LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Thomas Aquinas Muliatna Djiwandono saat dilantik menjadi Wamenkeu II
Sumber :
  • Biro Pers Sekretariat Presiden

Sri Mulyani: Sebagai Wamenkeu II, Thomas Memperkuat Koordinasi Proses Transisi Pemerintahan Prabowo

Menteri Keuangan (Menkeu) RI, Sri Mulyani Indrawati mengatakan kedatangan Thomas Aquinas Muliatna Djiwandono atau Tommy sebagai Wamenkeu II memperkuat koordinasi proses transisi pemerintahan Presiden RI terpilih Prabowo Subianto.

Kamis, 18 Juli 2024 - 18:31 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Menteri Keuangan (Menkeu) RI, Sri Mulyani Indrawati mengatakan kedatangan Thomas Aquinas Muliatna Djiwandono atau Tommy sebagai Wamenkeu II memperkuat koordinasi proses transisi pemerintahan Presiden RI terpilih Prabowo Subianto.

"Sebagai Wamenkeu II, Mas Tommy akan semakin memperkuat, kami di Kemenkeu dan dalam koordinasi dengan Tim Proses Transisi Pemerintahan," jelas dia, di Gedung Kemenkeu, Jakarta Pusat, Kamis (18/7/2024).

Sebagaimana diketahui, Tommy sebelumnya juga bergabung di dalam Tim Proses Transisi Pemerintahan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka.

Oleh karena itu, Sri Mulyani berharap kerja sama mereka dapat berjalan lancar, dan menjaga keberlanjutan dari pengelolaan keuangan negara yang berdasarkan tata kelola baik, pruden, akuntabel, disiplin, dan kredibel.

Baca Juga :

"Karena Mas Tommy sudah menjadi ketua tim gugus bidang ekonomi, lebih dari tiga bulan kita sudah berkoordinasi secara cukup intens, kami di Kemenkeu tentu menyampaikan selamat datang sekaligus juga akan bersama-sama menjaga instrumen fiskal ini agar terus menjadi instrumen yang mampu menjawab tantangan zaman hari ini dan ke depan," pesan Sri Mulyani.

Eks Direktur Pelaksana Bank Dunia ini mengatakan Tommy akan bekerja bersama Wamenkeu II Suahasil Nazara dan seluruh pejabat eselon I.

"Agar bisa menjalankan tugas mengelola keuangan negara, menjadi bendahara negara bersama-sama kita, dan terus menggunakan instrumen keuangan negara untuk bisa merespons dinamika perekonomian global nasional yang terus meningkat," tandas dia.

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Momen Jokowi Tertawa Lepas dalam Acara Apel Akbar Kader Gerindra, Ini Penyebabnya

Momen Jokowi Tertawa Lepas dalam Acara Apel Akbar Kader Gerindra, Ini Penyebabnya

Jokowi tampak beberapa kali tersenyum hingga tertawa lepas saat hadiri Apel Akbar Kader Partai Gerindra di Indonesia Arena, GBK, Jakarta, Sabtu (31/8/2024).
Liga Champions: Hadapi Arsenal hingga Manchester City, Pelatih Inter Milan Pede Bawa Nerazzurri Lewati Fase Awal

Liga Champions: Hadapi Arsenal hingga Manchester City, Pelatih Inter Milan Pede Bawa Nerazzurri Lewati Fase Awal

Pelatih Inter Milan, Simone Inzaghi tak gentar menghadapi persaingan ketat di Liga Champions 24/25 meski bakal hadapi sejumlah tim besar Eropa di babak awal. 
Syekh Ali Jaber Mewanti-wanti agar Anda Jangan Sampai Mensia-siakan Amalan di Waktu Subuh ini, Rezeki Datang Bertubi-tubi Mengejar

Syekh Ali Jaber Mewanti-wanti agar Anda Jangan Sampai Mensia-siakan Amalan di Waktu Subuh ini, Rezeki Datang Bertubi-tubi Mengejar

Syekh Ali Jaber bagikan amalan yang baik di waktu subuh. Bahkan efeknya sangat dahsyat, bisa membuka pintu rezeki dari segala arah. Jika Anda seret rezeki maka
Tampil Apik di Laga Perdana, Tim Futsal Putri Sumut Menang 2-1 Lawan DIY

Tampil Apik di Laga Perdana, Tim Futsal Putri Sumut Menang 2-1 Lawan DIY

Tim futsal putri Sumatera Utara (Sumut) berhasil meraih kemenangan setelah menaklukkan tim futsal putri Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) dengan skor 2-1 di laga
Prabowo Diminta Kader Duduki Dua Jabatan Sekaligus di Partai Gerindra, Apa Saja?

