LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Menteri Investasi/Kepala BKPM Bahlil Lahadalia saat Tutup Apkasi Otonomi Expo 2023
Sumber :
  • Tim tvOne

Tutup Apkasi Otonomi Expo 2023, Menteri Investasi Bahlil Puji Apkasi Dorong Terciptanya Kawasan Pertumbuhan Ekonomi Baru

Setelah berlangsung selama tiga hari, pameran Apkasi Otonomi Expo 2023 resmi ditutup oleh Menteri Investasi Bahlil Lahadalia di ICE BSD, Sabtu (22/07/2023).

Minggu, 23 Juli 2023 - 22:47 WIB

Sedangkan untuk kegiatan AOE 2023 jumlah peserta sebanyak 172 peserta, terdiri dari 131 Pemerintah Kabupaten, 2 Kementerian, 6 dari kalangan swasta, sebanyak 23 dari sektor UMKM dan 10 dari kalangan media, seluruh peserta menempati 287 stand. “Data pengunjung, hingga Sabtu, 23 Juli 2023, pukul 14.00 wib, tercatat total 10 ribu  pengunjung. Terdiri dari masyarakat umum dan dari kalangan pengusaha dan investor,” kata Bupati Joune.

Ia juga melaporkan selain eksibisi, AOE 2023 juga menggelar side event berupa business matching,dengan konsep kegiatan mempertemukan langsung para calon buyers dan investor dengan daerah ini, berlangsung pada hari pertama dan berjalan sesuai dengan harapan. Kegiatan diikuti 38 pemerintah kabupaten dan dari pihak buyers dan investor hadir sebanyak 23 perusahaan atau mitra: dari Iwapi, Potato Head Group, PT. Everest Timber Indonesia, Equatoral Capital, British Chamber, Bussiness Indonesia Singapore Association dan International Bussiness Association (IBA).

Side event lainnya juga digelar bertajuk Fashion Show Wastra Nusantara, kegiatan kali kedua yang menampilkan dan mempromosikan berbagai disain pakaian tradisional yang merupakan warisan seni batik atau tenun daerah. Bupati Joune berujar, “Untuk tahun ini pesertanya 12 kabupaten. Di samping itu ada penampilan seni budaya untuk menghibur para pengunjung pameran yang dimeriahkan penampilan dari wakil 19 Kabupaten, menampilkan ragam seni tari dan musik khas dari daerahnya. Panitia juga menampilkan grup band papan atas Element dan penyanyi Vanny Vabiola.”

Sedangkan field trip juga dilaksanakan bertujuan untuk mengajak peserta AOE 2023 melihat secara langsung praktek terbaik dari suatu program pemerintah kabupaten, yang kali ini mengunjungi Ketapang Urban Aquaculture yang berada di Mauk Kabupaten Tangerang. Bagi anak-anak pun juga kebagian panggung dengan digelarnya Lomba Mewarnai Gambar Tingkat TK PAUD diikuti anak-anak tingkat TK se-Kabupaten Tangerang.

Baca Juga :

“Untuk ketiga kalinya juga digelar Anugerah Jurnalistik Apkasi, di mana kegiatan ini sebagai apresiasi kepada para jurnalias yang telah ikut aktif mempublikasi liputan tentang pembangunan di daerah. Selamat bagi rekan-rekan semuanya yang telah keluar sebagai pemenang,” imbuh Bupati Joune mengakhir sambutannya.

Para Pemenang Side Event AOE 2023
Atas partisipasi mengikuti kegiatan Apkasi Otonomi Expo, Apkasi memberikan apresiasi kepada peserta yang aktif mengikuti side event selama pameran berlangsung selama tiga hari. Berikut ini daftar para pemenangnya.

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Menko Pangan Zulhas Sebut Indonesia Harus Capai Swasembada Pangan di 2027

Menko Pangan Zulhas Sebut Indonesia Harus Capai Swasembada Pangan di 2027

Menteri Koordinator (Menko) Bidang Pangan Zulkifli Hasan melakukan beberapa tindakan cepat & strategis untuk mencapai tujuan swasembada pangan pada tahun 2027
Mana Lebih Afdhol Shalat Dhuha 2 atau 8 Rakaat? Kata Ustaz Adi Hidayat Bisa Melancarkan Rezeki

Mana Lebih Afdhol Shalat Dhuha 2 atau 8 Rakaat? Kata Ustaz Adi Hidayat Bisa Melancarkan Rezeki

Keistimewaannya shalat dhuha, mulai pahala senilai ibadah umrah dan haji,dll. Bahkan bisa melunasi utang dan rezeki auto lancar. Waktu pelaksanaan shalat dhuha.
5 dugaan Dugaan Pelanggaran di Pilkada Maluku, Bawaslu: Politik Uang hingga Pencoblosan Surat Suara Sisa

5 dugaan Dugaan Pelanggaran di Pilkada Maluku, Bawaslu: Politik Uang hingga Pencoblosan Surat Suara Sisa

