LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Muhammad Saleh Mukadam
Sumber :
  • IST

Sosok Muhammad Saleh Mukadam Anggota DPRD Lampung Tengah Tembak Kepala Warga dalam Prosesi Pernikahan, Kali Terpilih Jadi Wakil Rakyat

Muhammad Saleh Mukadam, anggota DPRD Kabupaten Lampung Tengah dari Fraksi Gerindra, telah ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus penembakan yang menewaskan seorang warga bernama Salam. Kejadian tragis ini terjadi saat prosesi adat dalam acara pernikahan di daerah setempat.

Senin, 8 Juli 2024 - 17:35 WIB

Lampung Tengah, tvOnenews.com - Muhammad Saleh Mukadam, anggota DPRD Kabupaten Lampung Tengah dari Fraksi Gerindra, telah ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus penembakan yang menewaskan seorang warga bernama Salam. Kejadian tragis ini terjadi saat prosesi adat dalam acara pernikahan di daerah setempat.

Muhammad Saleh Mukadam (39), yang juga menjabat sebagai Ketua Komisi IV DPRD Kabupaten Lampung Tengah, kini berada di tahanan Mapolda Lampung untuk pemeriksaan lebih lanjut terkait insiden yang menggemparkan masyarakat lokal ini.

Mukadam kembali terpilih sebagai wakil rakyat melalui Partai Gerindra pada Pemilihan Umum Februari 2024, dengan meraih dukungan sebanyak 6.327 suara dari daerah pemilihan II, meliputi Rumbia, Seputih Surabaya, Bandar Mataram, Bumi Nabung, Bandar Surabaya, dan Putra Rumbia.

Dari data yang dihimpun, harta kekayaan Mukadam mencapai Rp987.324.455, sebagaimana tercatat dalam laporan kekayaan yang diajukan sebagai anggota DPRD.

Baca Juga :

Mukadam, yang berasal dari Kampung Mataram Ilir, Kecamatan Seputih Surabaya, Kabupaten Lampung Tengah, memiliki latar belakang yang kuat dalam politik lokal. Dia juga aktif sebagai Wakil Ketua I DPC Gerindra Lampung Tengah, menunjukkan perannya dalam struktur partai di tingkat daerah.

Peristiwa penembakan ini telah mengguncang masyarakat setempat dan menjadi perhatian nasional karena melibatkan seorang anggota DPRD yang sebelumnya dikenal sebagai tokoh masyarakat yang terlibat aktif dalam berbagai kegiatan sosial dan politik di Lampung Tengah.

Selain mengamankan 4 puck senpi ilegal, polisi juga menyita amunisi peluru, magazine, tas senjata, box senpi kosong, alat pembersih Senpi, dan surat Garuda Shooting Club.

Kasus penembakan ini berawal dari tradisi melepaskan tembakan ke udara dalam acara pernikahan adat Lampung. Namun, tembakan yang dilepaskan MSM  menyasar seorang warga bernama Salam (35) hingga meninggal dunia.

Tersangka dijerat dengan dengan Pasal 359 KUHPidana dan Pasal 1 Ayat (1) Undang-Undang Darurat Nomor 12 Tahun 1951 dengan ancaman hukuman 5 (lima) tahun dan 20 (dua puluh) tahun penjara. (puj/ebs)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Betrand Peto yang Kini Tinggal dengan Sarwendah Sudah Pernah Diramal Bakal Berjodoh dengan Perempuan yang Lebih Tua

Betrand Peto yang Kini Tinggal dengan Sarwendah Sudah Pernah Diramal Bakal Berjodoh dengan Perempuan yang Lebih Tua

Betrand Peto kini tinggal bersama Sarwendah, setelah mantan personel Cherrybelle itu bercerai dengan Ruben Onsu. Ruben Onsu dan Sarwendah resmi bercerai pada ..
Debat Perdana, Dharma Pongrekun Ingin Masukkan Budaya Antre dalam Kurikulum Sekolah

Debat Perdana, Dharma Pongrekun Ingin Masukkan Budaya Antre dalam Kurikulum Sekolah

Calon Gubernur Jakarta nomor urut 2 Dharma Pongrekun mengungkapkan ingin memasukkan budaya antre di kurikulum sekolah di debat perdana Pilkada Jakarta 2024.
Pinkan Mambo Sempat Dinikahi Penjual Singkong dengan Mahar Rp100 Ribu, Belum Genap Setahun Kini Akui Sudah Bercerai

Pinkan Mambo Sempat Dinikahi Penjual Singkong dengan Mahar Rp100 Ribu, Belum Genap Setahun Kini Akui Sudah Bercerai

Penyanyi, Pinkan Mambo sempat jadi sorotan publik setelah dinikahi seorang penjual singkong sekaligus TikTokers bernama Arya Khan. Kini akui sudah bercerai
Atasi Kemacetan di Jakarta, Pramono Anung: Jakarta Butuh TransJabodetabek

