LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Mencengangkan, KPK Buka Penyelidikan Korupsi BPK dan DPR
Sumber :
  • istimewa

Mencengangkan, KPK Buka Penyelidikan Korupsi BPK dan DPR

Baru-baru publik dicengangkan soal KPK. Hal ini lantaran, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) saat ini sedang membuka penyelidikan kasus dugaan korupsi BPK & DPR

Kamis, 4 Juli 2024 - 23:25 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Baru-baru publik dicengangkan soal KPK. Hal ini lantaran, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) saat ini sedang membuka penyelidikan kasus dugaan korupsi yang diduga menyeret anggota Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) dan anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR). 

Kabar itu sendiri disampaikan oleh Direktur Penyidikan (Dirdik) KPK Asep Guntur Rahayu saat konprensi pers, di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta, Kamis (4/7/2024) petang. 

Untuk diketahui, informasi tersebut disampaikan KPK menjawab konfirmasi yang ditanyakan oleh awak media. 

"Untuk perkara AS [Anggota BPK] dan HG [Anggota DPR] masih dalam proses lidik," ujar Asep Guntur. 

Baca Juga :

Bahkan, untuk saat ini, Asep belum bisa menyampaikan informasi secara lengkap karena penyelidikan merupakan proses yang rahasia. 

"AS kemudian pak HG ini masih dalam proses lidik. Jadi, pak AS dan pak HG di Komisi XI masih dalam penyelidikan. Nanti kita kabari," ujar Asep. 

"Untuk lidik ada perkara sendiri bukan pengembangan dari perkara Sorong," lanjut dia. 

Sebelum ini, KPK telah memproses kasus dugaan suap pengondisian temuan pemeriksaan BPK di Kabupaten Sorong, Provinsi Papua Barat Daya. 

Terdapat enam orang yang diproses hukum yaitu Pj Bupati Sorong Yan Piet Mosso; Kepala Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Kabupaten Sorong Efer Sigidifat; Staf BPKAD Kabupaten Sorong Maniel Syatfle; Kepala Perwakilan BPK Provinsi Papua Barat Daya Patrice Lumumba Sihombing; Kasubaud BPK Provinsi Papua Barat Daya Abu Hanifa; dan Ketua Tim Pemeriksa David Patasaung. 

Di kasus itu, diduga ada keterlibatan Anggota VI BPK Pius Lustrilanang. Ia telah diperiksa di proses penyidikan maupun persidangan di Pengadilan Tipikor Manokwari. 

"Untuk saudara PS [Pius Lustrilanang] sudah bersaksi di persidangan perkara OTT Sorong secara daring/online," ujar Asep. (hrs/aag)
 

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Masih Ingat Erol Iba? Eks Pemain Timnas Indonesia Asal Papua Melalui Proses Mualaf yang Berat saat di Klub Liga 1 ini

Masih Ingat Erol Iba? Eks Pemain Timnas Indonesia Asal Papua Melalui Proses Mualaf yang Berat saat di Klub Liga 1 ini

Mantan bek Timnas Indonesia, Erol Iba menjadi pemain asal Papua yang menceritakan rintangan proses mualaf dan terpukau cara ibadah para pemain klub Liga 1 ini.
Ahok Bongkar Megawati Ancam Pecat Pramono Anung: Jangan Tolak, Ini Perintah!

Ahok Bongkar Megawati Ancam Pecat Pramono Anung: Jangan Tolak, Ini Perintah!

Mantan Gubernur DKI Jakarta sekaligus politisi PDIP, Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok, mengungkapkan bahwa Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputri
Shin Tae-yong Bicara Jujur soal Alasan Coret Ramadhan Sananta, Sang Striker Timnas Indonesia Harus Terima Kenyataan Pahit Ini

Shin Tae-yong Bicara Jujur soal Alasan Coret Ramadhan Sananta, Sang Striker Timnas Indonesia Harus Terima Kenyataan Pahit Ini

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, berbicara jujur tentang alasan mencoret Ramadhan Sananta untuk laga kontra Bahrain dan China pada Oktober 2024 ini.
Sangar! Saudara Bintang Timnas Indonesia Calvin Verdonk Hajar Petarung Armenia dalam Adu Gebuk di K-1 World GP 2024

Sangar! Saudara Bintang Timnas Indonesia Calvin Verdonk Hajar Petarung Armenia dalam Adu Gebuk di K-1 World GP 2024

Darryl Verdonk selaku kakak kandung dari bintang Timnas Indonesia yakni Calvin Verdonk baru saja meraih kemenangan dalam acara baku hantam di K-1 World GP 2024.
Nama Timnas Indonesia Tercoreng, Eks Pemain Terseret Kasus Korupsi Ratusan Juta Rupiah, Ternyata Sosoknya Irfan..