Bawaslu Maluku menemukan lima dugaan pelanggaran dalam pelaksanaan Pilkada 2024 mencakup pelanggaran politik uang dan pencoblosan surat suara sisa di beberapa kabupaten/ kota di Maluku.
Unggul Sementara di Pilkada Jakarta, Pramono Sebut Ada Peranan Suara Anak Abah dan Ahokers

Unggul Sementara di Pilkada Jakarta, Pramono Sebut Ada Peranan Suara Anak Abah dan Ahokers

Unggul sementara di Pilkada Jakarta, cagub Jakarta nomor urut 3 Pramono Anung menyebut Anak Abah dan Ahokers atau Ahokers berperan dalam mendulang suara mereka.
Jadwal Liga Voli Korea: Hari Ini 2 Rival Megawati Hangestri Coba Bangkit dari Pesakitan

Jadwal Liga Voli Korea: Hari Ini 2 Rival Megawati Hangestri Coba Bangkit dari Pesakitan

Jadwal Liga Voli Korea 2024-2025, di mana dua rival Megawati Hangestri mencoba bangkit dari pesakitan usai menelan kekalahan menyakitkan., Jumat (29/11/2024).
Unggul 54 Persen di Quick Count, Aep Syaepuloh: Ini Kemenangan Masyarakat Karawang

Unggul 54 Persen di Quick Count, Aep Syaepuloh: Ini Kemenangan Masyarakat Karawang

Calon Bupati Karawang Aep Syaepuloh menyampaikan bahwa kemenangan pasangan Aep-Maslani pada Pilkada serentak di Karawang tahun ini menjadi kemenangan masyarakat. 
Trending
Dua Pemain Keturunan Ini Berharap Segera Naturalisasi, PSSI harus 'Gercep' Kalau Tidak Mau Diambil Timnas Belanda..

Dua Pemain Keturunan Ini Berharap Segera Naturalisasi, PSSI harus 'Gercep' Kalau Tidak Mau Diambil Timnas Belanda..

Bocoran nama-nama pemain keturunan yang masuk list PSSI untuk dinaturalisasi agar bisa memperkuat Timnas Indonesia PSSI harus gercep kalau tidak diambil Belanda
Dua Pekan Berlalu, Pelatih Jepang Tiba-tiba Sampaikan Permohonan Maaf soal Laga Melawan Timnas Indonesia: Saya Sangat Ingin...

Dua Pekan Berlalu, Pelatih Jepang Tiba-tiba Sampaikan Permohonan Maaf soal Laga Melawan Timnas Indonesia: Saya Sangat Ingin...

Pelatih Jepang, Hajime Moriyasu, secara mengejutkan menyampaikan permintaan maaf baru-baru ini soal laga Timnas Indonesia vs Jepang. Singgung para pemainnya...
Ketum PSSI Erick Thohir Full Senyum Usai FIFA Beri Kabar Baik untuk Timnas Indonesia, Begini Katanya...

Ketum PSSI Erick Thohir Full Senyum Usai FIFA Beri Kabar Baik untuk Timnas Indonesia, Begini Katanya...

Ketum PSSI Erick Thohir full senyum usai FIFA beri kabar baik terkait timnas Indonesia. Diketahui, Indonesia kini miliki 1.135,11 poin, atau tambah 16,24 poin.
China dan Bahrain Tak Bisa Terima Kenyataan, Mantan Pelatih Arab Saudi Ini Puji Keunggulan Timnas Indonesia, Katanya...

China dan Bahrain Tak Bisa Terima Kenyataan, Mantan Pelatih Arab Saudi Ini Puji Keunggulan Timnas Indonesia, Katanya...

China dan Bahrain seolah tak terima kenyataan tatkala mantan pelatih Arab Saudi memuji keunggulan Timnas Indonesia saat ini. Simak informasi selengkapnya!
De Javu Singapura, Pelatih Akui Persib Malah Biarkan Port FC Cetak Gol Murah

De Javu Singapura, Pelatih Akui Persib Malah Biarkan Port FC Cetak Gol Murah

Skor 2-2 hasil imbang Persib vs Port FC berakhir di Stadion BG Pathum, Pathum Thani, Kamis (28/11/2024). 
Shin Tae-yong Ungkap Perubahan Para Pemain Timnas Indonesia, Katanya Rizky Ridho dan Rekan-rekan Sekarang Tidak Mudah Menyerah dan...

Shin Tae-yong Ungkap Perubahan Para Pemain Timnas Indonesia, Katanya Rizky Ridho dan Rekan-rekan Sekarang Tidak Mudah Menyerah dan...

Mentalitas jadi salah satu faktor yang sangat terlihat perubahannya setelah Skuad Garuda -julukan Timnas Indonesia- ditangani Shin Tae-yong sejak 2020 lalu,
Takut dengan Kekuatan Timnas Indonesia, Thailand Panggil Deretan Pemain Bintang untuk Piala AFF 2024

Takut dengan Kekuatan Timnas Indonesia, Thailand Panggil Deretan Pemain Bintang untuk Piala AFF 2024

Pelatih Thailand memilih kombinasi pemain muda dan berpengalaman untuk mempertahankan gelar di Piala AFF 2024 seperti Suphanat Muenta dan Teerasak Poeiphimai
Selengkapnya
Viral