Pembuluh darah berwarna kebiruan yang menonjol di kaki.
Rasa pegal, nyeri, dan berat pada kaki.
Pembengkakan di pergelangan kaki.
Kram kaki di malam hari.
Teknologi Endovenous Laser Ablation (EVLA)
Endovenous Laser Ablation (EVLA) adalah metode modern untuk mengatasi varises dengan teknologi laser yang minimal invasif.
Prosedur ini bekerja dengan menutup pembuluh darah vena yang bermasalah, sehingga aliran darah dialihkan ke vena yang lebih sehat.
Load more