LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Gubernur Kalimantan Timur, Isran Noor
Sumber :
  • Istimewa

Tiongkok, Singapura, dan Malaysia, Tiga Besar Negara Investor Kalimantan Timur

Karena itu, Gubernur Kaltim Isran Noor menegaskan program pembangunan ekonomi hijau dan berkelanjutan menjadi salah satu daya tarik investor ke Kaltim. Adapun..

Minggu, 13 Agustus 2023 - 11:55 WIB

tvOnenews.com - Dalam periode triwulan kedua tahun 2023 ini, tercatat tiga besar negara yang menanamkan investasinya di Benua Etam, Kalimantan Timur.

Adapun negara-negara tersebut ialah, Republik Tiongkok, Singapura, dan Malaysia, yang mendominasi realisasi investasi berdasarkan asal negara dalam peringkat tiga besar.

Karena itu, Gubernur Kaltim Isran Noor menegaskan program pembangunan ekonomi hijau dan berkelanjutan menjadi salah satu daya tarik investor ke Kaltim.

"Sektor pertanian arti luas sebagai lokomotif ekonomi kedepan. Kita kembangkan sumber daya baru terbarukan, tanpa bertumpu pada minyak dan gas, serta batu bara yang akan habis," katanya, saat launching pisang hasil kultur jaringan di Balai Benih Indukan Tanaman Pangan dan Hortikultura Loa Janan, Kutai Kartanegara pekan lalu.

Baca Juga :

Potensi Kaltim ungkapnya sangat besar, baik perkebunan, tanaman pangan dan hortikultura, peternakan, perikanan juga kehutanan.

"Kaltim seharusnya sudah jauh berkembang dari daerah lainnya di Indonesia, terlebih adanya IKN (Ibu Kota Nusantara)," kata orang nomor satu di Benua Etam itu.

Kepala DPMPTSP Kaltim Puguh Harjanto menyebutkan total penanaman modal asing (PMA) di Kaltim periode triwulan kedua sebesar Rp4,54 triliun.

"Tertinggi pertama, Republik Tiongkok sebesar USD 93 juta atau Rp1,37 triliun, atau 30,25 persen dari total realisasi investasi asal negara," kata dia.

Disusul Singapura USD 72,71 juta atau Rp1,07 triliun, atau 23,65 persen dari total realisasi investasi asal negara.

Malaysia USD 32,10 juta atau Rp475,08 miliar, atau 10,44 persen dari total realisasi investasi asal negara.

"Walaupun PMA kita peringkat ke 10, tapi PMDN peringkat ke 5 realisasi investasi di level nasional pada triwulan kedua ini," katanya.

Ditambahkannya, realisasi investasi PMDN dan PMA dari Januari hingga Juni sebesar Rp30,96 triliun atau 48,01 persen dari target realisasi investasi sebesar Rp64,5 triliun.

"Triwulan pertama Rp15,42 triliun dan triwulan kedua Rp15,54 triliun, yakni PMDN sebesar Rp 22,35 triliun dan PMA senilai Rp8,61 triliun," kata dia.

Sementara serapan tenaga kerja dari Januari sampai Juni sebanyak 26.614 orang, terdiri triwulan satu 13.787 orang (PMDN 11.293 orang dan PMA 2.494 orang), sedangkan triwulan kedua 12.827 orang (PMDN 9.325 orang dan PMA 3.502 orang). (*)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Cegah Kecurangan Rekapitulasi Suara Pilkada Jakarta 2024, Kubu Ridwan Kamil - Suswono Kerahkan Partai Koalisi

Cegah Kecurangan Rekapitulasi Suara Pilkada Jakarta 2024, Kubu Ridwan Kamil - Suswono Kerahkan Partai Koalisi

Kabar menyudutkan kubu pasangan Pilkada Jakarta 2024 yakni Ridwan Kamil - Suswono (RIDO) mencuat pada sejumlah paltform media sosial.
Kim Yeon-kyung Raih Suara Terbanyak Hingga Megawati Hangestri Kembali Terpilih, Ini Daftar Pemain KOVO All Stars V-League 2024/2025

Kim Yeon-kyung Raih Suara Terbanyak Hingga Megawati Hangestri Kembali Terpilih, Ini Daftar Pemain KOVO All Stars V-League 2024/2025

Kim Yeon-kyung menjadi pemilik suara terbanyak selama tiga musim secara beruntun dalam agenda tahunan Federasi Bola Voli Korea Selatan (KOVO) tersebut. 
Tiba di Tanah Air, Hati Bahagia - Iman Bertambah: Seri Perjalanan Umroh plus Aqsa Elharamain Wisata 2024

Tiba di Tanah Air, Hati Bahagia - Iman Bertambah: Seri Perjalanan Umroh plus Aqsa Elharamain Wisata 2024

Sabtu (9/11/2024) menjadi hari terakhir jemaah Umroh plus Aqsa Elharamain Wisata berada di Makkah. Total sudah tiga kali kami menjalankan ibadah umroh. Di hari
Minim Partisipasi, Kubu Ridwan Kamil - Suswono Tuding 'Serangan Fajar' di Pilkada Jakarta 2024

Minim Partisipasi, Kubu Ridwan Kamil - Suswono Tuding 'Serangan Fajar' di Pilkada Jakarta 2024

Minim Partisipasi, Kubu Ridwan Kamil - Suswono Tuding 'Serangan Fajar' di Pilkada Jakarta 2024
Hati-hati Menyimpan Barang yang Dianggap Syirik di Rumah, Kata Ustaz Adi Hidayat Itu Bisa Menyebabkan ...

