LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Machica Mochtar Saat Menjemput Sang Putra yang Ikut di Tahan Polisi Saat Aksi di DPR
Sumber :
  • Istimewa

Sang Putra Ikut Ditahan Polisi saat Ikut Demo di DPR, Machica Mochtar: Hidungnya Patah

Penyanyi senior Machica Mochtar datangi Polda Metro Jaya untuk mencari anaknya yang ditahan pihak polisi usai mengikuti aksi demo di depan Gedung MPR/DPR.

Jumat, 23 Agustus 2024 - 20:58 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Penyanyi senior Machica Mochtar datangi Polda Metro Jaya untuk mencari anaknya yang ditahan pihak kepolisian usai mengikuti aksi unjuk rasa di depan Gedung MPR/DPR pada Kamis (22/8/2024) kemarin. 

"Saya Machica Mochtar mau jemput anak saya, M Iqbal Ramadan. Katanya mau ditahan disini di Polda Metro, di Reskrimum," katanya kepada wartawan, Jumat (23/8/2024). 

Machica mengungkapkan, bahwa dirinya akan menjemput sang putra untuk nantinya dibawa ke rumah sakit lantaran mengalami luka pada bagian wajah usai mengikuti aksi tersebut. 

Baca Juga :

"Saya hadir menjemput anak saya kemudian mau dibawa ke RS. Hidungnya patah, jadi harus saya bawa berobat mau visum dulu," ungkapnya. 

Kendati demikian, dirinya tak mengetahui langkah apa yang akan dilakukan selanjutnya terkait anaknya yang mengalami terluka dan ditahan oleh Polisi. 

"Saya belum tahu, saya baru mau ketemu anak saya, belum tahu keadaan anak saya bagaimana. Tapi yang pasti mau lihat dulu kondisinya, baru ambil tindakan," tandasnya. 

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Pertandingan Arung Jeram PON di Aceh Tenggara Sempat Ditunda, Debit Air Tinggi

Pertandingan Arung Jeram PON di Aceh Tenggara Sempat Ditunda, Debit Air Tinggi

Ketua Panitia PON Arung Jeram Aceh, Hasballah mengatakan kepada tvonenews.com, semestinya perlombaan cabor arung jeram dilaksanakan pada pukul 09.00 WIB, akan tetapi ditunda sementara karena hujan mengguyur wilayah setempat.
Gegara Pergi Tak Pamit, Seorang Ayah di Ternate Tega Bakar Anak Gadisnya

Gegara Pergi Tak Pamit, Seorang Ayah di Ternate Tega Bakar Anak Gadisnya

Seorang ayah di Ternate tega bakar anak sendiri gegara tidak pamit saat meninggalkan rumah, korban alami luka bakar serius.
Jokowi Tekankan untuk Tak Ada

Jokowi Tekankan untuk Tak Ada "Riak-riak" Sampai Pemerintahan Baru Terbentuk

Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) meminta kepada jajaran menteri dan kepala lembaga untuk menjaga stabilitas negara demi memastikan tidak ada "riak-riak" atau gejolak sampai pemerintahan baru terbentuk.
Ayah Aktivis Turki-AS yang Terbunuh Tuntut Keadilan dari AS

Ayah Aktivis Turki-AS yang Terbunuh Tuntut Keadilan dari AS

Mehmet Suat Eygi, ayah dari aktivis Turki-Amerika Aysenur Ezgi Eygi berharap pemerintah Amerika Serikat akan memberikan keadilan dan memulai penyelidikan atas pembunuhan putrinya, seperti yang dilakukan pemerintah Turki saat ini.
Dituduh Lakukan Suap, Eks Timnas Indonesia yang Mualaf Cristian Gonzales Ungkap Seperti Apa Pengorbanan di Masa Lalu

Dituduh Lakukan Suap, Eks Timnas Indonesia yang Mualaf Cristian Gonzales Ungkap Seperti Apa Pengorbanan di Masa Lalu

