LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Anindya Bakrie Angkat Ibas Yudhoyono Jadi Wakil Ketua Dewan Penasihat Kadin
Sumber :
  • tvOnenews.com/Abdul Gani Siregar

Ibas Dukung Komitmen Presiden Prabowo soal Eksplorasi Migas: Ini Diperlukan Demi Capai Ketahanan Energi Nasional

Politikus dari Partai Demokrat, Edhie Baskoro Yudhoyono (Ibas) menyampaikan bahwa dukungan terhadap eksplorasi (lifting) kilang minyak dan gas oleh Pertamina.

Jumat, 8 November 2024 - 17:32 WIB

Menurut Ketua Fraksi Partai Demokrat DPR RI ini, terdapat setidaknya sekitar empat ribu lebih sumur yang berpotensi tinggi untuk dieksplorasi di Indonesia, yang dapat menjadi fokus utama demi peningkatan efisiensi dan produktivitas hasil migas. 

“Kalau kita lihat data di Indonesia ini punya blok sumur sekitar empat ribu lebih yang dapat dieksplorasi yang memiliki kualitas produksi yang tinggi, Bagus. Maka, sebetulnya itu menjadi fokus utama untuk kita bersama-sama memaksimalkan agar sumur-sumur tersebut yang berpotensi itu sesuai kapasitas yang menengah tinggi dapat kita lakukan secara tepat, efisien, dan tentu dengan pendekatan lingkungan dan teknologi yang baik,” sambungnya. 

Ibas yang juga merupakan Wakil Ketua MPR RI dari Partai Demokrat juga menambahkan, Indonesia, Pertamina menguasai 60-80 prosen lapangan.

"Kita punya rekan di Indonesia misal Exxon dan lainnya itu bisa menjadi rekan banding kita untuk mempersiapkan agar Pertamina bisa sama hebatnya dalam produksi dengan biaya lebih kompetitif," terang dia.

Baca Juga :

"Berikutnya lagi, kita sarankan, blok-blok yang kapasitasnya relatif rendah (kecil medium). Mungkin Pertamina juga bisa berpikir untuk bekerjasama dengan pihak-pihak swasta. Jadi tidak semuanya produksi kilang-kilang atau sumur-sumur tua dan baru itu harus dilakukan oleh Pertamina sendiri. Sehingga Pertamina lebih fokus pada blok-blok atau sumber-sumber yang besar,” sambung Ibas.

Selain itu, Ibas menyampaikan harapan agar Direktur Utama Pertamina dan Kepala SKK Migas yang baru beserta jajarannya dapat berjalan selaras dengan visi misi dan program asa cita yang dicetuskan oleh Presiden Prabowo. 

“Tentunya kita juga ingin kalau semuanya efisien, Ketahanan dan Energi Baru terbarukan itu juga bisa tercapai, supaya subsidi kita yang besar lebih tepat sasaran. Dimana kita ketahui ruang fiskal sangat kita butuhkan untuk program prioritas lainnya, apakah itu ketahanan pangan, ketahanan energi dan pembangunan infrastruktur. Untuk itu, diperlukan good governance dari Pertamina, SSK Migas, dan semuanya untuk mengurangi beban pembiayaan yang ada selama ini,” papar Ibas. 

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Jay Idzes Kumpulkan Pemain Tanpa Staf Jadi Bukti Krisis Kepercayaan Timnas Indonesia pada Shin Tae-yong

Jay Idzes Kumpulkan Pemain Tanpa Staf Jadi Bukti Krisis Kepercayaan Timnas Indonesia pada Shin Tae-yong

Timnas Indonesia berhasil menaklukan Arab Saudi 2-0 di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta, Selasa (19/11/2024). 
Menkum Supratman Sebut Gugatan SK Kepengurusan Golkar di PTUN Kehilangan Objek

Menkum Supratman Sebut Gugatan SK Kepengurusan Golkar di PTUN Kehilangan Objek

Menteri Hukum(Menkum) Supratman Andi Agtas mengungkapkan bahwa gugatan terhadap Surat Keputusan (SK) kepengurusan Partai Golkar yang diajukan ke Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) kini kehilangan objek.
Yakin Ekonomi Kota Bekasi Bisa Tumbuh 8 Persen, Ini Strategi Heri Koswara-Sholihin

Yakin Ekonomi Kota Bekasi Bisa Tumbuh 8 Persen, Ini Strategi Heri Koswara-Sholihin

Pasangan Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bekasi, Heri Koswara-Sholihin akan berupaya membuat ekonomi Kota Bekasi tumbuh hingga delapan persen.
Agar Orang Tua Selamat dari Siksa Kubur Mulai Rutinkan Dua Amalan Pamungkas ini di Waktu Shalat, Kata Buya Yahya

