LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Ilustrasi Pusat Data Nasional (PDN)
Sumber :
  • freepik/rawpixel

Data PDN yang Diretas Tak Bisa Kembali, BSSN: Cuma Punya Back Up 2 Persen

Kepala Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) Hinsa Siburian mengatakan data yang di-back up di Pusat Data Nasional (PDN) Batam hanya 2 persen, sisanya tak kembali

Kamis, 27 Juni 2024 - 20:44 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Kepala Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) Hinsa Siburian mengatakan data yang di-back up di Pusat Data Nasional (PDN) Batam hanya 2 persen.

Hal ini terkait server PDN yang terkena serangan ransomware. Pernyataan itu disampaikan dalam Rapat Kerja bersama Komisi I serta Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie Setiadi.

“Memang kami melihat secara umum, mohon maaf Pak Menteri, permasalahan utama adalah tata kelola. Ini hasil pengecekan kita dan tidak adanya back up,” ujar Hinsa di Gedung DPR, Jakarta Pusat, Kamis (27/6/2024).

Dia menjelaskan data di setiap PDN seharusnya memiliki back up, sehingga ketika terjadi gangguan maka data tersebut tidak hilang.

Baca Juga :

“Di Batam itu tidak sepenuhnya (di-back up). Jadi sebenarnya seharusnya kan itu diarsip. Artinya apa? Data yang ada di Surabaya seharusnya ada persis seperti itu juga di Batam,” ujarnya.

“Jadi begitu misalnya ada gangguan di salah misalnya Surabaya, analognya hampir sama cuma mati listrik hidupkan genset. Kira-kira itu sebenarnya,” sambung Hinsa.

Ketua Komisi I DPR Meutya Hafid kemudian bertanya total data yang di-back up di PDN Batam. Hinsa menyebut hanya 2 persen data yang diback up di PDN Batam.

“Berapa persen yang ter-back up di Batam?” kata Meutya.

“Hanya 2 persen dari yang ada,” jawab Hinsa.

Meutya sontak terkejut mendengar jawaban tersebut.

“Hanya dua persen dari data yang dikunci oleh ransomware yang ada di Surabaya?” kata Politikus Partai Golkar.

Hinsa kemudian meminta Menkominfo untuk menjelaskan mengapa data di setiap PDN tidak diback up seluruhnya. Dia menyebut persoalan back up data itu merupakan ruang lingkup tanggung jawab Kominfo. (saa/iwh)

 

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Yayasan GSN dan PT Atthaya Kemi Mandiri Kerja Sama Pemberian Pupuk kepada Petani

Yayasan GSN dan PT Atthaya Kemi Mandiri Kerja Sama Pemberian Pupuk kepada Petani

Penandatanganan dilakukan oleh Wakil Ketua Yayasan GSN, Ibu Nanik S. Deyang, dan Direktur Utama PT Atthaya Kemi Mandiri, Bapak Daniel Iqbal.
Korupsi Berkedok Investasi Fiktif PT Taspen, KPK Periksa Dua Saksi untuk Lacak Aliran Dana

Korupsi Berkedok Investasi Fiktif PT Taspen, KPK Periksa Dua Saksi untuk Lacak Aliran Dana

Juru Bicara Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Tessa Mahardika menyampaikan sedang melakukan penelusuran aliran uang investasi fiktif di PT Taspen (Persero).
Jurus Menko Pangan Zulhas Kejar Swasembada Pangan: 1 Desa 1 Penyuluh Pertanian

Jurus Menko Pangan Zulhas Kejar Swasembada Pangan: 1 Desa 1 Penyuluh Pertanian

Menteri Koordinator Bidang Pangan Zulkifli Hasan menegaskan target penambahan 1 penyuluh pertanian untuk setiap 1 desa di Indonesia.
Pemkot Mataram Usul Pembentukan Subsatgas Siber Judi Online

Pemkot Mataram Usul Pembentukan Subsatgas Siber Judi Online

Pemkot Mataram, Nusa Tenggara Barat (NTB) usul adanya pembentukan Subsatgas Siber untuk judi online guna mengatasi masalah tersebut secara lebih komprehensif,
Pilkada 2024 Rampung, Mendagri Tito Karnavian Harap Kepala Daerah Baru Buat Kebijakan yang Pro Rakyat

Pilkada 2024 Rampung, Mendagri Tito Karnavian Harap Kepala Daerah Baru Buat Kebijakan yang Pro Rakyat

