LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Suasana di gerai imigrasi Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten.
Sumber :
  • tim tvOne - Rusdy Muslim

Imigrasi Bantah Periksa Barang Bawaan Alissa Wahid di Bandara Soekarno-Hatta

Jagat raya media sosial (medsos) ramai dihebohkan oleh cuitan Alissa Wahid putri Presiden RI ke-4 KH. Abdurahman Wahid (Gusdur) yang bercerita soal petugas di Bandara Soekarno-Hatta (soetta) yang mengintimidasinya.

Rabu, 22 Maret 2023 - 16:41 WIB

Tangerang, Banten - Jagat raya media sosial (medsos) ramai dihebohkan oleh cuitan Alissa Wahid putri Presiden RI ke-4 KH. Abdurahman Wahid (Gusdur) yang bercerita soal petugas di Bandara Soekarno-Hatta (soetta) yang mengintimidasinya. Kantor Imigrasi Kelas I Khusus Bandara Soekarno-Hatta membantah telah melakukan pemeriksaan barang bawaan penumpang Alissa Wahid. 

"Imigrasi tidak berwenang melakukan pemeriksaan barang bawaan penumpang pada proses kepabeanan." terang Kepala Kantor Imigrasi Bandara-Soetta, Muhammad Tito Andrianto kepada tvOnenews.com.

Tito menjelaskan bukan kewenangan imigrasi memeriksa barang bawaan penumpang. selain itu menuurutnya kejadian yang dialami oleh Alissa Wahid bukan terjadi di gerai imigrasi.

"Tidak benar, karena bukan wewenang kami memeriksa barang bawaan," ucapnya., 

Baca Juga :

Sebelumnya cuitan Alissa Wahid di akun twitter pribadi @AlissaWahid, ia mengatakan saat dirinya diperiksa oleh petugas Bea Cukai. Saat itu putri sulung Gus Dur itu diminta untuk membuka kopernya sambil ditanya beberapa pertanyaan. "Maaf nyamber. Suatu ketika saya pulang dari Konperensi di Taiwan. Di Cengkareng, saya diarahkan menuju meja pemeriksaan yg di dalam itu. Mbak petugas nanya: "Kamu pulang kerja ya di Taiwan? Berapa lama kerja di sana? Bawa apa aja? Buka kopernya," tulis Alissa Wahid, dikutip tvOnenews.com pada Rabu (22/3/2023)

Mendapat pertanyaan dari petugas, Alissa menjawab bahwa ia hanya tiga hari di Taiwan. "Saya buka koper sambil dia minta paspor. Saya: cuma 3 hari di taiwan. Petugas: Kerja apa 3 hari di Taiwan? Kok bawaannya koper gede? Beli apa aja? Emang dibayar berapa? Saya: konperensi," tulisnya. Tak juga puas menanyakan hal kepada Alissa, petugas yang belum sadar bahwa itu Anak Gus Dur kembali menanyakan apa yang dikerjakan Alissa. "Petugas: kok kamu bisa belanja & bawa barang banyak? Kamu kerja apa?. Petugas: sering ya ke luar negeri?. Saya: ya. Bisa lihat di paspor, mbak. "Petugas: kok sering ke luar. Kerja apa?". Saya: LSM," lanjutnya. Saat menjawab kata LSM, Alissa Wahid langsung melihat wajah judes dari petugas tersebut.

(rmm/ fis)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Pemprov DKI Tegaskan HMPV Bukan Virus Baru: Terapkan Pola Hidup Sehat, Jangan Panik

Pemprov DKI Tegaskan HMPV Bukan Virus Baru: Terapkan Pola Hidup Sehat, Jangan Panik

Masyarakat diminta tidak panik terkait potensi penyebaran virus Human Metapneumovirus (HMPV) yang saat ini tengah menjadi perhatian.
Wacana Libur Sekolah Saat Ramadhan, Menteri Agama: Masih Dikaji!

Wacana Libur Sekolah Saat Ramadhan, Menteri Agama: Masih Dikaji!

Menteri Agama, Nasaruddin Umar menyebut wacana libur sekolah saat Ramadhan yang menguat belakangan ini masih dalam tahap kajian
Menperin Ancam Cabut Izin Edar Produk Apple di Indonesia Jika Tak Patuh Aturan Investasi

Menperin Ancam Cabut Izin Edar Produk Apple di Indonesia Jika Tak Patuh Aturan Investasi

Menperin mengatakan, apabila sertifikasi TKDN dicabut, maka semua produk Apple yang berkaitan seperti iPhone hingga iPad tak bisa dijual di dalam negeri.
Dirjen Perkeretaapian: Definisi Penutupan Stasiun Karet Masih Belum Jelas

Dirjen Perkeretaapian: Definisi Penutupan Stasiun Karet Masih Belum Jelas

Dirjen Perkeretaapian Kemenhub Risal Wasal, menyampaikan bahwa rencana penutupan Stasiun Karet di Jakarta Pusat masih belum jelas atau "clear".
Akhirnya Raffi Ahmad Lapor LHKPN, Berapa Harta Kekayaannya?

