LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Ketua FPTI Jakarta Timur Dedi Satria dalam konferensi pers, di Otista Jakarta Timur, Jumat (4/9/2024).
Sumber :
  • Istimewa

Tim Panjat Tebing Gagal Raih Medali di PON XXI/2024 Aceh-Sumut, FPTI Jakarta Timur Minta Maaf

Menyikapi hasil PON XXI/2024 Aceh-Sumatera Utara Federasi Panjat Tebing Indonesia (FPTI) Jakarta Timur sampaikan permohonan maaf di Jakarta, Jumat (4/10/2024).

Minggu, 6 Oktober 2024 - 14:18 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Menyikapi hasil PON XXI/2024 Aceh-Sumatera Utara Federasi Panjat Tebing Indonesia (FPTI) Jakarta Timur sampaikan permohonan maaf di Jakarta, Jumat (4/10/2024) lalu.

Sebelumnya, kegagalan Tim Panjat Tebing DKI Jakarta dalam perhelatan PON XXI/2024 Aceh-Sumatera Utara beberapa Waktu lalu jadi sorotan publik, khususnya dari komunitas panjat tebing Jakarta.

Di mana Tim Panjat Tebing Jakarta tidak berhasil menyumbang medali sama sekali, baik medali emas, perak, maupun perunggu. 

"Kami atas nama pengurus FPTI Kota Jakarta Timur memohon maaf sebesar-besarnya atas kegagalan dalam ajang PON XXI/2024 Aceh-Sumatra Utara," kata Ketua FPTI Jakarta Timur Dedi Satria dalam konferensi pers, di Otista Jakarta Timur, Jumat (4/9/2024).

Ketua FPTI Jakarta Timur Dedi Satria dalam konferensi pers, di Otista Jakarta Timur, Jumat (4/9/2024).
Ketua FPTI Jakarta Timur Dedi Satria dalam konferensi pers, di Otista Jakarta Timur, Jumat (4/9/2024).
Sumber :
  • Istimewa

Baca Juga :

 

Permohonan maaf itu ditujukan kepada Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga dan Ketua Umum KONI Provinsi DKI Jakarta yang telah melakukan pembinaan dan telah menggelontorkan dana ratusan juta rupiah kepada Pengprov FPTI DKI Jakarta.
 
"Kepada orang tua atlet DKI Jakarta yang telah menitipkan anak-anaknya di Pelatda Panjat Tebing," tambahnya.

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Kebablasan, Pasangan Muda di Pademangan Diduga Lakukan Aborsi Hasil Hubungan di Luar Nikah

Kebablasan, Pasangan Muda di Pademangan Diduga Lakukan Aborsi Hasil Hubungan di Luar Nikah

Polsek Pademangan dalami kasus meninggalnya bayi yang diduga akibat aborsi yang dilakukan pasangan belum menikah di RSUD Pademangan, Jakut. Begini kata polisi.
Diambang Pemecatan Jika Kalah Lagi, Pelatih China Terpaksa Bicara Sombong Jelang Hadapi Timnas Indonesia: Kami Tidak akan...

Diambang Pemecatan Jika Kalah Lagi, Pelatih China Terpaksa Bicara Sombong Jelang Hadapi Timnas Indonesia: Kami Tidak akan...

Dapat tekanan yang begitu besar hingga terancam pemecatan, pelatih China Branko Ivankovic terpaksa berbicara tinggi jelang hadapi lawan kuat Timnas Indonesia.
Ngeri! Jumlah Korban Pelecehan Seksual di Panti Asuhan An'nur Tangerang Bertambah Jadi 32 Anak

Ngeri! Jumlah Korban Pelecehan Seksual di Panti Asuhan An'nur Tangerang Bertambah Jadi 32 Anak

Jumlah korban pelecehan seksual di Panti Asuhan An'nur Kota Tangerang, Banten terus bertambah. Kini dikabarkan jumlah korban pelecehan seksual mencapai 32 orang
Timnas Indonesia Bikin Lawan Cemas, Bahrain Sampai Jalani Latihan Khusus Demi Kalahkan Garuda di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia Bikin Lawan Cemas, Bahrain Sampai Jalani Latihan Khusus Demi Kalahkan Garuda di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Pelatih Bahrain, Dragan Talajic mengambil langkah ekstra demi meraih hasil terbaik saat bertemu Timnas Indonesia.
Mata Jeli Netizen Ciduk Kampus Raffi Ahmad Bohong? Petinggi UIPM Ngaku Foto di Swiss Tapi Keterangan Foto di Cileungsi

Mata Jeli Netizen Ciduk Kampus Raffi Ahmad Bohong? Petinggi UIPM Ngaku Foto di Swiss Tapi Keterangan Foto di Cileungsi

