LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Kepala LPP Kelas III Gorontalo Meita Eriza (kanan) pada pemusnahan barang sitaan di Lembaga Pemasyarakatan Perempuan (LPP) Kelas III, Kabupaten Gorontalo.
Sumber :
  • Antara

Razia Barang Terlarang di Lapas Perempuan, Petugas Temukan Benda Ini, Mencengangkan

Lembaga Pemasyarakatan Perempuan (Lapas Perempuan) Kelas III Gorontalo memusnahkan barang hasil penggeledahan bilik hunian warga binaan pemasyarakatan (WBP).

Jumat, 5 Juli 2024 - 21:15 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Lembaga Pemasyarakatan Perempuan (Lapas Perempuan) Kelas III, UPT Kantor Wilayah Kemenkumham Gorontalo memusnahkan barang hasil penggeledahan bilik hunian warga binaan pemasyarakatan (WBP) di Kabupaten Gorontalo.

Kepala LPP Kelas III Gorontalo Meita Eriza mengatakan, hal itu penting pihaknya lakukan demi menjaga keamanan dan ketertiban.

"Hal ini merupakan langkah penting dalam menjaga keamanan dan ketertiban di dalam Lapas," tegas Meita Eriza dilansir dari Antara, Jumat (5/7).

Meita mengatakan, kegiatan itu tidak hanya bertujuan untuk menghilangkan barang-barang terlarang, tetapi juga sebagai bagian dari upaya reformasi bidang pemasyarakatan.

Adapun barang terlarang yang dimusnahkan, yakni barang-barang yang dapat membahayakan keselamatan para penghuni Lapas maupun petugas, seperti cermin, paku, tusuk gigi, jepit rambut, dan sikat gigi.

Baca Juga :

Pemusnahan barang bukti kemudian dilakukan guna memastikan bahwa barang-barang tersebut tidak lagi dapat digunakan atau disalahgunakan.

Meita Eriza menyampaikan bahwa pemusnahan barang hasil penggeledahan memberikan dampak positif yang signifikan bagi lingkungan Lapas Perempuan Gorontalo.

Dampak positif itu, yaitu meningkatkan tingkat keamanan dan ketertiban di dalam lapas, mengurangi risiko terjadinya tindak kriminal atau pelanggaran oleh para penghuni.

Lalu, langkah tersebut memberikan pesan yang kuat bahwa segala bentuk pelanggaran tidak akan ditoleransi, sehingga mendorong perilaku yang lebih disiplin dan tertib pada kalangan penghuni.

"Secara keseluruhan, pemusnahan barang hasil penggeledahan di Lapas Perempuan Gorontalo bukan hanya sebuah prosedur rutin tetapi juga sebuah langkah strategis dalam upaya menciptakan lingkungan pemasyarakatan yang aman dan tertib," kata Meita. (ant/dpi)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Langsung Jadi Kekasih Allah SWT, Tolong Baca Doa ini Usai Shalat Tahajud, Seketika Dikepung Rezeki, Gus Baha Bocorkan...

Langsung Jadi Kekasih Allah SWT, Tolong Baca Doa ini Usai Shalat Tahajud, Seketika Dikepung Rezeki, Gus Baha Bocorkan...

Gus Baha membagikan amalan berupa doa dibaca setelah shalat Tahajud dan sebanyak tiga kali sehari agar diguyur rezeki dan menjadi pilihan kekasih Allah SWT.
Perang Timur Tengah, Menparekraf Sandi Uno: Ada Dampak Terhadap Perjalanan Wisata di Dunia Termasuk Asia

Perang Timur Tengah, Menparekraf Sandi Uno: Ada Dampak Terhadap Perjalanan Wisata di Dunia Termasuk Asia

Menparekraf Sandiaga Uno menegaskan perlunya antisipasi dampak geopolitik Timur Tengah terhadap tingkat kunjungan wisatawan mancanegara ke Indonesia.
Bahas Covid-19, Dharma Pongrekun Blak-blakan Sebut Pandemi Hanya Rekayasa: Ini Agenda Terselubung AsingĀ 

Bahas Covid-19, Dharma Pongrekun Blak-blakan Sebut Pandemi Hanya Rekayasa: Ini Agenda Terselubung AsingĀ 

Di debat perdana, Calon Gubernur Jakarta nomor urut 2, Dharma Pongrekun mengungkapkan bahwa pandemi Covid-19 adalah rekayasa yang sudah direncanakan pihak asing
Soal Kesehatan-Keamanan Jakarta, Pramono-Doel: Pangkas Tunggu BPJS Hingga CCTV 24 Jam

Soal Kesehatan-Keamanan Jakarta, Pramono-Doel: Pangkas Tunggu BPJS Hingga CCTV 24 Jam

