tvOnenews.com - Berikut 6 kebiasaan pagi hari yang ampuh turunkan berat badan dan meningkatkan hormon otak.
Setiap orang memiliki kebiasaan atau rutinitas yang berbeda-beda setiap kali bangun di pagi hari.
Ada orang yang harus melihat handphone, mandi, minum kopi, dan lainnya.
Tidak ada salahnya melakukan kebiasaan-kebiasaan tersebut. Namun, akan lebih baik jika pagi hari diisi dengan kebiasaan baik.
Ternyata, ada banyak kebiasaan pagi hari yang mudah dilakukan dan memiliki efek baik untuk kesehatan tubuh.
Load more