Seorang pengendara sepeda motor terluka parah akibat tertimpa pohon tumbang di Jalan Pesanggrahan, Meruya, Kembangan, Jakarta Barat, Jumat (21/3/2025) sekira pukul 11.00 WIB.
Dua dari tiga prajurit TNI AL yang melakukan penembakan terhadap bos rental mobil di rest area KM54 tol Tangerang-Merak divonis pidana penjara seumur hidup.
Hasil babak play off Liga Voli Korea 2024-2025, pertandingan pertama antara Red Sparks vs Hyundai Hillstate yang berlangsung di Suwon Indoor Gymnasium.
Presiden RI Prabowo Subianto membagikan ribuan paket sembako ke warga sekitar kediamannya di Hambalang, tepatnya di Desa Bojong Koneng dan Desa Cijayanti, Babakan Madang, Bogor, Jawa Barat, Selasa (25/3/2025).
Pada pertemuan pertama Oktober tahun lalu di Stadion Nasional Bahrain, Riffa, yang berakhir 2-2, Timnas Indonesia kecolongan dua gol dari situasi bola mati.
Serikat buruh dan Tukang Pos seluruh Indonesia akan melakukan demo besar ke PT Pos Indonesia atau PosIND yang dianggap melakukan praktik hubungan kerja yang eksploitatif.
Jelang hadapi Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026, skuad Timnas Indonesia dapat sejumlah kabar baik yang bisa jadi pelecut semangat Garuda raih kemenangan.
Bek Timnas Indonesia, Mees Hilgers pernah bicara jujur soal level Garuda jauh sebelum dirinya mengalami cedera di laga kontra Australia pada Kamis, (20/3/2025).
Patrick Kluivert bisa membuat lima perubahan dalam starting line-up Timnas Indonesia saat menghadapi Bahrain di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK).
"Tentu saja selalu ada kemungkinan (soal rotasi pemain). Namun, kami harus fokus sekarang pada kebugaran dan segalanya untuk tim," ungkap Patrick Kluivert kepada media, Minggu (23/3/2025).
Dalam sebuah kesempatan, Pratama Arhan, bek kiri Timnas Indonesia pernah ungkapkan soal perbedaan perlakukan yang ia terima dibandingkan dengan pemain diaspora.
Load more