LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
TSIT dan APKASINDO dengan bangga ikut serta dalam perayaan IPOC 2024.
Sumber :
  • Istimewa

Demi Tingkatkan Efisiensi Industri Sawit, Teknologi Drone Pertanian Dikenalkan di IPOC 2024

Indonesian Palm Oil Conference (IPOC) 2024 kembali digelar sebagai ajang bergengsi mempertemukan pelaku industri kelapa sawit dari Indonesia dan internasional.

Sabtu, 9 November 2024 - 01:46 WIB

Bali, tvOnenews.com - Indonesian Palm Oil Conference (IPOC) 2024 kembali digelar sebagai ajang bergengsi yang mempertemukan pelaku industri kelapa sawit dari Indonesia dan internasional.

Acara ini diadakan untuk memperingati 20 tahun penyelenggaraan pertama konferensi ini.

Konferensi dengan tema "20th Anniversary Celebration: Indonesian Palm Oil Conference 2024 and 2025 Price Outlook – Seizing Opportunities Amidst Global Uncertainty" ini diselenggarakan di Bali International Convention Center (BICC), The Westin Resort Nusa Dua, pada Rabu, 6 November hingga Jumat, 8 November 2024.

IPOC 2024, yang diselenggarakan oleh GAPKI, merupakan acara tahunan yang mempertemukan para pemangku kepentingan industri minyak nabati global dan komunitas minyak sawit Indonesia.

Baca Juga :

Konferensi ini akan menyajikan analisis mendalam tentang pasar minyak nabati dunia, peraturan global serta dampaknya terhadap industri minyak sawit, hingga perspektif pasar dan prospek harga untuk tahun yang akan datang.

Acara ini dihadiri oleh sekitar 500 pengunjung, termasuk perwakilan dari berbagai perusahaan besar di sektor pertanian dan industri minyak kelapa sawit.

Selain itu, sejumlah pembicara ternama di bidangnya, termasuk PT Tribuana Solusi Inovasi Teknologi (TSIT) sebagai anak perusahaan TB Global Group di sektor Trading and Services, yang berkolaborasi dengan APKASINDO turut meramaikan acara tersebut.

Kehadiran TSIT sebagai authorized dealer produk DJI Agras adalah untuk memperkenalkan teknologi drone pertanian canggih yang dapat meningkatkan efisiensi pengelolaan perkebunan sawit.

Kolaborasinya dengan APKASINDO diharapkan dapat memajukan industri kelapa sawit di tanah air.

Produk unggulan dari DJI Agras telah terbukti efektif dalam menyediakan solusi otomatisasi untuk penyemprotan dan pemupukan, yang tidak hanya lebih efisien dan hemat biaya, tetapi juga lebih ramah lingkungan.

Konferensi ini diikuti oleh sekitar 99 booth atau exhibitor, termasuk TSIT yang menyediakan kesempatan bagi pengunjung untuk menyaksikan demonstrasi penggunaan drone DJI Agras dalam pemantauan lahan dan pemeliharaan tanaman.

Selain itu, berbagai sesi diskusi, presentasi, dan lokakarya dihadirkan oleh para pakar dan praktisi profesional, seperti Budi Santoso, Menteri Perdagangan Republik Indonesia, Rachmat Pambudy, Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Bappenas, Dadan Kusdiana, Sekretaris Jenderal Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral, serta pembicara dari berbagai negara.

Mereka membahas isu terkini, perubahan regulasi, perkembangan teknologi, serta strategi untuk mencapai keberlanjutan dan produktivitas yang lebih tinggi dalam industri ini.

"Konferensi kali ini menjadi momen penting bagi para pelaku industri, termasuk TSIT dan APKASINDO, untuk meningkatkan brand awareness, memperkuat kolaborasi, berbagi wawasan, serta merumuskan strategi guna meraih peluang di tengah dinamika global yang terus berkembang," ujar Marketing & Communication Manager TSIT, Warih Artiko dalam keterangannya, Sabtu (9/11/2024).

TSIT dan APKASINDO dengan bangga ikut serta dalam perayaan IPOC tahun ini.

Mereka berkomitmen untuk terus mendukung sektor agrikultur melalui penerapan teknologi yang efisien dan inovatif.(lkf)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Perjuangan Timnas Basket Indonesia Terhenti usai Dibantai Thailand di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025

Perjuangan Timnas Basket Indonesia Terhenti usai Dibantai Thailand di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025

Timnas Basket Indonesia perpanjang rekor buruk setelah menelan kekalahan dari Thailand di laha lanjutan Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025 pada Minggu (24/11/2024).
Rekap Hasil Timnas Indonesia Abroad: 2 Pemain Tampil Penuh, 3 Pemain Cadangan Sepanjang Laga

Rekap Hasil Timnas Indonesia Abroad: 2 Pemain Tampil Penuh, 3 Pemain Cadangan Sepanjang Laga

Dua pemain Timnas Indonesia yang berkarier abroad tampil penuh dalam laga-laga bersama klubnya masing-masing, selagi tiga lainnya hanya menjadi pemain cadangan.
KPK Berhasil Sita Uang Rp7 M di Kasus OTT Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah

KPK Berhasil Sita Uang Rp7 M di Kasus OTT Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah

Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) sita uang tunai Rp7 miliar dalam operasi tangkap tangan (OTT) terhadap Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah (RM).
Masih Ingat Solmangat? Mantan Penerjemah Megawati Hangestri yang Akhirnya 'Reuni' Bareng Megatron di Red Sparks

