Viet Tri, tvOnenews.com - Vietnam menjamu Singapura di leg kedua semifinal Piala AFF 2024.
Kedua tim saat ini tengah saling berhadapan di Stadion Viet Tri, Minggu (29/12/2024) malam WIB.
Untuk diketahui, Vietnam berhasil meraih kemenangan 2-0 di leg pertama.
Hingga babak pertama usai, Vietnam sementara berhasil unggul 1-0 atas Singapura lewat penalti Rafaelson pada menit ke-45.
Load more