Setelah Raffi Ahmad mendapatkan gelar doktor HC dari kampus UIPM, netizen menemukan sebuah foto petinggi UIPM yang bikin bertanya-tanya. Begini penjelasannya.
Presiden Jokowi: Deflasi dan Inflasi Harus Dikendalikan, Harga di Pasar dan Daya Beli Masyarakat Jadi Perhatian

Presiden Jokowi: Deflasi dan Inflasi Harus Dikendalikan, Harga di Pasar dan Daya Beli Masyarakat Jadi Perhatian

Presiden Jokowi memberikan tanggapan adanya deflasi yang terjadi lima bulan terakhir. Kondisi harga barang hingga bagaimana daya beli masyarakat jadi perhatian.
Trending
Shin Tae-yong Bicara Jujur soal Alasan Coret Ramadhan Sananta, Sang Striker Timnas Indonesia Harus Terima Kenyataan Pahit Ini

Shin Tae-yong Bicara Jujur soal Alasan Coret Ramadhan Sananta, Sang Striker Timnas Indonesia Harus Terima Kenyataan Pahit Ini

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, berbicara jujur tentang alasan mencoret Ramadhan Sananta untuk laga kontra Bahrain dan China pada Oktober 2024 ini.
Omongan Jujur Media Vietnam, Kesal Bukan Main dengan Sikap Timnas Indonesia, Katanya Skuad Shin Tae-yong...

Omongan Jujur Media Vietnam, Kesal Bukan Main dengan Sikap Timnas Indonesia, Katanya Skuad Shin Tae-yong...

Media Vietnam bicara soal Timnas Indonesia, ada hal yang membuat kesal media Vietnam dari Timnas Indonesia asuhan Shin Tae-yong, ada apa dengan Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Akhirnya Bongkar Kondisi Sebenarnya Maarten Paes, Sampaikan Kabar Baik soal sang Kiper Timnas Indonesia

Shin Tae-yong Akhirnya Bongkar Kondisi Sebenarnya Maarten Paes, Sampaikan Kabar Baik soal sang Kiper Timnas Indonesia

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong memastikan Maarten Paes tetap berada dalam skuad Garuda dalam lanjutan putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Bintang Senior Belanda Tiba-tiba Bicara Soal Peluang Timnas Indonesia Mentas di Piala Dunia 2026, Tak Disangka Tanggapannya Malah Bikin...

Bintang Senior Belanda Tiba-tiba Bicara Soal Peluang Timnas Indonesia Mentas di Piala Dunia 2026, Tak Disangka Tanggapannya Malah Bikin...

Bintang senior asal Belanda ini tiba-tiba membicarakan soal kemungkinan Timnas Indonesia mentas di Piala Dunia 2026. Tak disangka, dia sampai bilang begini...
Shin Tae-yong Ucapkan Terima Kasih Usai PSSI Sediakan Pesawat Carter untuk Timnas Indonesia Jalani 2 Laga Away Kontra Bahrain dan China: Sistem Semakin Lebih Baik

Shin Tae-yong Ucapkan Terima Kasih Usai PSSI Sediakan Pesawat Carter untuk Timnas Indonesia Jalani 2 Laga Away Kontra Bahrain dan China: Sistem Semakin Lebih Baik

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong bersyukur PSSI membantu skuad Garuda dalam menyediakan pesawat carter untuk dua laga away kontra Bahrain dan China di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Hasil Pertandingan Timnas Indonesia Abroad: Sandy Walsh dan Shayne Pattynama Semringah, Calvin Verdonk Merana Sebelum Terbang ke Bahrain

Hasil Pertandingan Timnas Indonesia Abroad: Sandy Walsh dan Shayne Pattynama Semringah, Calvin Verdonk Merana Sebelum Terbang ke Bahrain

Sejumlah pemain Timnas Indonesia abroad telah melakoni pertandingan bersama klubnya tadi malam, di antaranya ada Sandy Walsh, Shayne Pattynama, dan Calvin Verdonk.
4 Tahun Disekolahkan di Uruguay Supaya Jadi Bintang Besar Timnas Indonesia, Eks Wonderkid ini Malah Gagal Total Jadi Harapan

4 Tahun Disekolahkan di Uruguay Supaya Jadi Bintang Besar Timnas Indonesia, Eks Wonderkid ini Malah Gagal Total Jadi Harapan

Wonderkid yang pernah disekolahkan di Uruguay supaya bisa menjadi bintang besar Timnas Indonesia ini sekarang malah gagal total memeuhi harapan, siapa dia?
Selengkapnya