LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Nusron Wahid
Sumber :
  • IST

Menteri ATR/BPN Gandeng Kapolri Adakan Rakor Pemberantasan Mafia Tanah

Menteri ATR/BPN, Nusron Wahid akan mengundang Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo dalam rapat koordinasi pemberantasan mafia tanah.

Jumat, 8 November 2024 - 17:13 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Nusron Wahid akan mengadakan rapat koordinasi soal pemberantasan mafia tanah.

Hal ini diungkapkan dirinya usai bertemu dengan Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo di Mabes Polri, pada Jumat (8/11/2024).

Nusron menyebutkan bahwa rapat koordinasi tersebut dilaksanakan selama dua hari. Pihaknya akan mengundang Listyo sebagai pematerinya.

“Kami juga ingin mengundang beliau untuk ngasih pengarahan dan paparan di depan acara kami yang akan kami laksanakan tanggal 14 dan 15 November tahun 2024, yaitu kami mengadakan rakor pemberantasan Mafia Tanah,” kata Nusron, kepada awak media.

Baca Juga :

Sementara itu Nusron menerangkan bahwa rapat tersebut juga akan dihadiri oleh pejabat Badan Pertanahan Nasional (BPN), pejabat polisi, pejabat Kejaksaan, dan juga melibatkan unsur dari TNI. 

Kemudian Nusron menyebutkan dalam rangka melakukan eksekusi pemberantasan tanah ini pihaknya akan memberikan kepastian kepada masyarakat tentang hak-hak perdata pertanahan dan juga kepastian kepada investor.

“Supaya investor yang datang ke sini mau berusaha di sini, beraktivitas ekonomi di sini menjadi nyaman dan tidak terganggu dengan adanya ulah-ulah mafia tanah yang setiap hari dengan berbagai akal mengugat status pertanahannya,” jelas Nusron.

Untuk diketahui, Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Nusron Wahid bersama Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo membuat kesepakatan dalam memberantas mafia tanah.

Hal ini diungkapkan usai keduanya melakukan koordinasi di Mabes Polri, pada Jumat (8/11/2024).

Nusron mengungkapkan hasil kesepakatannya yakni tidak akan memberikan toleransi terhadap mafia tanah.

“Kami tadi berdua sudah sepakat untuk mafia tanah kita zero toleransi, akan kita gas terus,” kata Nusron.

Kemudian Nusron mengatakan nantinya akan memberikan pasal berlapis hingga mengejar sampai ke dugaan Tindak Pidana Pencucian Uang (TPPU). Dan sampai asetnya dikembalikan ke pemilik tanah.

“Yang sudah terbukti salah akan kita kenakan pasal berlapis, tidak hanya tindak pidana umum, tapi kita akan kejar sampai TPPU-nya, sampai penggunaan duitnya, tempat menyempat duitnya supaya dikembalikan kepada negara, kalau itu tanah negara, kalau itu tanahnya rakyat supaya dikembalikan kepada rakyat,” beber Nusron.

Sementara itu, Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menuturkan akan mendukung penuh terhadap program yang dibentuk oleh Kementerian ATR/BPN.

“Kami akan support penuh dengan segera akan kita bentuk satgas bersama untuk mendukung program kebijakan dari bapak ATR/BPN,” tegas Listyo.

Selain itu Listyo juga mengapresiasi langkah Menteri ATR/BPN dan akan memperkuat kerja sama yang nanti akan dibahas secara khusus di Rakornas.

“Intinya kepolisian mendukung apa yang menjadi program-program, apa yang menjadi kebijakan khususnya tentunya beliau mendapatkan arahan khusus dari Bapak Presiden dan tentunya kita akan mendukung,” tegas Listyo. (ars/ebs)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Pahala Mengalir Deras padahal Sudah Meninggal, Apa Amalannya? Ustaz Adi Hidayat Ungkap Dahsyatnya Amalan...

Pahala Mengalir Deras padahal Sudah Meninggal, Apa Amalannya? Ustaz Adi Hidayat Ungkap Dahsyatnya Amalan...

Inilah amalan yang bila dikerjakan maka pahala akan terus mengalir walaupun sudah meninggal dunia, Ustaz Adi Hidayat ungkap betapa dahsyat amalan ini, apa itu?
Nonton Video Klip Terbaru Betrand Peto, Sarwendah Malah Salah Fokus pada Bagian Tubuh Onyo Ini sampai Bilang... 

Nonton Video Klip Terbaru Betrand Peto, Sarwendah Malah Salah Fokus pada Bagian Tubuh Onyo Ini sampai Bilang... 

