Jakarta, tvOnenews.com - Siapa yang tidak mengenal sosok Anies Baswedan? Pria yang lahir pada 7 Mei 1969 ini merupakan sosok besar dan memberi pengaruh di Indonesia.
Nama Anies Baswedan dikenal sebagai salah satu politisi dari partai politik Nasional Demokrat (NasDem). Kini dirinya telah diajukan oleh Partai NasDem untuk menjadi calon Presiden di Pilpres 2024.
Setelah dirinya berhasil menjadi Gubernur DKI Jakarta untuk periode 2017 hingga 2022. Anies Baswedan mengemban amanah bersama Sandiaga Uno (2017-2018) dan Ahmad Riza Patria (2020-2022) sebagai Wakil Gubernur DKI.
Namun, siapa sangka Anies Baswedan ternyata memiliki sosok ayah yang sangat berharga dan inspiratif baginya. Selain itu, Ayah Anies Baswedan juga merupakan akademisi di bidang ekonomi.
Seperti apa sosok Ayah Anies Baswedan, simak informasinya berikut ini.
Potret Keluarga Rasyid Baswedan, Anies Baswedan (Tengah). (Ist)
Load more