Atasi Kemacetan di Jakarta, Pramono Anung: Jakarta Butuh TransJabodetabek

Untuk mengtasi kemacetan, Jakarta butuhkan alat transportasi yang bisa mencakup lebih luas lagi hingga Jabodetabek. Hal itu Pramono ungkap dalam debat perdana
Mandra Doakan Pramono-Bang Doel di Debat Perdana Pilkada Jakarta 2024: Kita Baca Doa Buat Jakarta

Mandra Doakan Pramono-Bang Doel di Debat Perdana Pilkada Jakarta 2024: Kita Baca Doa Buat Jakarta

Komedian Mandra mengaku telah berdoa untuk kelancaran pasangan nomor urut tiga Pramono Anung dan Rano Karno atau Bang Doel di debat dan untuk kebaikan Jakarta.
Pantun Doa Ala Ridwan Kamil di Debat Pilgub Jakarta, Singgung Utang Warga hingga Pamer Pengalaman Jadi Kepala Daerah

Pantun Doa Ala Ridwan Kamil di Debat Pilgub Jakarta, Singgung Utang Warga hingga Pamer Pengalaman Jadi Kepala Daerah

Calon Gubernur (Cagub) Jakarta Ridwan Kamil membuka debat perdana Pilkada 2024, dengan sebuah pantun menarik soal membahas utang warga.
Trending
Shin Tae-yong Bicara Jujur soal Alasan Coret Ramadhan Sananta, Sang Striker Timnas Indonesia Harus Terima Kenyataan Pahit Ini

Shin Tae-yong Bicara Jujur soal Alasan Coret Ramadhan Sananta, Sang Striker Timnas Indonesia Harus Terima Kenyataan Pahit Ini

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, berbicara jujur tentang alasan mencoret Ramadhan Sananta untuk laga kontra Bahrain dan China pada Oktober 2024 ini.
Omongan Jujur Media Vietnam, Kesal Bukan Main dengan Sikap Timnas Indonesia, Katanya Skuad Shin Tae-yong...

Omongan Jujur Media Vietnam, Kesal Bukan Main dengan Sikap Timnas Indonesia, Katanya Skuad Shin Tae-yong...

Media Vietnam bicara soal Timnas Indonesia, ada hal yang membuat kesal media Vietnam dari Timnas Indonesia asuhan Shin Tae-yong, ada apa dengan Timnas Indonesia
4 Tahun Disekolahkan di Uruguay Supaya Jadi Bintang Besar Timnas Indonesia, Eks Wonderkid ini Malah Gagal Total Jadi Harapan

4 Tahun Disekolahkan di Uruguay Supaya Jadi Bintang Besar Timnas Indonesia, Eks Wonderkid ini Malah Gagal Total Jadi Harapan

Wonderkid yang pernah disekolahkan di Uruguay supaya bisa menjadi bintang besar Timnas Indonesia ini sekarang malah gagal total memeuhi harapan, siapa dia?
Timnas Indonesia Sudah Tiba di Bahrain, Sandy Walsh dkk Disambut Meriah Suporter Garuda

Timnas Indonesia Sudah Tiba di Bahrain, Sandy Walsh dkk Disambut Meriah Suporter Garuda

Timnas Indonesia sudah tiba di Bahrain pada hari ini, Minggu (6/10/2024) dan langsung disambut meriah oleh suporter Garuda.
Bintang Senior Belanda Tiba-tiba Bicara Soal Peluang Timnas Indonesia Mentas di Piala Dunia 2026, Tak Disangka Tanggapannya Malah Bikin...

Bintang Senior Belanda Tiba-tiba Bicara Soal Peluang Timnas Indonesia Mentas di Piala Dunia 2026, Tak Disangka Tanggapannya Malah Bikin...

Bintang senior asal Belanda ini tiba-tiba membicarakan soal kemungkinan Timnas Indonesia mentas di Piala Dunia 2026. Tak disangka, dia sampai bilang begini...
Shin Tae-yong Akhirnya Bongkar Kondisi Sebenarnya Maarten Paes, Sampaikan Kabar Baik soal sang Kiper Timnas Indonesia

Shin Tae-yong Akhirnya Bongkar Kondisi Sebenarnya Maarten Paes, Sampaikan Kabar Baik soal sang Kiper Timnas Indonesia

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong memastikan Maarten Paes tetap berada dalam skuad Garuda dalam lanjutan putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Pratama Arhan Main, Suwon FC Curi Poin dari Markas Pohang Steelers dan Akhiri Tren Kekalahan di Liga Korea Selatan

Pratama Arhan Main, Suwon FC Curi Poin dari Markas Pohang Steelers dan Akhiri Tren Kekalahan di Liga Korea Selatan

Bintang Timnas Indonesia, Pratama Arhan berhasil dapatkan menit bermain bersama Suwon FC dan membantu klub kasta teratas Liga Korea Selatan itu meraih poin.
Selengkapnya