Nonton video klip terbaru Betrand Peto, Sarwendah malah salah fokus pada bagian tubuh Onyo ini, sampai tertawa dan bilang begini.
Jadwal Puasa Ayyamul Bidh di Bulan November 2024

Jadwal Puasa Ayyamul Bidh di Bulan November 2024

Pada bulan November 2024 ini seluruh Muslim memasuki bulan Jumadil Awal 1446 Hijriah. Ini jadwal puasa ayyamul bidh yang dilakukan setiap tanggal 13, 14 dan 15.
Resmi Jadi WNI, Kevin Diks Langsung Dapat Julukan dari Netizen Jelang Bela Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Resmi Jadi WNI, Kevin Diks Langsung Dapat Julukan dari Netizen Jelang Bela Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Setelah resmi menjadi WNI, sosok Kevin Diks langsung dapat julukan baru dari para netizen Tanah Air jelang lakoni pertandingan debut bersama Timnas Indonesia.
Gunung Lewotobi Laki-laki Kembali Erupsi, Maskapai Pikir-pikir Terbangkan Pesawat

Gunung Lewotobi Laki-laki Kembali Erupsi, Maskapai Pikir-pikir Terbangkan Pesawat

“Hari ini ada maskapai yang batal terbang akibat erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki, ada tiga rute,”
Lirik Lagu The Story - Doyoung NCT, Ternyata Isi Lagunya Ingin Menyampaikan Pesan Mengenai...

Lirik Lagu The Story - Doyoung NCT, Ternyata Isi Lagunya Ingin Menyampaikan Pesan Mengenai...

"The Story" sendiri memiliki pesan dukungan untuk mereka yang berada di usia akhir 20-an seperti Doyoung. Berikut lirik lagu yang dinyanyikan vokalis NCT itu.
Trending
Masih Ingat Kiki Amalia? Mantan Istri Kiper Terbaik Timnas Indonesia Pada Masanya, Tak Disangka Ternyata Nasibnya kini...

Masih Ingat Kiki Amalia? Mantan Istri Kiper Terbaik Timnas Indonesia Pada Masanya, Tak Disangka Ternyata Nasibnya kini...

Kiki Amalia, pernah menikah dengan mantan kiper Timnas Indonesia, Markus Horison. Dulu sempat viral, bagaimanakah kabarnya sekarang? Simak artikelnya di bawah!
Respons Netizen Singapura Usai Lion City Sailors Kena Comeback Persib Bandung: Stadion Jalan Besar Jadi Kandang Maung

Respons Netizen Singapura Usai Lion City Sailors Kena Comeback Persib Bandung: Stadion Jalan Besar Jadi Kandang Maung

Bermain di laga lanjutan AFC Champions League Two 2024-2025, Lion City Sailors harus mengakui kehebatan Persib Bandung dengan skor akhir 2-3. 
Reaksi Hajime Moriyasu saat Tahu Harga Tiket Laga Timnas Indonesia vs Jepang, hingga Respons Shin Tae-yong Lihat Daftar Pemain Samurai Biru

Reaksi Hajime Moriyasu saat Tahu Harga Tiket Laga Timnas Indonesia vs Jepang, hingga Respons Shin Tae-yong Lihat Daftar Pemain Samurai Biru

Begini reaksi Hajime Moriyasu saat tahu harga tiket pertandingan Timnas Indonesia vs Jepang di GBK, hingga respons Shin Tae-yong lihat daftar pemain Jepang.
Ibu Mertua Azizah Salsha Jelaskan Pratama Arhan Memang dari Desa dan Keluarga yang Miskin, tapi...

Ibu Mertua Azizah Salsha Jelaskan Pratama Arhan Memang dari Desa dan Keluarga yang Miskin, tapi...

Ibu mertua Azizah Salsha jelaskan Pratama Arhan memang dari desa dan keluarga yang miskin, simak kisahnya...
Kisah Mualaf Kiper Terbaik Timnas Indonesia yang Menikah dengan Artis Kiki Amalia, Kini Punya Sekolah Bola

Kisah Mualaf Kiper Terbaik Timnas Indonesia yang Menikah dengan Artis Kiki Amalia, Kini Punya Sekolah Bola

Mantan kiper Timnas Indonesia itu, menjalani kehidupannya sebagai pemeluk agama Kristen sejak kecil. Hingga memutuskan mualaf sejak usia 25 tahun, ini kisahnya
Thailand dan Timnas Indonesia U-20 Senasib, Suporter Gajah Perang Beri Reaksi Begini usai Drawing Piala Asia U-20 2025

Thailand dan Timnas Indonesia U-20 Senasib, Suporter Gajah Perang Beri Reaksi Begini usai Drawing Piala Asia U-20 2025

Thailand dan Timnas Indonesia U-20 senasib di Piala Asia U-20 2025, seorang suporter Thailand berikan reaksi ketar-ketir usai hasil undian fase grup turnamen.
Omongan Media Vietnam Terbukti, dari Awal Sudah Tahu Keputusan AFC Bikin Timnas Indonesia Sulit ke Piala Dunia

Omongan Media Vietnam Terbukti, dari Awal Sudah Tahu Keputusan AFC Bikin Timnas Indonesia Sulit ke Piala Dunia

Ternyata sejak awal media Vietnam sudah tahu jika keputusan AFC bisa membuat Timnas Indonesia U20 susah ke Piala Dunia, dan kini terbukti prediksi media Vietnam
Selengkapnya
Viral