Paslon Gubernur-Wakil Gubernur Pilkada Jakarta 2024 nomor urut 3 Pramono Anung-Rano mengungkapkan cara mengatasi permasaahan kesehatan dan keamanan di Jakarta.
Siasat Atasi Kemacetan di Jakarta, Ridwan Kamil-Suswono Bakal Bangun Transportasi Sungai hingga CBD di Sejumlah Titik Ini

Siasat Atasi Kemacetan di Jakarta, Ridwan Kamil-Suswono Bakal Bangun Transportasi Sungai hingga CBD di Sejumlah Titik Ini

Pasangan calon gubernur dan wakil gubernur nomor urut 1 Ridwan Kamil-Suswono mengaku bakal mengatasi permasalahan kemacetan di Jakarta, dengan membangun Central Business District (CBD) di sejumlah titik.
Shin Tae-yong Full Senyum! Kapten Timnas Indonesia Memukau Meski Main di Posisi Tak Lazim dan Raih Kemenangan di Liga Thailand

Shin Tae-yong Full Senyum! Kapten Timnas Indonesia Memukau Meski Main di Posisi Tak Lazim dan Raih Kemenangan di Liga Thailand

Bintang Timnas Indonesia, Asnawi Mangkualam tampil memukau di laga terbarunya dan sukses membawa Port FC raih kemenangan di kasta teratas Liga Thailand.
Trending
Shin Tae-yong Bicara Jujur soal Alasan Coret Ramadhan Sananta, Sang Striker Timnas Indonesia Harus Terima Kenyataan Pahit Ini

Shin Tae-yong Bicara Jujur soal Alasan Coret Ramadhan Sananta, Sang Striker Timnas Indonesia Harus Terima Kenyataan Pahit Ini

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, berbicara jujur tentang alasan mencoret Ramadhan Sananta untuk laga kontra Bahrain dan China pada Oktober 2024 ini.
Omongan Jujur Media Vietnam, Kesal Bukan Main dengan Sikap Timnas Indonesia, Katanya Skuad Shin Tae-yong...

Omongan Jujur Media Vietnam, Kesal Bukan Main dengan Sikap Timnas Indonesia, Katanya Skuad Shin Tae-yong...

Media Vietnam bicara soal Timnas Indonesia, ada hal yang membuat kesal media Vietnam dari Timnas Indonesia asuhan Shin Tae-yong, ada apa dengan Timnas Indonesia
4 Tahun Disekolahkan di Uruguay Supaya Jadi Bintang Besar Timnas Indonesia, Eks Wonderkid ini Malah Gagal Total Jadi Harapan

4 Tahun Disekolahkan di Uruguay Supaya Jadi Bintang Besar Timnas Indonesia, Eks Wonderkid ini Malah Gagal Total Jadi Harapan

Wonderkid yang pernah disekolahkan di Uruguay supaya bisa menjadi bintang besar Timnas Indonesia ini sekarang malah gagal total memeuhi harapan, siapa dia?
Timnas Indonesia Sudah Tiba di Bahrain, Sandy Walsh dkk Disambut Meriah Suporter Garuda

Timnas Indonesia Sudah Tiba di Bahrain, Sandy Walsh dkk Disambut Meriah Suporter Garuda

Timnas Indonesia sudah tiba di Bahrain pada hari ini, Minggu (6/10/2024) dan langsung disambut meriah oleh suporter Garuda.
Bintang Senior Belanda Tiba-tiba Bicara Soal Peluang Timnas Indonesia Mentas di Piala Dunia 2026, Tak Disangka Tanggapannya Malah Bikin...

Bintang Senior Belanda Tiba-tiba Bicara Soal Peluang Timnas Indonesia Mentas di Piala Dunia 2026, Tak Disangka Tanggapannya Malah Bikin...

Bintang senior asal Belanda ini tiba-tiba membicarakan soal kemungkinan Timnas Indonesia mentas di Piala Dunia 2026. Tak disangka, dia sampai bilang begini...
Shin Tae-yong Akhirnya Bongkar Kondisi Sebenarnya Maarten Paes, Sampaikan Kabar Baik soal sang Kiper Timnas Indonesia

Shin Tae-yong Akhirnya Bongkar Kondisi Sebenarnya Maarten Paes, Sampaikan Kabar Baik soal sang Kiper Timnas Indonesia

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong memastikan Maarten Paes tetap berada dalam skuad Garuda dalam lanjutan putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Tim Khusus PSSI di China Beri Kabar Soal Venue Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026: Kurang Bagus tapi Garuda Siap Tempur

Tim Khusus PSSI di China Beri Kabar Soal Venue Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026: Kurang Bagus tapi Garuda Siap Tempur

Ketua Badan Tim Nasional (BTN), Sumardji menyoroti terkait kualitas lapangan venue laga Timnas Indonesia kontra China.
Selengkapnya