LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Kapolsek Cikarang Utara, Kompol Sutrisno (pegang ponsel) saat menenangkan masyarakat di Pondok Pesantren Al Qona'ah di Desa Karang Mukti, Karang Bahagia, Kabupaten Bekasi, Jumat (27/9).
Sumber :
  • Antara

Oknum Guru Diduga Cabuli Santriwati, Ratusan Warga Geruduk Pondok Pesantren di Bekasi

Ratusan orang geruduk Pondok Pesantren Al-Qonaah di Kabupaten Bekasi terkait kasus dugaan pencabulan oleh pengurus pesantren terhadap santriwati, Jumat (27/9).

Sabtu, 28 September 2024 - 12:35 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Ratusan orang menggeruduk Pondok Pesantren Al-Qonaah di wilayah Kabupaten Bekasi terkait kasus dugaan pencabulan yang dilakukan pengurus pesantren terhadap santriwati, Jumat (27/9) malam.

Seorang guru berinisial MH (29) dan S (52) selaku pimpinan pesantren tersebut diduga melakukan perbuatan bejat itu.

Ratusan orang yang meminta pertanggungjawaban terduga pelaku pun ramai-ramai mendatangi pesantren.

Polisi kemudian mengevakuasi dua terduga pelaku itu dengan pengamanan ketat. 

"Kami evakuasi karena massa berjumlah sekitar 300 orang menuntut pertanggungjawaban,"  kata Kapolsek Cikarang Utara, Kompol Sutrisno dalam keterangan resminya di Jakarta, Sabtu (28/9). 

Baca Juga :

Sutrisno menjelaskan, pihaknya mengerahkan 20 personel untuk melakukan pengamanan terhadap massa yang mendatangi pondok pesantren.

"Petugas juga telah berkoordinasi dengan tokoh masyarakat, seperti Kepala Desa Karangmukti, Sumardi dan Kepala Desa Karangsatu, Sarim, yang turut hadir untuk menenangkan massa," ujarnya.

Hari makin malam ternyata massa yang datang ke pesantren makin banyak. Negosiasi panjang pun dilakukan polisi dengan pihak-pihak terkait.

Pada akhirnya, polisi bisa membawa kedua terduga pelaku ke Polres Metro Bekasi.

"Keduanya langsung dibawa ke Polres Metro Bekasi dengan pengawalan ketat oleh Unit Reskrim dan Tim Samapta Presisi guna dilakukan penyelidikan lebih lanjut untuk mengungkap seluruh kebenaran di balik dugaan pencabulan ini," ucap Sutrisno.

Wakil Direktur Intelijen dan keamanan (Intelkam) Polda Metro Jaya AKBP Ardiansyah yang tiba di lokasi pada pukul 21.50 WIB juga memberikan instruksi agar keamanan di sekitar pondok diperketat guna menghindari potensi perusakan atau penjarahan.

Adapun kasus tersebut membuat aktivitas di pesantren itu terhenti total dan diduga banyak korban pencabulan, namun, belum berani melapor, karena merasa takut dan malu.

Polres Metro Bekasi dan aparat desa juga terus berkoordinasi untuk menjaga suasa kondusif di tengah kekhawatiran akan terjadinya aksi anarkis dari masyarakat sekitar. (ant/dpi)

 

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Kabar Duka, Pemimpin dan Salah Satu Pendiri Hizbullah Lebanon Hassan Nasrallah Meninggal Akibat Serangan Israel di Beirut

Kabar Duka, Pemimpin dan Salah Satu Pendiri Hizbullah Lebanon Hassan Nasrallah Meninggal Akibat Serangan Israel di Beirut

Kabar duka datang dari perang yang telah terjadi antara Israel dan Lebanon, terbaru pemimpin Hizbullah Nasrallah meninggal dunia, diduga pada Jumat (27/9/2024).
Walau Rumah Sempit, Hidup Melarat, Jangan Sampai Ada Ini, Buya Yahya Tegaskan Sebelum Terlambat...

Walau Rumah Sempit, Hidup Melarat, Jangan Sampai Ada Ini, Buya Yahya Tegaskan Sebelum Terlambat...

Jangan sampai biarkan ada ini di rumah sebelum terlambat, walaupun rumahnya sempit hidup melarat. Buya Yahya ingatkan tentang aturan terkait hidup di rumah.
Ketua Relawan Repnas sebut Nama Menteri Jokowi yang Bakal Masuk Kabinet Prabowo

Ketua Relawan Repnas sebut Nama Menteri Jokowi yang Bakal Masuk Kabinet Prabowo

Ketua Repnas Anggawira beberkan, bahwa beberapa menteri di kabinet Presiden Joko Widodo bakal diambil oleh Presiden terpilih Prabowo
Shin Tae-yong Hati-hati! Pelatih Bahrain Panggil 29 Pemain untuk Hadapi Timnas Indonesia, Salah Satunya Wonderkid Klub Liga Spanyol 

