"Dari semalam sampai dengan siang ini kasih dilakukan penanganan dari semua pihak dan sekaligus perkuatan tebing sementara oleh pihak rekanan Sudin SDA Jakarta Timur menggunakan Dolken. Diharapkan tuntas sore ini sehingga pekerjaan utama berupa perkuatan tebing dengan turap batu kali bisa dilanjutkan segera," tandas dia.
Diberitakan sebelumnya, informasi longsor itu viral di media sosial Instagram. Salah satu akun @beritamatraman mengunggah sebuah video yang memperlihatkan kondisi longsor.
Separuh bahu jalan terlihat alami kerusakan akibat ketarik akar pohon. (agr/dpi)
Load more