Nama Timnas Indonesia Tercoreng, Eks Pemain Terseret Kasus Korupsi Ratusan Juta Rupiah, Ternyata Sosoknya Irfan..

Nama baik Timnas Indonesia tercoreng, usai salah satu eks pemain skuad Garuda Indonesia terseret kasus dugaan korupsi senilai ratusan juta rupiah. Ini sosoknya.
Ibu Kandung Blak-blakan Bongkar Tabiat Asli Betrand Peto, Tak Diduga Malah ...

Ibu Kandung Blak-blakan Bongkar Tabiat Asli Betrand Peto, Tak Diduga Malah ...

Nama Betrand Peto sempat menjadi bahan perbincangan netizen saat proses perceraian Ruben Onsu dan Sarwendah. Jauh sebelum itu, sang ibu kandung ungkap sifat.
Trending
Shin Tae-yong Akhirnya Bongkar Kondisi Sebenarnya Maarten Paes, Sampaikan Kabar Baik soal sang Kiper Timnas Indonesia

Shin Tae-yong Akhirnya Bongkar Kondisi Sebenarnya Maarten Paes, Sampaikan Kabar Baik soal sang Kiper Timnas Indonesia

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong memastikan Maarten Paes tetap berada dalam skuad Garuda dalam lanjutan putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Kepergian Marissa Haque Buat Ikang Fawzi Berhenti Bernyanyi, Adik Ipar Bocorkan Fakta Sebenarnya

Kepergian Marissa Haque Buat Ikang Fawzi Berhenti Bernyanyi, Adik Ipar Bocorkan Fakta Sebenarnya

Kepergian kekasih tersayang memang membuat sebagian manusia terpukul. Bahkan, hal itu tak dialami manusia biasa, tetapi tokoh terkenal seperti Ikang Fawzi
Lee Hi Ajak Penonton Berdendang Bersama di City Camp 2024, Bawakan Lagu 'Only' yang Sempat Viral di TikTok

Lee Hi Ajak Penonton Berdendang Bersama di City Camp 2024, Bawakan Lagu 'Only' yang Sempat Viral di TikTok

Lee Hi menjadi penampil keempat di City Camp 2024 dengan beberapa hitsnya, salah satunya "Only". Penampilannya sukses membuat penonton ikut berdendang bersama.
Terkuak! Hasil Ivestigasi Kemendikbudristek soal Kampus UIPM yang Beri Gelar Doctor HC ke Raffi Ahmad

Terkuak! Hasil Ivestigasi Kemendikbudristek soal Kampus UIPM yang Beri Gelar Doctor HC ke Raffi Ahmad

Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Riset, dan Teknologi (Ditjen Diktiristek) Kemendikbudristek memulai investigasi terkait UIPM usai munculnya aduan rakyat
Mulai Sekarang Jangan Salah Paham Lihat Rajin Ibadah tapi Perilaku Tidak Mencontohkan Kebaikan, Tegas Ustaz Adi Hidayat Ada yang Salah...

Mulai Sekarang Jangan Salah Paham Lihat Rajin Ibadah tapi Perilaku Tidak Mencontohkan Kebaikan, Tegas Ustaz Adi Hidayat Ada yang Salah...

Menurut Ustaz Adi Hidayat benar memang umum terjadi. Sehingga perlu penjelasan baik karena rajin ibadah seharusnya hasil atau perilaku juga ikut baik. Simak...
Media Siar Radio Militer Israel Beberkan Niat Balas Dendam IDF dengan Serangan Gila, Iran Mesti Waspada!

Media Siar Radio Militer Israel Beberkan Niat Balas Dendam IDF dengan Serangan Gila, Iran Mesti Waspada!

Media siar Radio Militer Israel mengungkapkan niat Pasukan Pertahanan Israel (IDF) melancarkan balasan serangan serius ke Iran.
Fakta-fakta Mencengangkan soal Kasus Siswi SMP Riau Dicabuli 6 Temannya, Satu Pelaku Berusia 11 Tahun

Fakta-fakta Mencengangkan soal Kasus Siswi SMP Riau Dicabuli 6 Temannya, Satu Pelaku Berusia 11 Tahun

Terungkap, fakta-fakta mencengangkan soal kasus siswi SMP di Siak, Riau, disetubuhi hingga dicabuli oleh enam teman laki-lakinya.
Selengkapnya