"Kami selalu mencari brand yang tertarik dan mendorong industri digital. Kita akan membawa ke sini," katanya.
Batam kedepannya akan menjadi pusat dari pendidikan teknologi digital di Indonesia.
Pihaknya pun akan menerima mahasiswa baru dari Jawa, Sumatera hingga Bali.
"Saya mengucapkan terima kasih dengan tim Pak Susiwijono dan BP Batam untuk support misinya kita. Dengan demikian, kita bisa bangun pendidikan teknologi digital di Indonesia," imbuhnya.
Load more