Jakarta - Viva dan Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, bekerja sama menyelenggarakan acara Serbuan Vaksin di Pusat Pendidikan Kavaleri (Pusdikkav) yang ada di Jalan Purabaya, Padalarang, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat.
Acara akan diselenggarakan dari tanggal 24-28 September 2021, mulai pukul 08.00 - 16.00 WIB. Acara ini terbuka untuk masyarakat umum dan pelaku Parekraf dan khusus vaksin dosis dua serta minimal sudah divaksin 28 hari sejak dosis pertama.(chm)
Load more