Agar Orang Tua Selamat dari Siksa Kubur Mulai Rutinkan Dua Amalan Pamungkas ini di Waktu Shalat, Kata Buya Yahya

Buya Yahya membagikan dua amalan paling dahsyat dilakukan anak saleh pada waktu shalat sebagai upaya menyelamatkan orang tua meninggal dunia dari siksa kubur.
KPK Buka Peluang Tetapkan Perusahaan Tambang Malut Masuk Pusaran Korupsi AGK sebagai Tersangka Korporasi

KPK Buka Peluang Tetapkan Perusahaan Tambang Malut Masuk Pusaran Korupsi AGK sebagai Tersangka Korporasi

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) membuka peluang menetapkan para perusahaan tambang yang diduga terlibat dalam pusaran korupsi eks Gubernur Maluku Utara (Malut), Abdul Ghani Kasuba (AGK) sebagai tersangka. Salah satunya, Komisaris Utama PT Mineral Trobos, David Glen Oei.
Eks Ketua MK Minta Hakim Tak Diintervensi soal Praperadilan Tom Lembong

Eks Ketua MK Minta Hakim Tak Diintervensi soal Praperadilan Tom Lembong

Eks Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Hamdan menyoroti persidangan praperadilan penetapan tersangka Tom Lembong di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan (PN Jaksel).
Trending
Meski Menang dari Arab Saudi, Bung Towel Tetap Minta Shin Tae-yong Mundur

Meski Menang dari Arab Saudi, Bung Towel Tetap Minta Shin Tae-yong Mundur

Meski menang melawan Arab Saudi, Bung Towel tetap pada pendiriannya bahwa Shin Tae-yong harus mundur sebagai pelatih kepala Timnas Indonesia. 
Dua Kelompok Warga Bentrok di Jakarta Timur, Saling Serang Gunakan Senjata Tajam dan Bambu

Dua Kelompok Warga Bentrok di Jakarta Timur, Saling Serang Gunakan Senjata Tajam dan Bambu

Jakarta, tvOnenews.com — Bentrokan antar kelompok warga terjadi di Jalan I Gusti Ngurah Rai yang tak jauh dari kawasan perlintasan Kereta Api Stasiun Buaran, Jakarta Timur pada Kamis (21/11/2024) malam.
Agar Orang Tua Selamat dari Siksa Kubur Mulai Rutinkan Dua Amalan Pamungkas ini di Waktu Shalat, Kata Buya Yahya

Agar Orang Tua Selamat dari Siksa Kubur Mulai Rutinkan Dua Amalan Pamungkas ini di Waktu Shalat, Kata Buya Yahya

Buya Yahya membagikan dua amalan paling dahsyat dilakukan anak saleh pada waktu shalat sebagai upaya menyelamatkan orang tua meninggal dunia dari siksa kubur.
Jay Idzes Kumpulkan Pemain Tanpa Staf Jadi Bukti Krisis Kepercayaan Timnas Indonesia pada Shin Tae-yong

Jay Idzes Kumpulkan Pemain Tanpa Staf Jadi Bukti Krisis Kepercayaan Timnas Indonesia pada Shin Tae-yong

Timnas Indonesia berhasil menaklukan Arab Saudi 2-0 di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta, Selasa (19/11/2024). 
KPK Buka Peluang Tetapkan Perusahaan Tambang Malut Masuk Pusaran Korupsi AGK sebagai Tersangka Korporasi

KPK Buka Peluang Tetapkan Perusahaan Tambang Malut Masuk Pusaran Korupsi AGK sebagai Tersangka Korporasi

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) membuka peluang menetapkan para perusahaan tambang yang diduga terlibat dalam pusaran korupsi eks Gubernur Maluku Utara (Malut), Abdul Ghani Kasuba (AGK) sebagai tersangka. Salah satunya, Komisaris Utama PT Mineral Trobos, David Glen Oei.
Menkum Supratman Sebut Gugatan SK Kepengurusan Golkar di PTUN Kehilangan Objek

Menkum Supratman Sebut Gugatan SK Kepengurusan Golkar di PTUN Kehilangan Objek

Menteri Hukum(Menkum) Supratman Andi Agtas mengungkapkan bahwa gugatan terhadap Surat Keputusan (SK) kepengurusan Partai Golkar yang diajukan ke Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) kini kehilangan objek.
Yakin Ekonomi Kota Bekasi Bisa Tumbuh 8 Persen, Ini Strategi Heri Koswara-Sholihin

Yakin Ekonomi Kota Bekasi Bisa Tumbuh 8 Persen, Ini Strategi Heri Koswara-Sholihin

Pasangan Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bekasi, Heri Koswara-Sholihin akan berupaya membuat ekonomi Kota Bekasi tumbuh hingga delapan persen.
Selengkapnya
Viral