LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Tangerang, Moch. Maesyal Rasyid - Intan Nurul Hikmah
Sumber :
  • Istimewa

Debat Kedua Pilkada 2024 Kabupaten Tangerang, Pasangan Maesyal-Intan Paparkan 5 Misi Unggulan

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tangerang resmi menggelar debat kedua perhelatan Pilkada Serentak 2024.

Rabu, 13 November 2024 - 04:27 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tangerang resmi menggelar debat kedua perhelatan Pilkada Serentak 2024.

Debat terakhir ini diawali dengan pemaparan visi dan misi dari setiap pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Tangerang.

Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Tangerang, Moch. Maesyal Rasyid - Intan Nurul Hikmah menyampaikan rencana program besarnya dengan mengusung visi 'Terwujudnya Masyarakat Kabupaten Tangerang yang Sejahtera dan Berdaya Saing'.

​​​​​​Maesyal mengatakan programa tata kelola pemerintahan sejahtera mencakup penyediaan Balai Latihan Kerja (BLK) keliling, pelatihan teknologi informasi dan bahasa.

Baca Juga :

"Kemudian ada pembangunan lantatur layanan pelayanan pada kecamatan, lalu pembangunan mall pelayanan publik dan gerai pelayanan publik," ujar Maesyal kepada awak media, Rabu (13/12/2024).

"Selanjutnya ialah fokus delegasi layanan administrasi kependudukan dan industri di 29 kecamatan di Kabupaten Tangerang," sambungnya.

Maesyal menjelaskan pada program perekonomian sejahtera misi ini akan diwujudkan dengan dukungan permodalan dan pengembangan untuk UMKM dan koperasi serta pendirian rumah pemberdayaan UMKM.

Pembebasan Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) direncanakan untuk rumah masyarakat miskin pedesaan dan lahan pertanian milik masyarakat adat.

"Lalu yang kedua itu pembentukan rumah pemberdayaan dan pengembangan UMKM kewirausahaan serta pelatihan tenaga kerja yang berjejaring dengan perusahaan, serta pembebasan PBB bagi rumah tinggal masyarakat miskin pedesaan dan lahan pertanian milik masyarakat adat," ungkapnya.

Maesyal turut memaparkan program kesehatan sejahtera berupa prioritas layanan diberikan kepada Posyandu bagi balita, remaja, ibu hamil, dan lansia.

Program lainnya meliputi pemeriksaan kesehatan keliling, konsultasi kesehatan, serta penanganan gizi buruk, stunting, dan penyakit menular serta penyediaan ambulans juga akan dilakukan di seluruh desa dan kelurahan.

"Kemudian pencegahan dan penanganan balita yang bermasalah gizi, gizi buruk dan stunting, serta penyakit menular dan tidak menular, serta pengadaan mobil ambulans untuk 246 desa dan 28 kelurahan," paparnya.

Di sisi lain, Intan melanjutkan pemaparan misi keempat dan kelima yang diusungnya di Pilkada 2024 yaitu pendidikan sejahtera dan infrastruktur dan lingkungan hidup sejahtera.

Pada program pendidikan yang sejahtera komitmen mencakup penambahan ruang kelas, pembangunan sekolah baru, dan pemberian pendidikan gratis bagi siswa SD dan SMP swasta. 

Sekolah inklusif, beasiswa untuk siswa berprestasi dari keluarga kurang mampu, serta peningkatan kurikulum berbasis teknologi digital juga menjadi bagian dari program.

"Lalu ada penyelenggaraan sekolah inklusif pembangunan sekolah khusus atau SLB, pemberian beasiswa bagi siswa kurang mampu dan yang berprestasi pada jenjang perguruan tinggi, serta meningkatkan kurikulum pendidikan yang berbasis transformasi teknologi digital," lanjutnya.

Pada program infrastruktur dan lingkungan hidup sejahtera mencakup pembangunan rumah layak huni, revitalisasi TPA dan TPST yang ramah lingkungan, serta pengembangan ruang terbuka hijau dan trotoar di setiap kecamatan. 

Area transportasi publik juga akan dikembangkan untuk kemudahan mobilitas warga.

"Dan pembangunan ruang terbuka hijau, ruang pejalan kaki bagi setiap kecamatan dan yang terakhir adalah pembangunan dan pengembangan area moda transportasi publik di Kabupaten Tangerang," pungkasnya. (raa)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Amalan Malam yang Bisa Mencukupi Hidup, Ustaz Syafiq Riza Sarankan Baca..

Amalan Malam yang Bisa Mencukupi Hidup, Ustaz Syafiq Riza Sarankan Baca..

Ustaz Syafiq Riza Basalamah memberikan satu amalan malam yang sangat baik jika dilakukan oleh setiap Muslim yang tercantum dalam hadis Rasulullah SAW.
Masa Tenang, Puluhan Ribu Alat Peraga Kampanye Diturunkan Bawaslu Pati

Masa Tenang, Puluhan Ribu Alat Peraga Kampanye Diturunkan Bawaslu Pati

Memasuki masa tenang Pilkada, petugas Bawaslu Pati menurunkan APK Calon Bupati dan Calon Wakil Bupati Pati serta Calon Gubernur dan Calon Wakil Gubernur Jateng
Tak Mau Tutup-tutupi Lagi, Erick Thohir Jujur soal Sikap Jay Idzes yang Kerap Jadi Kapten Timnas Indonesia: Saya Rasa Enggak...

Tak Mau Tutup-tutupi Lagi, Erick Thohir Jujur soal Sikap Jay Idzes yang Kerap Jadi Kapten Timnas Indonesia: Saya Rasa Enggak...