Akhirnya Raffi Ahmad Lapor LHKPN, Berapa Harta Kekayaannya?

Hal tersebut dibenarkan oleh anggota Tim Juru Bicara KPK Budi Prasetyo. Dia mengatakan, Raffi sudah menyerahkan LHKPN dan saat ini sedang dilakukan verifikasi. 
Menteri Ekonomi Jepang: Akuisisi 7-Eleven Terkait Keamanan Nasional

Menteri Ekonomi Jepang: Akuisisi 7-Eleven Terkait Keamanan Nasional

Menteri Ekonomi Jepang, Ryosei Akazawa tegaskan bahwa potensi akuisisi asing terhadap toko serba ada 7-Eleven erat kaitannya dengan isu keamanan nasional.
Trending
Sebelum STY Dipecat PSSI, Istri Shin Tae-yong Pernah Bilang Kalau Erick Thohir Itu Manusia yang... 

Sebelum STY Dipecat PSSI, Istri Shin Tae-yong Pernah Bilang Kalau Erick Thohir Itu Manusia yang... 

Jauh sebelum STY dipecat oleh PSSI, istri Shin Tae-yong (Cha Young-ju) pernah menyebut Erick Thohir itu manusia yang seperti ini. Simak selengkapnya.
Mees Hilgers Akhirnya Buka Suara soal Pemecatan Shin Tae-yong dari Timnas Indonesia: Berhenti Sebarkan Kabar Bohong!

Mees Hilgers Akhirnya Buka Suara soal Pemecatan Shin Tae-yong dari Timnas Indonesia: Berhenti Sebarkan Kabar Bohong!

Mees Hilgers akhirnya buka suara soal pemecatan Shin Tae-yong dari Timnas Indonesia setelah bungkam sejak sang pelatih dibebastugaskan pada Senin (6/1/2025).
Kesaksian TikTokers yang Satu Pesawat dengan Shin Tae-yong saat Pulang ke Korea Selatan, Banyak yang Minta...

Kesaksian TikTokers yang Satu Pesawat dengan Shin Tae-yong saat Pulang ke Korea Selatan, Banyak yang Minta...

Kesaksian seorang TikTokers yang satu pesawat dengan Shin Tae-yong saat di bandara, diduga akan pulang ke Korea Selatan, banyak yang minta Coach Shin untuk...
Respons Berkelas Mees Hilgers Usai Patrick Kluivert Resmi Jadi Pelatih Timnas Indonesia Gantikan Shin Tae-yong: Sampai Jumpa!

Respons Berkelas Mees Hilgers Usai Patrick Kluivert Resmi Jadi Pelatih Timnas Indonesia Gantikan Shin Tae-yong: Sampai Jumpa!

Pemain Timnas Indonesia Mees Hilgers merespons pergantian pelatih dari Shin Tae-yong ke Patrick Kluivert, yang resmi dilaporkan PSSI, Rabu (8/1/2025).
Top 3 Timnas: Respon Calvin Verdonk soal Pemecatan STY, Reaksi Mees Hilgers usai PSSI Tunjuk Patrick Kluivert, dan Pemain Timnas yang Bermasalah dengan STY

Top 3 Timnas: Respon Calvin Verdonk soal Pemecatan STY, Reaksi Mees Hilgers usai PSSI Tunjuk Patrick Kluivert, dan Pemain Timnas yang Bermasalah dengan STY

Usai pemecatan, isu lain, seperti respon pemain Timnas Indonesia soal ditendangnya STY hingga reaksi mengenai pelatih baru Skuad Garuda turut diperbincangkan.
Terpopuler: Istri Shin Tae-yong Ungkap Karakter Erick Thohir, Kekecewaan Jay Idzes, hingga Ruben Onsu Bongkar Alasan Sarwendah Cinta Betrand

Terpopuler: Istri Shin Tae-yong Ungkap Karakter Erick Thohir, Kekecewaan Jay Idzes, hingga Ruben Onsu Bongkar Alasan Sarwendah Cinta Betrand

Deretan kabar terpopuler edisi Kamis (9/1/2025), datang dari seputar pemecatan Shin Tae-yong hingga dunia hiburan tanah air. Berikut adalah rangkuman beritanya!
Lama-lama Gerah, Anggota Exco Akhirnya Jujur Soal Tudingan Mafia di Tubuh PSSI, Arya Sinulingga: Gak Ada Mafia yang Mau...

Lama-lama Gerah, Anggota Exco Akhirnya Jujur Soal Tudingan Mafia di Tubuh PSSI, Arya Sinulingga: Gak Ada Mafia yang Mau...

Tak cuma Erick, salah satu anggota Exco PSSI, Arya Sinulingga, juga ikut menyinggung soal isu mafia yang dituduhkan kepada federasi tersebut. Menurutnya...
Selengkapnya
Viral