Dibalik nama besar Timnas Indonesia tersebut, dizaman Cristian Gonzales dianggap berbeda. Hal ini disampaikan Papito yang menilai, Timnas saat ini lebih baik...
Demam Lovely Runner Buat OST-nya Masuk Tangga Lagu Billboard 200, Lagu Sudden Shower dari ECLIPSE Kian Mendunia

Demam Lovely Runner Buat OST-nya Masuk Tangga Lagu Billboard 200, Lagu Sudden Shower dari ECLIPSE Kian Mendunia

Cetak sejarah baru, OST “Sudden Shower” dari drama Korea Lovely Runner berhasil menduduki posisi di Billboard 200. Lagi ini semakin populer dan banyak di-cover.
Trending
Eks Bintang Timnas Indonesia U-16 Resmi kembali Bermain di Luar Negeri, Shin Tae-yong Mau Lirik?

Eks Bintang Timnas Indonesia U-16 Resmi kembali Bermain di Luar Negeri, Shin Tae-yong Mau Lirik?

Eks pemain Timnas Indonesia U-16 yang pernah berkarier di Liga Kroasia memutuskan untuk kembali abroad.
Saat Maarten Paes Bangga Dengar Lagu Tanah Airku Usai Laga Timnas Indonesia, Striker Australia Ini Justru Nyinyir hingga Bilang...

Saat Maarten Paes Bangga Dengar Lagu Tanah Airku Usai Laga Timnas Indonesia, Striker Australia Ini Justru Nyinyir hingga Bilang...

Kiper Timnas Indonesia, Maarten Paes bangga mendengar lagu Tanah Airku usai laga Timnas Indonesia, namun tradisi sakral itu justru disindir oleh striker Australia, Mitchell Duke.
Full Naturalisasi! Ini Potensi Susunan Pemain Timnas Indonesia Vs Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026: Mees Hilgers dan Eliano Reijnders Debut?

Full Naturalisasi! Ini Potensi Susunan Pemain Timnas Indonesia Vs Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026: Mees Hilgers dan Eliano Reijnders Debut?

Timnas Indonesia akan melanjutkan perjuangannya pada matchday ketiga Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia dengan bertandang ke markas Bahrain.
Jika Punya Hajat yang Mendesak, Ustaz Adi Hidayat Sarankan Lakukan Tahajud di Jam Ini

Jika Punya Hajat yang Mendesak, Ustaz Adi Hidayat Sarankan Lakukan Tahajud di Jam Ini

Ustaz Adi Hidayat menyarankan bagi yang memiliki hajat mendesak untuk mendirikan shalat tahajud di waktu ini. Kapankah waktu yang dimaksud Ustaz Adi Hidayat?
Kabar Terbaru Proses Naturalisasi Calon Pemain Timnas Indonesia Mauro Zijlstra: Saya Segera Datang Ke Indonesia

Kabar Terbaru Proses Naturalisasi Calon Pemain Timnas Indonesia Mauro Zijlstra: Saya Segera Datang Ke Indonesia

Meski belum berfoto dengan Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, Mauro Zijlstra sudah terkonfirmasi tengah mengurus dokumen yang diperlukan. 
Lupakan Ole Romeny, Shin Tae-yong Bisa Panggil Striker Keturunan Ini untuk Mempertajam Lini Depan Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Lupakan Ole Romeny, Shin Tae-yong Bisa Panggil Striker Keturunan Ini untuk Mempertajam Lini Depan Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong bisa memanggil striker keturunan, Mauro Zijlstra untuk mempertajam lini depan skuad Garuda setelah tawaran naturalisasi Ole Romeny belum menemukan kesepakatan.
Bobrok Polresta Barelang Terungkap, Kompolnas Desak Polda Kepri Tindak 10 Anggota Satnarkoba yang Sisihkan Barang Bukti Sabu

Bobrok Polresta Barelang Terungkap, Kompolnas Desak Polda Kepri Tindak 10 Anggota Satnarkoba yang Sisihkan Barang Bukti Sabu

Kompolnas menyoroti proses pidana sepuluh anggota Satnarkoba Polresta Barelang agar ditindak segera Polda Kepulauan Riau (Kepri). Polda Kepri diminta bertindak
Selengkapnya