LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Yenny Wahid
Sumber :
  • Tim tvOne/Aldi

Yenny Wahid Bocorkan Isi Obrolan dengan Gibran di Perayaan HUT TNI

Putri Presiden ke-4 KH Abdurrahman Wahid (Gusdur), Yenny Wahid beberkan isi obrolannya dengan wakil Presiden terpilh, Gibran Rakabuming Raka di perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) TNI ke 79 di Monas, Jakarta Pusat, Sabtu (5/10/2024). 

Rabu, 9 Oktober 2024 - 16:18 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Putri Presiden ke-4 KH Abdurrahman Wahid (Gusdur), Yenny Wahid beberkan isi obrolannya dengan wakil Presiden terpilh, Gibran Rakabuming Raka di perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) TNI ke 79 di Monas, Jakarta Pusat, Sabtu (5/10/2024). 

Sebelumnya Yenny membagikan cuplikan video perayaan HUT TNI melalui akun media sosial instagram pribadinya. 

Dalam video tersebut, Yenny nampak bercengkrama dengan sejumlah tokoh Nasional, seperti Wakil Presiden ke-11 Boediono dan Wakil Presiden ke-6 Try Sutrisno. Bahkan ia juga bersalaman dengan Presiden Jokowi hingga Prabowo Subianto

Tak hanya itu, cuplikan video itu juga memperlihatkan saat Yenny ngobrol dengan Gibran, diakhir pun nampak dia berfoto dengan Ketua DPR RI Puan Maharani, Gibran,  dan Putra Presiden terpilih Prabowo Subianto, Didit Hediprasetyo. 

Baca Juga :

Yenny mengaku, obrolannya dengan Putra Sulung Presiden Jokowi itu tidak membahas terkait apapun, hanya mengenai permasalahan yang dihadapi Indonesia. 

"Ya ngobrol lah, masa nggak ngobrol. Ya ngobrol banyak soal permasalahan Bangsa," katanya di kawasan GBK, Senayan, Jakarta, Rabu (9/10/2024). 

Yenny juga membantah saat ditanya apakah ada pembahasan soal tawaran masuk kedalam kabinet Prabowo-Gibran. Ia menegaskan fokus utama saat ini hanya mengurus para atlet panjat tebing untuk terus berprestasi di Internasional. 

Seperti diketahui, Yenny kembali terpilih menjadi Ketua Umum (Ketum) Federasi Panjat Tebing Indonesia (FPTI) untuk masa bakti 2023-2027.

"Enggak, enggak. Saya lagi mau fokus untuk panjat tebing. Masih banyak yang harus kita urusin, ya," ucapnya. 

Meski demikian, Yenny mendoakan yang terbaik untuk Indonesia dibawah kepemimpinan Prabowo-Gibran. Termasuk penyusunan kabinet yang dipilih secara profesional. 

"Kita berharap mereka betul-betul bisa menyusun kabinet yg baik. Kabinet yang profesional, kabinet yang bukan cuma sekadar dagang politik gitu ya. Tetapi kabinet profesional yang bisa mengatasi permasalahan-permasalahan Bangsa," tandasnya. (aha/ebs)
 

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Ini Kronologi Kasus Pertemuan Alexander Marwata dengan Eko Darmanto

Ini Kronologi Kasus Pertemuan Alexander Marwata dengan Eko Darmanto

Ditreskrimsus Polda Metro Jaya terus mendalami kasus laporan pertemuan Wakil Ketua KPK Alexander Marwata dengan terdakwa korupsi dan pencucian uang Eko Darmanto.
IHSG Balik ke Merah Kala Pelaku Pasar 'Wait and See' Data Teranyar Ekonomi AS

IHSG Balik ke Merah Kala Pelaku Pasar 'Wait and See' Data Teranyar Ekonomi AS

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Rabu (9/10/2024) ditutup melemah sebanyak 55,85 poin atau 0,74 persen ke posisi 7.501,29.
Ermalena Muslim Tegaskan Isu Kependudukan Hingga Pembangunan Berkelanjutan Penting

Ermalena Muslim Tegaskan Isu Kependudukan Hingga Pembangunan Berkelanjutan Penting

Pertemuan tahunan Asian Forum of Parliamentarians on Population and Development (AFPPD) dibuka mengusung tema “Mengatasi Tiga Pilar dan ICPD Paska 30 Tahun”.
Sejarah! Indonesia Teken 183 Kerja Sama Dagang dengan Importir dari 20 Negara dalam Satu Waktu, Zulhas Ungkap Nilainya Tembus Rp239,8 Triliun

Sejarah! Indonesia Teken 183 Kerja Sama Dagang dengan Importir dari 20 Negara dalam Satu Waktu, Zulhas Ungkap Nilainya Tembus Rp239,8 Triliun