Shin Tae-yong Hati-hati! Pelatih Bahrain Panggil 29 Pemain untuk Hadapi Timnas Indonesia, Salah Satunya Wonderkid Klub Liga Spanyol 

Pelatih Timnas Bahrain, Dragan Talajic telah memanggil 29 pemain terbaiknya untuk meghadapi Timnas Indonesia, salah satunya ada wonderkid klub Liga Spanyol (Villareal).
Komnas HAM Turun Tangan Minta Polisi Usut Pembubaran Paksa Diskusi Kebangsaan yang Dihadiri Din Syamsudin

Komnas HAM Turun Tangan Minta Polisi Usut Pembubaran Paksa Diskusi Kebangsaan yang Dihadiri Din Syamsudin

Ketua Komnas HAM Atnike Nova Sigiro meminta pihak penegak hukum mengusut kasus pembubaran paksa diskusi di Hotel Grand Kemang, pada Sabtu (28/9/2024) pagi.
Coach Justin Beberkan Perbedaan Mencolok Malaysia dalam Mencari Pemain Keturunan, Pantas Kurang Gacor Dibanding Pilihan Erick Thohir Karena...

Coach Justin Beberkan Perbedaan Mencolok Malaysia dalam Mencari Pemain Keturunan, Pantas Kurang Gacor Dibanding Pilihan Erick Thohir Karena...

Coach Justin respons enteng soal gencaran Timnas Malaysia yang sedang sibuk menggaet Pemain Naturalisasi Eropa. Pilihan Erick Thohir menurutnya masih kalah...
Trending
Link Video Syur Guru dan Murid di Gorontalo Viral Berdurasi 7 Menit, Ternyata Bersetubuh di Sekolah, Polisi Langsung Beri Ancaman Keras

Link Video Syur Guru dan Murid di Gorontalo Viral Berdurasi 7 Menit, Ternyata Bersetubuh di Sekolah, Polisi Langsung Beri Ancaman Keras

Kepolisian Polres Gorontalo beri ancamana keras terhadap akun-akun media sosial buntut link video syur guru dan murid di Gorontalo viral berdurasi 7 menit.
Reaksi Suporter Muangthong United Melihat Debut Ronaldo Kwateh, Pemain Timnas Indonesia Itu sampai Dikomentari seperti Ini

Reaksi Suporter Muangthong United Melihat Debut Ronaldo Kwateh, Pemain Timnas Indonesia Itu sampai Dikomentari seperti Ini

Suporter Muangthong United memberikan responos mengejutkan soal debut Ronaldo Kwateh di Liga Thailand.
Betapa Beruntungnya Timnas Indonesia U20, Media Vietnam Sebut Skuad Indra Sjafri Itu Sekarang Hanya...

Betapa Beruntungnya Timnas Indonesia U20, Media Vietnam Sebut Skuad Indra Sjafri Itu Sekarang Hanya...

Media Vietnam memberikan respon usai Timnas Indonesia U20 asuhan Indra Sjafri mengalahkan Timor Leste, sebut begini soal permainan Timnas Indonesia U20 kemarin.
Shin Tae-yong Punya Nazar Jika Bawa Timnas Indonesia Ke Piala Dunia 2026

Shin Tae-yong Punya Nazar Jika Bawa Timnas Indonesia Ke Piala Dunia 2026

Bermain di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia, Shin Tae-yong membawa Timnas Indonesia mulus dengan dua hasil seri di dua laga perdananya. 
Media Malaysia Soroti Timnas Indonesia yang Sukses Tundukkan Timor Leste 3-1, Sebut Jens Raven Striker yang...

Media Malaysia Soroti Timnas Indonesia yang Sukses Tundukkan Timor Leste 3-1, Sebut Jens Raven Striker yang...

Kemenangan Timnas Indonesia U-20 atas Timor Leste dengan skor 3-1 disoroti oleh media Malaysia, hingga sebut Jens Raven striker yang...
Ada Kabar Buruk, BMKG Minta Semua Warga Indonesia Harus Waspada pada Sabtu 28 September 2024 di 21 Daerah Ini

Ada Kabar Buruk, BMKG Minta Semua Warga Indonesia Harus Waspada pada Sabtu 28 September 2024 di 21 Daerah Ini

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) RI memberikan kabar buruk agar semua warga Indonesia waspada, yang berlangsung pada Sabtu (28/9//2024).
Malaysia Resmi Gagal Lolos, Dua Rival Timnas Indonesia U-20 Masih Punya Peluang Besar Lolos ke Piala Asia U-20 2025

Malaysia Resmi Gagal Lolos, Dua Rival Timnas Indonesia U-20 Masih Punya Peluang Besar Lolos ke Piala Asia U-20 2025

Malaysia bisa dipastikan gagal lolos ke putaran final Piala Asia U-20 2025, selagi Timnas Indonesia U-20 mungkin ditemani oleh dua rival lain di Asia Tenggara.
Selengkapnya