impian masa depan ternyata mampu mencuri perhatian pengunjung di Liema Kitchen n Venue, Cangkringan Sleman, Yogyakarta, Sabtu (16/11). Uniknya, puluhan karya lukis pada pameran tunggal bertajuk a Plan: a tersebut adalah hasil karya dan ekspresi seni seorang siswa homeschooling yang memaknai rumah secara sederhana namun berkelindan penuh warna.

Alifa Khansa Adilla, seniman belia yang merupakan siswa homeschooling ini selalu menyapa ramah setiap pengunjung yang hadir dalam pameran tunggalnya. Ia tak segan mengajak pengunjung berkeliing menikmati setiap goresan karyanya. 

Salah satu pengunjung, Ericko Tomi menyampaikan karya-karya Alifia terkesan sederhana namun memiliki keindahannya sendiri. Ia menyebutkan bahwa karya seniman akan selalu memiliki keindahannya sendiri. 

"Menurut saya indah, ya.. terkesan sederhana namun akan bisa dimaknai dengan banyak cara. Itu keunggulannya setiap karya seni, bagaimana kita menikmati," terangnya.

Baca Juga :

Bertempat di ruang pameran karya di Liema Kitchen n Venue, Cangkringan Sleman, deretan lukisan karya Alifia Khansa Adilla mampu mencuri perhatian para pengunjung yang datang. Eksibisi bertajuk a plan: a merupakan karya Alifia bertemakan tentang rumah.

Pameran seni menampilkan lukisan hingga sketsa tentang rumah impian masa depan ternyata mampu mencuri perhatian pengunjung di Liema Kitchen n Venue, Cangkringan Sleman, Yogyakarta.
Pameran seni menampilkan lukisan hingga sketsa tentang rumah impian masa depan ternyata mampu mencuri perhatian pengunjung di Liema Kitchen n Venue, Cangkringan Sleman, Yogyakarta.
Sumber :
  • Istimewa

 

Dalam pamerannya, ia ingin menyampaikan pesan kepada semua orang bagaimana dirinya secara sederhana memaknai sebuah rumah impian, yang berkelindan penuh makna bagi setiap penghuninya.

"Sederhana saja, sketsa-sketsa ini saya gambar sesuai dengan keinginan atau angan tentang hunian di masa depan. Istilahnya membangun impian," kata Alifia.

Alifia mengungkapkan proses kreatifnya dalam mengumpulkan karya telah dilakukan selama dua tahun atau kurun waktu tahun 2022-2023. Setidaknya ada 40 karya, yang terdiri dari 30 karya cat air, goresan di kanvas maupun gampar ukuran kecil.

Siswi home schooling itu mengungkapkan, pameran ini merupakan bagian dari project belajar akhir tahun. Namun, ia tidak ingin gelar karya hanya sebatas untuk menggugurkan kewajiban.

"Prosesnya saya menggambar harian, karena sudah hobby sejak kecil. Akhirnya terkumpul, kemudian saya pamerkan di sini, sekaligus untuk project belajar akhir tahun," ungkap Alifia.

Tak hanya karya seni lukisan, Aifia berkolaborasi dengan sejumlah seniman juga menampilkan event bincang buku puisi karyanya yang berjudul Mendekap Sembab.

Buka puisi karya Alifia ini juga divisualisasikan menjadi karya lagu bersama teman temannya diantaranya Ayesha Sophie, Afifah Asabrin, Abiraka dan Geovanna Putri serta Evi Idawati.

"Isinya kumpulan puisi yang saya tulis sehari-hari. Lebih ke puisi refleksi dan realis,  dengan bahasanya sederhana agar berkesan mudah dimengerti pembaca," terangnya.(chm)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Sebanyak 600 Personil Kepolisian Diterjunkan, Pastikan 1.012.800 Pemilih Aman Memilih di 1942 TPS

Sebanyak 600 Personil Kepolisian Diterjunkan, Pastikan 1.012.800 Pemilih Aman Memilih di 1942 TPS

Polres Jombang menerjunkan 600 personil kepolisian yang tersebar di 306 desa dan kelurahan se Kabupaten Jombang
Terjadi Lagi Aksi Dugaan Penembakan Polisi, Pelajar SMK di Kota Semarang Jadi Korban Tewas

Terjadi Lagi Aksi Dugaan Penembakan Polisi, Pelajar SMK di Kota Semarang Jadi Korban Tewas

Seorang pelajar berinsial GR (16) di Kota Semarang, Jawa Tengah meninggal dunia usai diduga menjadi korban penembakan oleh oknum polisi.
Ancang-ancang Persiapan Haji 2025, Kemenag Batam Lakukan Seleksi Petugas

Ancang-ancang Persiapan Haji 2025, Kemenag Batam Lakukan Seleksi Petugas

Kepala Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kota Batam, Zulkarnain Umar mengatakan pihaknya mulai melakukan proses seleksi petugas sebagai persiapan Haji 2025.
2 Pemain yang Dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia untuk TC Jelang Piala AFF 2024 Diberi Pesan Penting oleh Pelatih Bali United

2 Pemain yang Dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia untuk TC Jelang Piala AFF 2024 Diberi Pesan Penting oleh Pelatih Bali United

Sebanyak dua pemain yang dipanggil pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong untuk pemusatan latihan (TC) jelang Piala AFF 2024 diberi pesang penting oleh pelatih Bali United, Stefano Cugurra.
Pelaku Polisi Tembak Polisi AKP Dadang Iskandar Tak Diborgol dan Bebas Merokok, Kompolnas Buka Suara: Itu Agar...