Ada 183 kesepakatan dagang yang ditandatangani Indonesia dengan importir dari 20 negara dalam Trade Expo Indonesia ke-39 yang nilainya tembus 15,32 miliar USD.
Kejari Sanggau Terus Bergerak Dengan Program Jaksa Peduli

Kejari Sanggau Terus Bergerak Dengan Program Jaksa Peduli

Kejaksaan Negeri (Kejari) Sanggau terus bergerak memberikan manfaat untuk Masyarakat Sanggau dengan terobosan Jaksa Peduli dengan mendorong percepatan Penyertifikatan Rumah Ibadah di Kabupaten Sanggau.     
Psikolog Komentari Kebiasaan Peluk Cium Betrand Peto ke Sarwendah, Menurutnya Anak Angkat Ruben Onsu Itu Harusnya ...

Psikolog Komentari Kebiasaan Peluk Cium Betrand Peto ke Sarwendah, Menurutnya Anak Angkat Ruben Onsu Itu Harusnya ...

Psikolog kenamaan Dr Lita Gading memberikan komentarnya soal kedekatan Betrand Peto dengan ibu angkatnya Sarwendah yang juga istri presenter Ruben Onsu. Peluk -
Trending
Media Malaysia Kaget, Cuma Lawan Timnas Indonesia tapi Bahrain Sampai Rela Lakukan Ini, Mereka Harus...

Media Malaysia Kaget, Cuma Lawan Timnas Indonesia tapi Bahrain Sampai Rela Lakukan Ini, Mereka Harus...

Begini reaksi media Malaysia tentang sikap pelatih Bahrain jelang pertandingan menghadapi Timnas Indonesia asuhan Shin Tae-yong, padahal cuma lawan Indonesia.
Pemain Berlabel Bintang ini Awalnya Menolak Mentah-mentah Timnas Indonesia, Kini Justru Memohon Ingin Gabung Skuad Garuda, Siapa Saja?

Pemain Berlabel Bintang ini Awalnya Menolak Mentah-mentah Timnas Indonesia, Kini Justru Memohon Ingin Gabung Skuad Garuda, Siapa Saja?

Daftar pemain berlebel bintang yang awalnya menolak mentah-mentah tawaran PSSI membela Timnas Indonesia namun kini justru ingin bergabung, cek ada siapa saja.
Shin Tae-yong Penuh Senyum, Timnas Indonesia Dapat Keuntungan di Kualifikasi Piala Dunia 2026 meski China Berupaya Mengakali

Shin Tae-yong Penuh Senyum, Timnas Indonesia Dapat Keuntungan di Kualifikasi Piala Dunia 2026 meski China Berupaya Mengakali

Timnas Indonesia mendapatkan keuntungan untuk laga kualifikasi Piala Dunia 2026 melawan China yang sempat berupaya untuk mengakali demi keuntungan mereka.
Shin Tae-yong Bicara Jujur soal Kondisi Terkini Mees Hilgers Jelang Lawan Bahrain, Akui sang Pemain Timnas Indonesia Baru Bisa Begini

Shin Tae-yong Bicara Jujur soal Kondisi Terkini Mees Hilgers Jelang Lawan Bahrain, Akui sang Pemain Timnas Indonesia Baru Bisa Begini

Shin Tae-yong berbicara jujur soal kondisi terkini Mees Hilgers jelang Timnas Indonesia menghadapi Bahrain di kualifikasi Piala Dunia 2026, Kamis (10/10/2024).
Kesampingkan Gengsi, Suporter Thailand hingga Jepang Berbondong-bondong Dukung Timnas Indonesia Lolos Piala Dunia 2026

Kesampingkan Gengsi, Suporter Thailand hingga Jepang Berbondong-bondong Dukung Timnas Indonesia Lolos Piala Dunia 2026

Suporter Thailand hingga Jepang berbondong-bondong mendukung Timnas Indonesia agar lolos ke Piala Dunia 2026.
Baru Sehari Latihan, Mees Hilgers Sudah Dapat Julukan Baru dari Pemain Timnas Indonesia

Baru Sehari Latihan, Mees Hilgers Sudah Dapat Julukan Baru dari Pemain Timnas Indonesia

Mees Hilgers mendapatkan julukan baru dari pemain Timnas Indonesia meski baru latihan selama sehari bersama skuad Garuda untuk kualifikasi Piala Dunia 2026.
Bahrain Disanksi FIFA jelang Lawan Timnas Indonesia, Keuntungan untuk Skuad Asuhan Shin Tae-yong?

Bahrain Disanksi FIFA jelang Lawan Timnas Indonesia, Keuntungan untuk Skuad Asuhan Shin Tae-yong?

Asosiasi Sepak Bola Bahrain menerima surat dari Federasi Sepak Bola Internasional (FIFA) yang berisi sanksi menjelang laga lawan Timnas Indonesia. Mereka men-
Selengkapnya