“Pilkada sedang penghitungan, sebentar lagi kita ada pemimpin baru. Februari ada pemimpin baru di daerah-daerah," kata Tito Karnavian dilansir dari laman ANTARA
Mulai Sekarang Tinggalkan Kebiasaan ini, Jangan lagi Bungkus Bakso Panas dengan Plastik, dr Zaidul Akbar Bilang…

Mulai Sekarang Tinggalkan Kebiasaan ini, Jangan lagi Bungkus Bakso Panas dengan Plastik, dr Zaidul Akbar Bilang…

Bakso sering kali dibungkus dengan plastik saat ingin dihidangkan di rumah, kebiasaan ini ternyata buruk untuk kesehatan. Begini penjelasan dr Zaidul Akbar.
Trending
Ternyata Amalan ini Kalahkan Pahala Shalat Tahajud dan Haji Mabrur, Meski Sederhana Tolong Rutinkan Kata Ustaz Abdul Somad

Ternyata Amalan ini Kalahkan Pahala Shalat Tahajud dan Haji Mabrur, Meski Sederhana Tolong Rutinkan Kata Ustaz Abdul Somad

Ustaz Abdul Somad (UAS) menyatakan pahala shalat Tahajud dan haji mabrur masih kurang dahsyat dan dikalahkan oleh satu amalan sederhana ini meski sangat berat.
Mulai Sekarang Shalat Subuh Baca 2 Surat ini, Amalan Terhindar Fitnah dan Dikepung Rezeki Bertubi-tubi Kata Mbah Moen

Mulai Sekarang Shalat Subuh Baca 2 Surat ini, Amalan Terhindar Fitnah dan Dikepung Rezeki Bertubi-tubi Kata Mbah Moen

Almarhum KH Maimun Zubair alias Mbah Moen pernah menyampaikan dua amalan surat pendek saat shalat Subuh agar mendatangkan rezeki dan terhindar dari fitnah.
Pemain Berlabel Bintang yang Awalnya Tolak Timnas Indonesia Kini Malah Memohon Ingin Gabung Skuad Garuda, Siapa Saja?

Pemain Berlabel Bintang yang Awalnya Tolak Timnas Indonesia Kini Malah Memohon Ingin Gabung Skuad Garuda, Siapa Saja?

Deretan pemain berlabel bintang yang awalnya menolak mentah-mentah tawaran membela Timnas Indonesia namun kini malah berbalik ingin bergabung, cek siapa saja.
Ko Hee-jin Ungkap Biang Kerok Red Sparks Kalah Memalukan dari Tim Gurem AI Peppers, Semua Gara-gara Megawati Hangestri Cs Itu...

Ko Hee-jin Ungkap Biang Kerok Red Sparks Kalah Memalukan dari Tim Gurem AI Peppers, Semua Gara-gara Megawati Hangestri Cs Itu...

Ko Hee-jin mengungkapkan mengapa Megawati Hangestri dan skuad Red Sparks bisa kalah memalukan dari tim pesakitan seperti AI Peppers di Liga Voli Korea 2024-2025
Media Besar Belanda Kembali Soroti Naturalisasi Pemain Timnas Indonesia, Sebut Semua 'Gara-gara' Erick Thohir Katanya...

Media Besar Belanda Kembali Soroti Naturalisasi Pemain Timnas Indonesia, Sebut Semua 'Gara-gara' Erick Thohir Katanya...

Media besar Belanda soroti naturalisasi yang gencar dilakukan PSSI demi memperkuat Timnas Indonesia. Sosok ini singgung nama Ketum PSSI Erick Thohir katanya...
Reaksi Mengejutkan Suporter Jepang saat Tahu Timnas Indonesia Naturalisasi Ole Romeny, Mempertanyakan Aturan FIFA

Reaksi Mengejutkan Suporter Jepang saat Tahu Timnas Indonesia Naturalisasi Ole Romeny, Mempertanyakan Aturan FIFA

Berikut ini berbagai reaksi dari suporter sepak bola Jepang melihat timnas Indonesia sedang proses naturalisasi pemain keturunan, Ole Romeny, sindir sistem.
Diego Michiels Ungkap Betapa Malunya Dia saat Bela Timnas Indonesia dan Telan Kekalahan Besar: Aku Sampai...

Diego Michiels Ungkap Betapa Malunya Dia saat Bela Timnas Indonesia dan Telan Kekalahan Besar: Aku Sampai...

Diego Michiels yang kini perkuat Borneo FC Samarinda pernah menceritakan momen memalukan yang dirasakannya saat masih menjadi Timnas Indonesia. Adapun saat itu
Selengkapnya
Viral