Mantan Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil juga terpantau hadir mengenakan baju batik berwarna kuning pada pukul 19.18 WIB.
Kemudian, Wakil Gubernur Jawa Timur, Emil Elestianto Dardak juga nampak hadir pada acara open house yang digelar Menko Airlangga Hartarto.
Acara open house Airlangga Hartarto tersebut digelar sejak pukul 18.00 WIB di kediaman rumah dinas Airlangga Hartarto di Komplek Widya Chandra III, Senayan, Jakarta Selatan. (igp/mii)
Load more