Pelaku Polisi Tembak Polisi AKP Dadang Iskandar Tak Diborgol dan Bebas Merokok, Kompolnas Buka Suara: Itu Agar...

Sempat viral AKP Dadang Iskandar santai merokok dan tidak diborgol usai jadi pelaku polisi tembak polisi AKP Ulil Ryanto, Kompolnas akhirnya beri tanggapan.
Menteri PKP Maruarar Sirait: Tapera Seharusnya Sukarela, Bukan Wajib

Menteri PKP Maruarar Sirait: Tapera Seharusnya Sukarela, Bukan Wajib

“Posisi saya kalau tabungan, ya tabungan. Nama harus menyesuaikan dengan fungsinya (Tapera). Kalau mau wajib jangan pakai nama tabungan,” ujar Maruarar Sirait.
Trending
Calvin Verdonk Bicara Jujur soal Suporter Timnas Indonesia kepada Media Belanda: Saya Tidak Bisa Berkeliaran di Jalan di Sana

Calvin Verdonk Bicara Jujur soal Suporter Timnas Indonesia kepada Media Belanda: Saya Tidak Bisa Berkeliaran di Jalan di Sana

Pemain Timnas Indonesia, Calvin Verdonk, berbicara kepada media Belanda perihal betapa gilanya dukungan dari masyarakat Indonesia yang menggemari sepak bola.
Sopir Truk Penyulut Polisi Tembak Polisi di Sumbar Buka Suara, Dugaan Hubungan Oknum Polisi dengan Bisnis Galian Ilegal Terjawab? Ternyata..

Sopir Truk Penyulut Polisi Tembak Polisi di Sumbar Buka Suara, Dugaan Hubungan Oknum Polisi dengan Bisnis Galian Ilegal Terjawab? Ternyata..

Singkat cerita, kejadian polisi tembak polisi terjadi pada Jumat (22/11/2024) dini hari. AKP Ulil Ryanto tewas usai menerima tembakan dari AKP Dadang Iskandar.
Miliano Jonathans Susul Mees Hilgers Lebih Cepat, Vitesse Arnhem Konfirmasi Sedang Negosiasi dengan FC Twente

Miliano Jonathans Susul Mees Hilgers Lebih Cepat, Vitesse Arnhem Konfirmasi Sedang Negosiasi dengan FC Twente

Pemain Timnas Indonesia, Mees Hilgers, bisa segera main bersama pemain keturunan Indonesia lainnya, Miliano Jonathans, di FC Twente [adabursa transfer Januari.
Mana yang Lebih Afdhol? Shalat Hajat Dulu Apa Tahajud Dulu? Ternyata Kata Ustaz Abdul Somad Urutan Ibadah di Sepertiga Malam Terakhir Itu…

Mana yang Lebih Afdhol? Shalat Hajat Dulu Apa Tahajud Dulu? Ternyata Kata Ustaz Abdul Somad Urutan Ibadah di Sepertiga Malam Terakhir Itu…

Dalam salah satu ceramahnya, Ustaz Abdul Somad (UAS) jelaskan waktu terbaik untuk shalat hajat, tahajud dan amalan lain di waktu sepertiga malam terakhir.
Vietnam Semakin Panik, Timnas Indonesia Bisa Panggil Kiper Liga Yunani yang Sudah Jadi WNI Ini Jika Maarten Paes Tak Dibawa ke Piala AFF 2024

Vietnam Semakin Panik, Timnas Indonesia Bisa Panggil Kiper Liga Yunani yang Sudah Jadi WNI Ini Jika Maarten Paes Tak Dibawa ke Piala AFF 2024

Kiper Liga Yunani ini layak diberi kesempatan oleh Shin Tae-yong untuk mengisi pos penjaga gawang Timnas Indonesia di Piala AFF 2024 yang ditinggal Maarten Paes
Timnas Indonesia Resmi Umumkan 33 Pemain untuk TC Piala AFF 2024: Ada 7 Pemain Abroad Termasuk Rafael Struick

Timnas Indonesia Resmi Umumkan 33 Pemain untuk TC Piala AFF 2024: Ada 7 Pemain Abroad Termasuk Rafael Struick

Akun resmi Timnas Indonesia telah merilis 33 pemain untuk mengikuti pemusatan latihan (TC) jelang Piala AFF 2024, yang akan diselenggarakan pada bulan depan.
Jadi Kiper Andalan Timnas Indonesia, Ternyata Maarten Paes Sempat Menyerah Jadi Pemain Sepak Bola Karena Ini

Jadi Kiper Andalan Timnas Indonesia, Ternyata Maarten Paes Sempat Menyerah Jadi Pemain Sepak Bola Karena Ini

Maarten Paes kini menjadi kiper utama di Timnas Indonesia dan menjadi aktor utama dalam perkembangan Skuad Garuda sejak putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. 
Selengkapnya
Viral