Meski dihantui rasa kecewa, Yati memilih untuk menahan diri dan menyerahkan segalanya kepada Tuhan.
"Jangan, Nak. Biar saja. Aku mau minta pengadilan kepada Tuhan. Kalau kita yang mengadili, hasilnya tak seberapa," katanya penuh bijak.
Dengan penuh keyakinan, Yati percaya keadilan dari Tuhan akan tiba pada waktunya.
Ia pun terus berdoa agar diberi kesehatan dan kekuatan menghadapi ujian ini.
"Lihat saja, tak akan lama. Kira-kira dalam dua tahun ini, pasti ada balasannya," tambahnya.
Keputusan Yati untuk tidak membalas dendam menuai simpati dari banyak warganet.
Load more