Ketum PSSI Erick Thohir akhirnya bicara jujur soal sosok Jay Idzes yang kerap ditunjuk sebagai kapten Timnas Indonesia dalam laga Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Rating Calvin Verdonk dan Ole Romeny usai Berduel di Laga NEC Nijmegen Vs FC Utrecht

Rating Calvin Verdonk dan Ole Romeny usai Berduel di Laga NEC Nijmegen Vs FC Utrecht

Berikut rating Calvin Verdonk dan Ole Romeny setelah keduanya berduel di laga NEC Nijmegen vs FC Utrecht dalam lanjutan Eredivisie Liga Belanda 2024-2025.
Kapan Witir Sebaiknya Dikerjakan? Setelah Isya Apa Habis Tahajud? Kata Ustaz Adi Hidayat...

Kapan Witir Sebaiknya Dikerjakan? Setelah Isya Apa Habis Tahajud? Kata Ustaz Adi Hidayat...

Witir artinya karena witir berarti "ganjil,". Oleh karenanya, shalat witir adalah shalat sunnah yang dilakukan dengan jumlah rakaat ganjil. Lalu kapan sebaiknya dilakukan? Ustaz Adi Hidayat (UAH) jelaskan seperti ini.
Momen Kocak Maarten Paes Dendangkan Lagu Tak Gendong Sambil Joget, Bikin Luna Bijl Terheran-heran: Help Me!

Momen Kocak Maarten Paes Dendangkan Lagu Tak Gendong Sambil Joget, Bikin Luna Bijl Terheran-heran: Help Me!

Maarten Paes tengah menikmati liburan bersama kekasihnya di Bali. Ada momen lucu yang terekam Luna Bijl saat Paes berdendang lagu Tak Gendong. Seperti apa?
Trending
FIFA Resmi Umumkan Ranking Terbaru Tanggal Segini, Timnas Indonesia Melonjak Drastis Kangkangi Negara Eropa hingga Afrika

FIFA Resmi Umumkan Ranking Terbaru Tanggal Segini, Timnas Indonesia Melonjak Drastis Kangkangi Negara Eropa hingga Afrika

FIFA secara resmi akan mengumumkan ranking terbaru negara-negara anggotanya pada 28 November 2024, Timnas Indonesia pun dipastikan akan mengalami kenaikan yang drastis.
Motif Polisi Tembak Polisi di Sumbar Terungkap, Isu Bekingan Tambang Ilegal Mencuat

Motif Polisi Tembak Polisi di Sumbar Terungkap, Isu Bekingan Tambang Ilegal Mencuat

Baru-baru ini kembali terjadi kasus polisi tembak polisi yang menggemparkan. Kali ini kasus tersebut terjadi di Solok, Sumatera Barat.
Resmi Jadi Musuh, Sahabat Shin Tae-yong yang Putuskan Mualaf Langsung Tebar Ancaman Serius ke Timnas Indonesia Jelang Piala AFF 2024

Resmi Jadi Musuh, Sahabat Shin Tae-yong yang Putuskan Mualaf Langsung Tebar Ancaman Serius ke Timnas Indonesia Jelang Piala AFF 2024

Sahabat Shin Tae-yong yang memutuskan untuk menjadi mualaf, Lee Woon-jae langsung menebar ancaman serius setelah resmi menjadi musuh Timnas Indonesia jelang Piala AFF 2024.
Alasan AKP Dadang Tersangka Polisi Tembak Polisi Dikenakan Pasal Pembunuhan Berencana dan Terancam Hukuman Mati, Ternyata Soal Jumlah Peluru...

Alasan AKP Dadang Tersangka Polisi Tembak Polisi Dikenakan Pasal Pembunuhan Berencana dan Terancam Hukuman Mati, Ternyata Soal Jumlah Peluru...

Penyidik Polda Sumatera Barat (Sumbar) menjerat tersangka kasus polisi tembak polisi, AKP Dadang Iskandar dengan pasal pembunuhan berencana, apa alasannya?
Kronologi Kasus Polisi Tembak Polisi, Mulai dari AKP Ulil Ryanto Dikuntit sampai Tujuh Tembakan ke Rumah Dinas Kapolres Solok Selatan

Kronologi Kasus Polisi Tembak Polisi, Mulai dari AKP Ulil Ryanto Dikuntit sampai Tujuh Tembakan ke Rumah Dinas Kapolres Solok Selatan

Begini kronologi kasus polisi tembak polisi. Mulai dari pertemuan AKP Dadang Iskandar dan AKP Ulil Ryanto, sampai rentetan tembakan ke rumah dinas Kapolres.
Padahal Sudah Ditawari Belanda untuk Stay, Pemain Keturunan ini Justru Lebih Pilih Timnas Indonesia, Sampai Bilang...

Padahal Sudah Ditawari Belanda untuk Stay, Pemain Keturunan ini Justru Lebih Pilih Timnas Indonesia, Sampai Bilang...

Cerita unik pemain keturunan yang tetap lebih memilih untuk membela Timnas Indonesia meskipun sudah ditawari menetap di Timnas Belanda, ternyata ini alasannya.
Jika Tali Pocong Tak Dilepas, Arwah Jadi Gentayangan dan Tidak Tenang? Buya Yahya Sarankan Buka Talinya agar...

Jika Tali Pocong Tak Dilepas, Arwah Jadi Gentayangan dan Tidak Tenang? Buya Yahya Sarankan Buka Talinya agar...

Apakah tali pocong harus dilepas jika akan dikuburkan? Jika tidak dilepas, apakah tali pocong bisa membuat arwah jadi gentayangan? Buya Yahya jelaskan hal ini.
Selengkapnya
Viral