Hati-hati Menyimpan Barang yang Dianggap Syirik di Rumah, Kata Ustaz Adi Hidayat Itu Bisa Menyebabkan ...

Ustaz Adi Hidayat menjawab pertanyaan dari salah jemaah mengenai barang-barang yang disimpan di rumah dengan keyakinan dan tujuan tertentu, ternyata itu ...
Jemaah Elharamain Wisata Meneladani Perjuangan Dakwah Nabi Muhammad di Thaif

Jemaah Elharamain Wisata Meneladani Perjuangan Dakwah Nabi Muhammad di Thaif

Kamis (7/11/2024) adalah hari ketiga jemaah Umrah plus Aqsa Elharamain Wisata berada di Makkah. Hari ini kami merencanakan city tour keliling sekitar Makkah ...
Trending
Minim Partisipasi, Kubu Ridwan Kamil - Suswono Tuding 'Serangan Fajar' di Pilkada Jakarta 2024

Minim Partisipasi, Kubu Ridwan Kamil - Suswono Tuding 'Serangan Fajar' di Pilkada Jakarta 2024

Minim Partisipasi, Kubu Ridwan Kamil - Suswono Tuding 'Serangan Fajar' di Pilkada Jakarta 2024
Hakim Vonis Mati Sayed Abdillah Pengendali Narkoba dari Lapas Kelas IIA Langkat

Hakim Vonis Mati Sayed Abdillah Pengendali Narkoba dari Lapas Kelas IIA Langkat

Majelis hakim Pengadilan Negeri Medan, Sumatera Utara, menjatuhkan vonis mati terhadap Sayed Abdillah (27) seorang narapidana (napi) pengendali narkoba jenis sabu-sabu dari Lapas Narkotika Kelas IIA Langkat.
Jemaah Elharamain Wisata Difasilitasi 3x Umroh Dibimbing Muthowif Berpengalaman

Jemaah Elharamain Wisata Difasilitasi 3x Umroh Dibimbing Muthowif Berpengalaman

Selasa (5/11/2024) tak terasa sudah empat hari jemaah Umroh plus Aqsa Elharamain Wisata berada di Madinah. Masih betah rasanya berlama-lama tinggal di kotanya -
Buntut Polisi Tembak Polisi, Kapolres Sukabumi AKBP Samian Ultimatum Anggotanya: Senjata Api Itu Juga Dilarang...

Buntut Polisi Tembak Polisi, Kapolres Sukabumi AKBP Samian Ultimatum Anggotanya: Senjata Api Itu Juga Dilarang...

Kapolres Sukabumi, AKBP Samian menanggapi kasus polisi tembak polisi yang kembali terjadi di Polres Solok Selatan, Sumatera Barat. Penggunaan senjata api...
Cegah Kecurangan Rekapitulasi Suara Pilkada Jakarta 2024, Kubu Ridwan Kamil - Suswono Kerahkan Partai Koalisi

Cegah Kecurangan Rekapitulasi Suara Pilkada Jakarta 2024, Kubu Ridwan Kamil - Suswono Kerahkan Partai Koalisi

Kabar menyudutkan kubu pasangan Pilkada Jakarta 2024 yakni Ridwan Kamil - Suswono (RIDO) mencuat pada sejumlah paltform media sosial.
Jemaah Elharamain Wisata Meneladani Perjuangan Dakwah Nabi Muhammad di Thaif

Jemaah Elharamain Wisata Meneladani Perjuangan Dakwah Nabi Muhammad di Thaif

Kamis (7/11/2024) adalah hari ketiga jemaah Umrah plus Aqsa Elharamain Wisata berada di Makkah. Hari ini kami merencanakan city tour keliling sekitar Makkah ...
Hakim Vonis Mati Sayed Abdillah Pengendali Narkoba dari Lapas Kelas IIA Langkat

Hakim Vonis Mati Sayed Abdillah Pengendali Narkoba dari Lapas Kelas IIA Langkat

Majelis hakim Pengadilan Negeri Medan, Sumatera Utara, menjatuhkan vonis mati terhadap Sayed Abdillah (27) seorang narapidana (napi) pengendali narkoba jenis sabu-sabu dari Lapas Narkotika Kelas IIA Langkat.
Selengkapnya
Viral