Prabowo Diminta Kader Duduki Dua Jabatan Sekaligus di Partai Gerindra, Apa Saja?

Sekretaris Jenderal (Sekjen) Partai Gerindra Ahmad Muzani mengungkap bahwa rapat tingkat nasional pihaknya meminta Prabowo untuk menduduki dua jabatan partai hingga 5 tahun ke depan.
Ada 10 Rekomendasi Dihasilkan dari Dialog Nasional Keagamaan dan Kebangsaan, Kemenag: Demi Pencegahan Konflik

Ada 10 Rekomendasi Dihasilkan dari Dialog Nasional Keagamaan dan Kebangsaan, Kemenag: Demi Pencegahan Konflik

Direktur Urusan Agama Islam dan Pembinaan Syariah Kemenag RI Adib menyampan ada 10 rekomendasi dari hasil kegiatan Dialog Nasional Keagamaan dan Kebangsaan.
Trending
Baca Rabbana atina fiddunya Waktu Shalat Subuh untuk Gantikan Doa Qunut, Apa Hukumnya? Buya Yahya Tegaskan Bisa Pakai...

Baca Rabbana atina fiddunya Waktu Shalat Subuh untuk Gantikan Doa Qunut, Apa Hukumnya? Buya Yahya Tegaskan Bisa Pakai...

Ada juga memberikan pendapat kalau doa qunut boleh dibaca. Meski hukumnya sunnah dalam melaksanakan shalat subuh. keutamaan qunut berdasarkan sejumlah hadits..
Shin Tae-yong Punya Masalah Jelang Laga Lawan Arab Saudi, Jika Tak Selesai Timnas Indonesia akan Kalah

Shin Tae-yong Punya Masalah Jelang Laga Lawan Arab Saudi, Jika Tak Selesai Timnas Indonesia akan Kalah

Shin Tae-yong mendapat masalah jelang pertandingan Timnas Indonesia melawan Arab Saudi pada laga putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026, Kamis (5/9/2024).
Bukan Marselino Ferdinan, Pemain Timnas Indonesia Ini yang Diprediksi Bakal Membuat Arab Saudi Ketar-ketir di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Bukan Marselino Ferdinan, Pemain Timnas Indonesia Ini yang Diprediksi Bakal Membuat Arab Saudi Ketar-ketir di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Bukan Marselino Ferdinan, pemain Timnas Indonesia yang diprediksi bakal merepotkan Arab Saudi pada laga putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Kapan Makmum Baca Surah Al Fatihah Saat Shalat? Bareng Imam atau Setelah Imam? Kata Buya Yahya Kalau Mazhab Syafi’i Begini…

Kapan Makmum Baca Surah Al Fatihah Saat Shalat? Bareng Imam atau Setelah Imam? Kata Buya Yahya Kalau Mazhab Syafi’i Begini…

Membaca surah Al Fatihah adalah salah satu rukun shalat. Lalu kapan makmum membaca surah Al Fatihah saat shalat jamaah? Buya Yahya jelaskan dari mazhab Syafi'i.
Teka-teki Masa Depan Thom Haye Mulai Terkuak Jelang Penutupan Bursa Transfer, Klub Top Eropa Ini Terang-terangan Beri Lampu Hijau 

Teka-teki Masa Depan Thom Haye Mulai Terkuak Jelang Penutupan Bursa Transfer, Klub Top Eropa Ini Terang-terangan Beri Lampu Hijau 

Teka-teki Masa Depan Thom Haye Mulai Terkuak Jelang Penutupan Bursa Transfer, Klub Top Eropa Ini Terang-terangan Beri Lampu Hijau.
Draf Susunan Menteri Kabinet Prabowo-Gibran Hebohkan Jagat Maya, Ini Nama-nama Menteri Baru

Draf Susunan Menteri Kabinet Prabowo-Gibran Hebohkan Jagat Maya, Ini Nama-nama Menteri Baru

Heboh soal draf susunan menteri kabinet pemerintahan Prabowo-Gibran di media sosial. Ada nama tokoh seperti Sufmi Dasco Ahmad dan Bahlil Lahadalia di dalamnya.
Reaksi Tak Biasa Suporter Asia Tenggara Melihat Thailand Mengalahkan Timnas Indonesia U20 di Seoul Earth On Us Cup 2024

Reaksi Tak Biasa Suporter Asia Tenggara Melihat Thailand Mengalahkan Timnas Indonesia U20 di Seoul Earth On Us Cup 2024

Simak berbagai komentar suporter Thailand melihat tim kebanggaannya bisa mengalahkan timnas Indonesia U20 asuhan Indra Sjafri di Seoul Earth On Us Cup 2024.
Selengkapnya