"Pesantren di Jawa Barat memiliki potensi besar. Kami akan memastikan fasilitas di pesantren memadai sehingga para santri dapat belajar dengan nyaman, sehat, dan berkembang dengan baik," ujarnya.
Diketahui, KPU Provinsi Jawa Barat telah menetapkan empat pasangan calon gubernur dan wakil gubernur, di antaranya pasangan Ahmad Syaikhu-Ilham Akbar Habibie.
Peserta Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jabar lainnya, yakni pasangan Dedi Mulyadi-Erwan Setiawan, KH. Acep Adang Ruhiat-Gitalis Dwi Natarina, dan pasangan Jeje Wiradinata-Ronald Surapradja. (ant/dpi)
Load more