“Sebagai inovasi terkini, sensor tanah portabel melalui penyediaan informasi kondisi tanah secara real time dapat juga membantu memprediksi serangan hama penyakit tanaman melalui monitoring pH, kelembapan dan suhu tanah” sambungnya.
Dikki menyebut kegiatan ini juga menjadi bagian dari program berkelanjutan pemerintah untuk mendorong kolaborasi antar pemangku kepentingan, membangun jejaring antara petani, peneliti, perusahaan teknologi dan pemerintah untuk bekerja sama dalam memajukan sektor pertanian melalui teknologi digital. (nsi)
Load more