Masih Ingat Solmangat? Mantan Penerjemah Megawati Hangestri yang Akhirnya 'Reuni' Bareng Megatron di Red Sparks

Megawati Hangestri akhirnya bertemu kembali dengan mantan penerjemahnya di Red Sparks yakni Kim Yoon-sol alias Solmangat di Liga Voli Korea 2024-2025.
36 Negara Pantau Pilkada Serentak di Jawa Timur

36 Negara Pantau Pilkada Serentak di Jawa Timur

Jawa Timur ditunjuk sebagai tuan rumah Election Visit Program (EVP), karena Pilkadanya miliki karakteristik unik dan menarik yang tak ditemukan di daerah lain.
Kevin Diks Susul Mees Hilgers, sang Bek Timnas Indonesia Langsung Bikin Assist untuk FC Copenhagen usai Pulih Cedera

Kevin Diks Susul Mees Hilgers, sang Bek Timnas Indonesia Langsung Bikin Assist untuk FC Copenhagen usai Pulih Cedera

Setelah Mees Hilgers tampil untuk FC Twente, bek Timnas Indonesia lain yang sempat mengalami cedera, Kevin Diks, telah kembali beraksi setelah pulih cedera.
Trending
Media Inggris Sebut 5 Pemain Timnas Indonesia sedang Naik Daun di Eropa, Nomor 3 Pernah Buat Masalah Besar dengan Shin Tae-yong

Media Inggris Sebut 5 Pemain Timnas Indonesia sedang Naik Daun di Eropa, Nomor 3 Pernah Buat Masalah Besar dengan Shin Tae-yong

Media Inggris menyebut ada lima pemain Timnas Indonesia yang saat ini sedang naik daun di Eropa, termasuk salah satunya pernah bermasalah dengan Shin Tae-yong.
Meski Dibantai Rekan Sendiri, Calvin Verdonk Justru Rebut Perhatian Pelatih NEC Nijmegen atas Performa Gemilangnya di Timnas Indonesia, Katanya... 

Meski Dibantai Rekan Sendiri, Calvin Verdonk Justru Rebut Perhatian Pelatih NEC Nijmegen atas Performa Gemilangnya di Timnas Indonesia, Katanya... 

Pelatih NEC Nijmegen, Rogier Meijer, akui kagum dengan performa Calvin Verdonk saat membela Timnas Indonesia dalam laga Jepang bersama Koki Ogawa, ia bilang..
Jadi Kiper Andalan Timnas Indonesia, Ternyata Maarten Paes Sempat Menyerah Jadi Pemain Sepak Bola Karena Ini

Jadi Kiper Andalan Timnas Indonesia, Ternyata Maarten Paes Sempat Menyerah Jadi Pemain Sepak Bola Karena Ini

Maarten Paes kini menjadi kiper utama di Timnas Indonesia dan menjadi aktor utama dalam perkembangan Skuad Garuda sejak putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. 
Sopir Truk Penyulut Polisi Tembak Polisi di Sumbar Buka Suara, Dugaan Hubungan Oknum Polisi dengan Bisnis Galian Ilegal Terjawab? Ternyata..

Sopir Truk Penyulut Polisi Tembak Polisi di Sumbar Buka Suara, Dugaan Hubungan Oknum Polisi dengan Bisnis Galian Ilegal Terjawab? Ternyata..

Singkat cerita, kejadian polisi tembak polisi terjadi pada Jumat (22/11/2024) dini hari. AKP Ulil Ryanto tewas usai menerima tembakan dari AKP Dadang Iskandar.
Miliano Jonathans Buka-bukaan Soal Peluang Naturalisasi Dirinya, Penyerang Vitesse Ini Bilang Kalau Timnas Indonesia..

Miliano Jonathans Buka-bukaan Soal Peluang Naturalisasi Dirinya, Penyerang Vitesse Ini Bilang Kalau Timnas Indonesia..

Miliano Jonathans buka-bukaan soal peluang naturalisasi dirinya agar bisa memperkuat Timnas Indonesia. Kepada media Belanda penyerang Vitesse Arnhem bilang...
Masih Ingat Darryl Verdonk? Saudara Pemain Timnas Indonesia Calvin Verdonk yang Jadi Atlet Kickboxing, Kini Kabarnya...

Masih Ingat Darryl Verdonk? Saudara Pemain Timnas Indonesia Calvin Verdonk yang Jadi Atlet Kickboxing, Kini Kabarnya...

Menilik profil dan kabar terbaru Darryl Verdonk, kakak kandung dari pemain Timnas Indonesia yakni Calvin Verdonk yang merupakan atlet kickboxing ternama.
Bukan Soal Uang, Ini Jawaban Jujur Erick Thohir Soal Cara Yakini Pemain Keturunan untuk Mau Dinaturalisasi demi Bela Timnas Indonesia

Bukan Soal Uang, Ini Jawaban Jujur Erick Thohir Soal Cara Yakini Pemain Keturunan untuk Mau Dinaturalisasi demi Bela Timnas Indonesia

Selama kepemimpinan Erick Thohir sebagai Ketua Umum PSSI dari 2023 lalu, sudah ada 15 pemain keturunan dinaturalisasi demi bermain untuk Timnas Indonesia.
Selengkapnya
Viral