Carilah tempat yang tenang, duduk dengan nyaman, dan fokus pada pernapasan.
Kegiatan ini membantu menenangkan pikiran serta mengurangi tekanan mental yang berlebihan.
4. Jaga Silaturahmi dengan Keluarga dan Teman
Ternyata menjaga silaturahmi memiliki peran besar dalam pengelolaan stres.
Berbagi cerita atau sekadar berkumpul ternyata dapat membantu dukungan moril seseorang yang mengalami stres.
Hal ini karena interaksi sosial yang positif mampu meredakan ketegangan emosional. Jika tidak memungkinkan untuk bertemu langsung, gunakan teknologi untuk tetap terhubung.
5. Kelola Waktu dengan Baik
Rasa stres sering kali muncul karena kita merasa kewalahan dengan tanggung jawab dan tugas.
Load more